Pada hari jumat umat Islam disarankan membaca surat Al Kahfi. Meski panjang, membaca surat Al Kahfi amatlah dianjurkan. Berikut dalil dan keutamaannya.
Jakarta, tvOnenews.com - Pada hari jumat umat Islam disarankan membaca surat Al Kahfi.
Meski panjang, membaca surat Al Kahfi amatlah dianjurkan.
Hal ini karena Surat Al Kahfi memiliki banyak keutamaan.
Al Kahfi adalah surat ke-18 dalam Al-Qur’an.
Surat al kahfi terdiri dari 110 ayat.
Berikut keutamaan dari membaca surat Al Kahfi yang dijelaskan dalam berbagai dalil.
Akan Diterangi Cahaya
Halaman Selanjutnya :
“Barangsiapa yang membaca surat Al-Kahfi pada malam Jumat, ia akan diterangi dengan cahaya di antara ia dengan Ka’bah.” (HR. Ad-Darimi dalam Sunannya no. 3450, dishahihkan oleh Al-Albani dalam Shahih At-Targhib no. 736.)
Load more