LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Cerita Mualaf Peter Mengejar Ustaz Khalid Basalamah
Sumber :
  • dok.tangkapan layar youtube

Kisah Mualaf Seorang Pria yang Mengejar Ustaz Khalid Basalamah untuk Jadi Saksi dan Guru Spiritual, Dapat Hidayah Lewat Nonton Youtube

Hal ini seperti yang dialami seorang pria berasal dari keluarga nasrani. Dia harus mengambil keputusan mualaf dengan senyap, simak kata Ustaz Khalid Basalamah..

Selasa, 25 Juni 2024 - 14:45 WIB

Jakarta, tvOnenews.com-- Memutuskan jadi mualaf bukanlah pilihan yang mudah bagi seorang non-muslim.

Hal ini seperti yang dialami seorang pria berasal dari keluarga nasrani.

 

Dia bernama Peter, harus mengambil keputusan dengan senyap atau tidak diketahui siapapun, termasuk teman ataupun kedua orang tuanya.

Baca Juga :

 

Dalam kisahnya, dijelaskan di tengah kajian Ustaz Khalid Basalamah. Peter mengaku ingin sekali menjadikan Ustaz Khalid sebagai guru spiritual dan saksi untuk ia bersyahadat.

 

Tentu ustaz Khalid Basalamah pun dibuat tak menyangka, karena kisahnya sungguh berani dan berjuang sendiri selama satu tahun.

 

 

 

 

 

"Nama saya Peter kebetulan saya berasal dari agama nasrani, akhirnya saya memutuskan memeluk agama islam karena panggilan dan saya merasa sudah mendapatkan hidayah," kata Peter dalam Youtube KHB dikutip, Selasa (25/6/2024)

 

"Saya pikir belajar nonton kajian ustaz khalid basalamah sekitar setahun lebih," sambungnya

 

Meskipun, Peter hanya bermodal menonton kajian atau ceramah Ustaz Khalid Basalamah. Ia sangat yakin dengan pesan yang disampaikan Ustaz, terlebih soal kisah nabi.

 

 

Peter pun menegaskan yang tahu ia mualaf, atau masuk islam, hanya dia sendiri dan Allah SWT memahami keputusannya.

 


"Saya cuman nonton saja, tapi ketika saya menonton hanya satu sampai tiga video di Youtube Ustaz dalam satu malam. Menonton kajian Ustaz Khalid dan saya tidak pernah kasih tahu siapa-siapa," katanya lagi

 


"Ini hanya allah swt yang tahu, hanya hubungan vertikal saya dengan pencipta saja. Sampai akhirnya, saya ini adalah kebenaran yang saya harus ambil," jelasnya

 

Mendengar kisah Peter yang lugas dan tanpa beban, Ustaz Khalid Basalamah pun menanyakan, apa yang mendorongnya masuk islam?.

 

 

"Apa yang mendorong anda unntuk mendengar ceramah saya?. apa tiba-tiba membuka youtube?," tanya Ustaz Khalid

 

 

"Ada beberapa teman-teman saya yang share digrup, dan saya klik langsung masuk ke youtube Ustaz. Terus saya setiap kali lihat, dan pilih ustaz jadi mentor saya dalam berguru untuk mengenal islam," jawab Peter

 


"Walaupun saya belum pernah ketemu. Saya hanya bertemu tadi malam, dan saya kejar di akhir kelas. Bahkan saya juga pun mengejar ustaz lewat instagram dan minta untuk disyahadatkan. Saya pun bilang lewat panggilan dan minta untuk bertemu langsung," kata Peter menceritakan
 

Lebih lanjut, Peter pun mengungkapkan kalau bukan karena dia belajar islam.

 

 

Melainkan agama islam yang mengantarkannya pada keputusan untuk mualaf, meskipun lahir di tengah keluarga nasrani.

 


"Apa yang membuat saya masuk, bukan saya masuk islam tapi karena islam lah yang buat saya (bergerak). Beberapa kisah nabi atau sosok muslim yang disampaikan oleh Ustaz Khalid Basalamah, seperti Umar Bin Khatab," ungkap Peter

 


"Secara komunitas dan keluarga apakah ada muslim?," tanya Ustaz Khalid Basalamah lagi

 

"Tidak ada ustaz, hanya saya (mau mualaf)," jawabnya.

 

 

Perlu diketahui, keindahan yang didapatkan dari seorang mualaf tercantum dalam Hadist Nabi Muhammad SAW yang diriwayatkan oleh Bukhari yaitu:

 


 إِذَا أَسْلَمَ الْعَبْدُ فَحَسُنَ إِسْلَامُهُ يُكَفِّرُ اللَّهُ عَنْهُ كُلَّ سَيِّئَةٍ كَانَ زَلَفَهَا وَكَانَ بَعْدَ ذَلِكَ الْقِصَاصُ الْحَسَنَةُ بِعَشْرِ أَمْثَالِهَا إِلَى سَبْعِ مِائَةِ ضِعْفٍ وَالسَّيِّئَةُ بِمِثْلِهَا إِلَّا أَنْ يَتَجَاوَزَ اللَّهُ عَنْهَا Artinya

 

Artinya: “Apabila seseorang masuk Islam kemudian Islamnya menjadi baik, niscaya Allah akan menghapus segala kejahatan yang telah dilakukan. Setelah itu, ia akan diberi balasan yaitu setiap kebaikannya akan dibalas Allah sepuluh sampai tujuh ratus kali. Sedangkan, kejahatannya dibalas (hanya) setimpal kejahatannya itu, kecuali jika Allah memaafkannya.” (klw)

 

Waallahualam

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Shalat Tahajud 2 Rakaat Tanpa Witir, Apakah Boleh? Ustaz Adi Hidayat Ingatkan  Sunnah Rasulullah SAW Lebih Baik ...

Shalat Tahajud 2 Rakaat Tanpa Witir, Apakah Boleh? Ustaz Adi Hidayat Ingatkan Sunnah Rasulullah SAW Lebih Baik ...

Ibadah sunnah, seperti shalat tahajud memang memiliki keutamaan tersendiri bagi umat muslim. Sehubungan dengan ini, tahajud memiliki beragam jumlah tetapi......
Pemecatan Ketua KPU Hasyim Asy'ari Karena Cabul, Anggota DPR Ingatkan Bahaya Efek Ini ke Bawahan Hingga KPU Daerah

Pemecatan Ketua KPU Hasyim Asy'ari Karena Cabul, Anggota DPR Ingatkan Bahaya Efek Ini ke Bawahan Hingga KPU Daerah

Guspardi Gaus menilai sanksi berupa pemberhentian atau pemecatan Hasyim Asy'ari sebagai Ketua KPU, harus menjadi pelajaran bagi para komisioner KPU daerah.
Heboh Menkes Mau Datangkan Dokter Asing, Budi Gunadi Sadikin: Dokter Asing-Dokter Lokal Bukan untuk Bersaing, Ini Masalah Nyawa

Heboh Menkes Mau Datangkan Dokter Asing, Budi Gunadi Sadikin: Dokter Asing-Dokter Lokal Bukan untuk Bersaing, Ini Masalah Nyawa

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengatakan kehadiran dokter asing di Indonesia bukan untuk persaingan dengan tenaga kesehatan lokal. Ia mengatakan tujuan adanya dokter spesialis yang didatangkan dari luar negeri semata untuk menyelamatkan masyarakat.
Pantas Cuaca Ekstrem Terjadi, WMO Beberkan Alasan Freddy Pecahkan Rekor Siklon Tropis Terlama Sepanjang Sejarah di Dunia

Pantas Cuaca Ekstrem Terjadi, WMO Beberkan Alasan Freddy Pecahkan Rekor Siklon Tropis Terlama Sepanjang Sejarah di Dunia

Organisasi Meteorologi Dunia (WMO) menyatakan Siklon Tropis Freddy sebagai siklon tropis terpanjang yang pernah tercatat dalam sejarah, yaitu selama 36 hari.
Sekarang Sebelum Doa di Waktu Shalat Tahajud Ingat Hadits ini, Bekal Hindari Segala yang Haram Kata Ustaz Adi Hidayat

Sekarang Sebelum Doa di Waktu Shalat Tahajud Ingat Hadits ini, Bekal Hindari Segala yang Haram Kata Ustaz Adi Hidayat

Ustaz Adi Hidayat menyarankan sebelum doa baik sebelum atau setelah shalat tahajud sebaiknya harus mengingat hadits ini senantiasa terhindari dari yang haram.
Bukan Main-main, BUMD Bank DKI Raih Penghargaan Pelayanan Bank Terbaik di Indonesia Kategori Ini

Bukan Main-main, BUMD Bank DKI Raih Penghargaan Pelayanan Bank Terbaik di Indonesia Kategori Ini

Bank DKI kembali meraih penghargaan dari lembaga independen, kali ini sebagai The 3rd Best Overall BPD dalam Pelayanan Prima pada ajang 21st Banking Service Excellence 2024, yang diselenggarakan oleh Infobank media group di Jakarta.
Trending
Kecurigaan Menguat, Polda Jawa Barat Buka-bukaan Hasil Tes Psikologis Forensik Sidang Praperadilan Kasus Vina Cirebon, Pegi Setiawan Sempat Didapati Lakukan Ini...

Kecurigaan Menguat, Polda Jawa Barat Buka-bukaan Hasil Tes Psikologis Forensik Sidang Praperadilan Kasus Vina Cirebon, Pegi Setiawan Sempat Didapati Lakukan Ini...

Fakta baru terus mengalir pada kasus pemerkosaan dan pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat di sidang Praperadilan tersangka Pegi Setiawan.
Reaksi Fans Vietnam yang Bikin Geli Setelah Timnya Dibantai Timnas Indonesia U-16 Lima Gol Tanpa Balas, Pesimis Sekali Sampai Bilang...

Reaksi Fans Vietnam yang Bikin Geli Setelah Timnya Dibantai Timnas Indonesia U-16 Lima Gol Tanpa Balas, Pesimis Sekali Sampai Bilang...

Reaksi fans Vietnam yang bikin geli setelah timnya dibantai Timnas Indonesia U-16 lima gol tanpa balas, pesimis sekali sampai bilang begini...
5 Cara Mudah Menghasilkan Uang dari TikTok Tanpa Harus Berjualan, TikTokers Wajib Tahu!

5 Cara Mudah Menghasilkan Uang dari TikTok Tanpa Harus Berjualan, TikTokers Wajib Tahu!

Tanpa harus menjual produk tertentu secara langsung, pengguna TikTok bisa mendapatkan penghasilan melalui beberapa program. Berikut beberapa cara yang mudah.
Bukan Main-main, BUMD Bank DKI Raih Penghargaan Pelayanan Bank Terbaik di Indonesia Kategori Ini

Bukan Main-main, BUMD Bank DKI Raih Penghargaan Pelayanan Bank Terbaik di Indonesia Kategori Ini

Bank DKI kembali meraih penghargaan dari lembaga independen, kali ini sebagai The 3rd Best Overall BPD dalam Pelayanan Prima pada ajang 21st Banking Service Excellence 2024, yang diselenggarakan oleh Infobank media group di Jakarta.
Reminisensi 100 Hari Kerja KPPU, Fanshurullah Asa: Banyak Atasi Kasus Persaingan Usaha di Pasar Digital

Reminisensi 100 Hari Kerja KPPU, Fanshurullah Asa: Banyak Atasi Kasus Persaingan Usaha di Pasar Digital

Ketua Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU), M. Fanshurullah Asa bercerita apa saja yang sudah dikerjakan oleh pihaknya dalam 100 hari kerja sejak dilantik oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada Januari yang lalu.
Bus Ranau Indah Terjun ke Jurang di Lampung Barat, Satu Orang Meninggal Dunia dan 30 Luka-luka

Bus Ranau Indah Terjun ke Jurang di Lampung Barat, Satu Orang Meninggal Dunia dan 30 Luka-luka

Kecelakaan tragis terjadi pada sebuah bus Ranau Indah di Pekon Simpang Sari, Kecamatan Sumber Jaya, Lampung Barat, sekitar pukul 15.00 WIB, Rabu (3/7/2024).
Tak hanya Shalat Tahajud, Waktu Taubat Paling Tepat agar Dosa Terhapuskan di Kondisi ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Tak hanya Shalat Tahajud, Waktu Taubat Paling Tepat agar Dosa Terhapuskan di Kondisi ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Ustaz Adi Hidayat mengingatkan waktu paling tepat untuk taubat bukan hanya shalat tahajud. UAH menegaskan kondisi ini paling terbaik agar segala dosa diampuni.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
06:30 - 08:30
Apa Kabar Indonesia Pagi
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya