Jakarta, tvOnenews.com-- Hari ini (17/6) sudah memasuki puncak haji 2024, di mana kegiatannya sudah mulai terpusat di kawasan Mina untuk mabit (menginap).
Dengan ini, Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas meminta agar seluruh petugas siap membantu jemaah haji Indonesia.
Sebab cukup padat kegiatannya, selama di Mina, jemaah akan melontar Jumrah Aqabah pada 10 Zulhijjah, dilanjutkan jumrah Ula, Wustha, dan Aqabah pada hari-hari Tasyrik.
Load more