Dia menambahkan sebagian besar ulama mengatakan tato haram dalam Islam, maka dari itu dia mengapresiasi pemerintah mengadakan layanan ini untuk mengajak kesadaran masyarakat menghindari sesuatu yang tidak baik.
"Menghilangkan tato selain sakit, juga biayanya tinggi, saya mengapresiasi Baznas memberikan layanan hapus tato gratis di bulan yang suci dan pahala berlimpah," ujarnya.
Dia berharap umat Islam mampu memiliki kesadaran untuk menyucikan diri saat Ramadhan sekaligus kembali menyatu pasca pemilu.
Load more