tvOnenews.com - Apa hukumnya shalat dengan keadaan kuku panjang karena belum dipotong atau karena memang sengaja dipanjangkan?
Tak sedikit orang yang menganggap perlu memanjangkan kuku sehingga merawatnya dengan baik.
Ada juga orang yang rutin potong kuku agar terlihat lebih bersih.
Lantas apakah kuku panjang membuat shalat menjadi tidak sah?
Seperti dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube Al Bahjah TV, berikut penjelasan tentang hukum shalat dengan kuku panjang.
Terkait dengan hal itu, Buya Yahya menerangkan bahwa kuku dijelaskan di dalam riwayat sebagai tempatnya setan lahir dan batin.
Load more