LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ustaz Yusuf Syah menyampaikan pentingnya mencukupkan konsumsi air putih selama berpuasa dalam kajian kesehatan yang digelar oleh Dewan Kemakmuran Masjid Agung Sunda Kelapa di Jakarta pada Kamis (21/3/2024)
Sumber :
  • ANTARA

Ternyata Begini Anjuran Rasulullah Saat Buka Puasa, Tidak Harus Makan Kurma Tapi Makan Ini Juga Bisa

Berbuka puasa akan lebih baik jika mengikuiti anjuran dari Rasulullah SAW. Selain buah kurma, ternyata konsumsi makanan ini saat berbuka puasa juga dianjurkan.

Minggu, 24 Maret 2024 - 12:39 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Bulan Ramadhan adalah saat mendekatkan diri kepada Allah SWT melalui berbagai ibadah. Salah satu hal yang diberkahi Allah SWT saat puasa adalah ketika sahur dan berbuka.

Ustaz Yusuf Syah mengajak umat Islam mengikuti teladan dari Rasulullah SAW dalam buka puasa selama menunaikan ibadah puasa pada bulan Ramadhan.

"Rasulullah setiap berpuasa menganjurkan bila tidak bisa menemukan buah kurma, maka berbukalah dengan air putih dan sunnah-sunnah juga mengajarkan seperti ini," katanya sebagaimana dikutip dalam siaran pers, Minggu (24/3/2024).

Ilustrasi puasa

Baca Juga :

Dalam kajian yang dilaksanakan oleh Dewan Kemakmuran Masjid Agung Sunda Kelapa Jakarta pada Kamis (21/3/2024), Ustadz Yusuf menyampaikan pentingnya menjalankan pola hidup sehat dan mencukupkan konsumsi air putih selama berpuasa.

Selain itu, Nabi Muhammad SAW menganjurkan orang yang berpuasa untuk menyegerakan berbuka puasa. Nabi SAW biasa berbuka puasa sebelum menunaikan shalat magrib.

Rasulullah SAW menganjurkan umatnya untuk membaca bismillah serta berdoa sebelum dan sesudah makan pada waktu berbuka puasa.

Rasulullah SAW pun bersabda,

"Siapa yang memberi makan orang yang berpuasa, maka baginya pahala seperti orang yang berpuasa tersebut tanpa mengurangi pahala orang yang berpuasa itu sedikit pun juga."

Sementara itu, Hydration Science Consultant AQUA Tria Rosemiarti menyarankan pola konsumsi cairan 2-4-2 selama menunaikan ibadah puasa, yakni minum dua gelas air ketika sahur, empat gelas air pada malam hari, dan dua gelas air sebelum tidur.

Selain itu, menurut dia, penting pula memastikan pemenuhan kebutuhan nutrisi tubuh selama berpuasa dengan mengikuti pedoman Isi Piringku dari Kementerian Kesehatan.

Menurut pedoman itu, setiap kali makan setengah piring diisi dengan sayur dan buah dan setengah lainnya diisi dengan makanan pokok dan lauk pauk.

Pedoman dari Kementerian Kesehatan juga mencakup rekomendasi untuk mengonsumsi delapan gelas air setiap hari, melakukan aktivitas fisik 30 menit setiap hari, serta mencuci tangan menggunakan air dan sabun sebelum dan setelah makan.

Tria menyampaikan bahwa suplemen vitamin dapat pula dikonsumsi pada saat badan kurang fit.

"Ada kondisi-kondisi kita membutuhkan tambahan vitamin seperti badan sedang kurang fit karena batuk dan flu, atau cuaca panas seperti saat ini," katanya. (ant/iwh)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Spanyol Resmi Umumkan Nasib Pedri di Sisa Euro 2024 Usai Dicederai Toni Kroos

Spanyol Resmi Umumkan Nasib Pedri di Sisa Euro 2024 Usai Dicederai Toni Kroos

Timnas Spanyol resmi mengumumkan kondisi terkini Pedri, yang dicederai Toni Kroos dalam laga kontra Jerman di perempat final Euro 2024, Jumat (6/7/2024) malam.
Bak Macan Ompong, Cristiano Ronaldo Tak Mampu Cetak Gol di Euro 2024 meski Punya Belasan Peluang

Bak Macan Ompong, Cristiano Ronaldo Tak Mampu Cetak Gol di Euro 2024 meski Punya Belasan Peluang

Seperti macan tanpa taring alias ompong, cerita Cristiano Ronaldo bersama Timnas Portugal di Euro 2024 berakhir sangat tragis.
Jadwal Liga 1 2024/2025 Beber, Persija Berkandang di JIS Selagi Persib Main di Si Jalak Harupat pada 4 Laga Pembuka

Jadwal Liga 1 2024/2025 Beber, Persija Berkandang di JIS Selagi Persib Main di Si Jalak Harupat pada 4 Laga Pembuka

Jadwal Liga 1 2024/2025 beber ke publik pada Sabtu (6/7/2024) malam WIB, dengan Persija Jakarta diklaim berkandang di Jakarta International Stadium (JIS).
Patut Diperhitungkan Praperadilan Pegi Setiawan, Penasihat Kapolri Bilang Polda Jabar Berani Tampilkan Bukti dan Saksi Kuantitas Tinggi, Alasannya

