Jika imam memberi jeda waktu di setiap ayat, maka itulah waktu makmum membaca Al-Fatihah setiap ayat mengikuti imam.
Namun, jika imam membaca dengan cepat dengan menyambungkan setiap ayat, maka makmum bisa membaca setelah bacaan selesai minimal 3 ayat, sebelum masuk surah berikutnya.
(gwn)
Load more