Jakarta, tvOnenews.com-- Shalat tahajud atau yang sering disebut shalat malam.
Tahajud tergolong ibadah sunnah yang dianjurkan, karena memiliki banyak keistimewaan.
Dalam pelaksanaannya, shalat tahajud dilakukan di malam hari setelah bangun tidur.
Sebagaimana disampaikan dalam Al-Qur’an Surat Al-Isra ayat 79:
وَمِنَ اللَّيْلِ فَتَهَجَّدْ بِهِ نَافِلَةً لَكَ عَسَى أَنْ يَبْعَثَكَ رَبُّكَ مَقَامًا مَحْمُودًا
Load more