Patut Diperhitungkan Praperadilan Pegi Setiawan, Penasihat Kapolri Bilang Polda Jabar Berani Tampilkan Bukti dan Saksi Kuantitas Tinggi, Alasannya

Penasihat ahli Kapolri Irjen (Purn) Aryanto Sutadi menilai kuasa hukum Polda Jawa Barat (Jabar) mampu menyajikan bukti dan saksi yang banyak kuantitasnya tinggi
Mengenaskan, Lagi Mandi di Kali, Remaja Diterkam Buaya dan Menghilang, Begini Kondisinya

Mengenaskan, Lagi Mandi di Kali, Remaja Diterkam Buaya dan Menghilang, Begini Kondisinya

Kronologi remaja diterkam buaya di Kali Waepo saat sedang mandi bersama teman-temannya. Korban lalu ditemukan tim SAR gabungan.
Bos Restoran Hainan di Surabaya Diserang Dua Pemotor, Satu Diantaranya Terduga Pelaku Penganiaan di Rumah Makan

Bos Restoran Hainan di Surabaya Diserang Dua Pemotor, Satu Diantaranya Terduga Pelaku Penganiaan di Rumah Makan

Dugaan aksi teror dan percobaan pembunuhan kembali dialami oleh Tjiu Hong Meng alias Ameng, pemilik restoran Hainan di Jalan Pahlawan Nomor 73 Surabaya.
Trending
Mulai dari Malaysia hingga Thailand, Mereka Sepakat Kalau Sekarang Timnas Indonesia yang Jadi Raja ASEAN, Bukan Lagi...

Mulai dari Malaysia hingga Thailand, Mereka Sepakat Kalau Sekarang Timnas Indonesia yang Jadi Raja ASEAN, Bukan Lagi...

Kehebatan Timnas Indonesia sudah mulai diakui oleh dua negara rival Asia Tenggara yakni Thailand dan Malaysia sampai memuji skuad Garuda sebagai raja ASEAN.
Nama Vincent dan Desta Terseret Kasus Asusila Hasyim Asy'ari, Terungkap Ini Peran Mereka

Nama Vincent dan Desta Terseret Kasus Asusila Hasyim Asy'ari, Terungkap Ini Peran Mereka

Presenter Vincent dan Desta namanya ikut terseret dalam kasus asusila yang menimpa Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asy'ari.
Prediksi Mengejutkan Reza Indragiri soal Hasil Praperadilan Pegi: Karena 3 Faktor Ini

Prediksi Mengejutkan Reza Indragiri soal Hasil Praperadilan Pegi: Karena 3 Faktor Ini

Sidang praperadilan Pegi Setiawan akan digelar Senin, 8 Juli 2024 di Pengadilan Negeri  Bandung. Sidang ini, akan menentukan nasib Pegi Setiawan.
Rincian Isi Chat WhatsApp Hasyim Asy'ari dan Cindra, Berkali-kali Panggil Sayang hingga Singgung Celana Dalam Korban

Rincian Isi Chat WhatsApp Hasyim Asy'ari dan Cindra, Berkali-kali Panggil Sayang hingga Singgung Celana Dalam Korban

Terungkap rincian pesan WhatsApp antara mantan Ketua KPU Hasyim Asy'ari dengan Cindra Aditi Tejakinkin (CAT) korban asusila yang berisi rayuan serta panggilan..
Setelah Hubungan Badan di Hotel dengan Ketua KPU, Korban Cindra Aditi Mengalami Ini di Area Reproduksinya...

Setelah Hubungan Badan di Hotel dengan Ketua KPU, Korban Cindra Aditi Mengalami Ini di Area Reproduksinya...

Bahkan setelah berhubungan badan dengan Ketua KPU Hasyim Asy'ari, korban Cindra Aditi Tejakinkin mengalami gangguan kesehatan fisik pada area reproduksinya.
Harus Terima Kenyataan Dijebol 5 Gol Tanpa Balas oleh Timnas Indonesia U-16, Para Pemain Vietnam Justru Beri Hormat pada Sosok Penting di Skuad Garuda ini

Harus Terima Kenyataan Dijebol 5 Gol Tanpa Balas oleh Timnas Indonesia U-16, Para Pemain Vietnam Justru Beri Hormat pada Sosok Penting di Skuad Garuda ini

Para pemain Vietnam berikan gesture respect dengan memberi hormat pada sosok penting Timnas Indonesia U-16 usai harus menerima kekalahan telak 5-0.
Euro 2024: Alasan Jerman Tak Diberi Penalti Kontra Spanyol meski Marc Cucurella Tampak Lakukan Handball Terungkap

Euro 2024: Alasan Jerman Tak Diberi Penalti Kontra Spanyol meski Marc Cucurella Tampak Lakukan Handball Terungkap

Seorang jurnalis asal Inggris menjelaskan alasan Jerman tak diberi penalti kontra Spanyol meskipun Marc Cucurella jelas-jelas menyentuh bola dengan tangannya.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya