LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Jika Artis Denny Sumargo Pernah Baca Syahadat, Apakah Langsung Masuk Islam? Ini Penjelasan Ustaz Adi Hidayat yang Singgung Niat
Sumber :
  • dok. tangkapan layar Instagram

Jika Artis Denny Sumargo Pernah Baca Syahadat, Apakah Langsung Masuk Islam? Ini Penjelasan Ustaz Adi Hidayat yang Singgung Niat

Dalam percakapan, timbul pertanyaan oleh Denny Sumargo, apakah seseorang membaca syahadat langsung masuk Islam?. Berikut penjelasan Ustaz Adi Hidayat, yuk simak

Sabtu, 6 Juli 2024 - 08:26 WIB

Jakarta, tvOnenews.com-- Salah satu syarat seseorang untuk masuk ke agama Islam dengan membaca syahadat atau bersyahadat. Ternyata artis Denny Sumargo mengaku pernah.

 

 

 

Baca Juga :

Hal ini, ia sampaikan saat podcast bersama di YouTube Kasisolusi, Denny Sumargo pun kembali baca syahadat.

 

 

 

Dalam percakapan itu, timbul pertanyaan oleh Deny Sumargo, apakah seseorang membaca syahadat langsung masuk Islam?. 

 

 

 

Hal ini pun belum ditanggapi oleh host podcast, dipandang akan dijawab oleh ahlinya. 

 

 

Artis Indonesia Denny Sumargo atau yang akrab disarpa Kak Densu ini, mengakui baca syahadat ibarat membaca hanya sebatas menyebut.

 

 

 

Menurutnya tidak masalah karena sebagai pengetahuan. 

 

 

 

Selayaknya, suatu ketika ia membuka google lalu muncul kalimat syahadat dan dibaca. Kata Denny Sumargo yang kembali pertanyakan, apakah langsung diklaim sah masuk islam?. 

 

 

 

"Sebenarnya itu nggak ada masalah ya, untuk seseorang yang mengucapkan dua kalimat syahadat. There is not problem," kata Denny Sumargo dikutip, Sabtu (6/7/2024)

  

 

 

 

"Ya gue tidak masalah tapi kalau sebagai individu ya nggak ada masalah juga. Lalu kemudian lo membaca itu apakah kemudian menjadi Islam, kenapa?," tanya Denny Sumargo 

 

 

 

 

Dalam percakapan tersebut, Denny Sumargo menyampaikan kalau pemahamannya terkait islam memang ada. 

 

 

 

Menurutn Denny, seseorang masuk islam tidak semata-mata cukup dengan bersyahadat atau baca syahadat.

 

 

 

Lebih lanjut, Denny Sumargo mengatakan mesti ada niat dari hati seseorang untuk memeluk agama tertentu, seperti Islam.

 

 

 

Bahkan, juga dihadiri oleh saksi saat masuk Islam. 

 

 

"Karena kan orang masuk agama Islam itu bukan hanya membaca syahadat langsung sah. Pasti kan ada runutannya, kalau disaksikan oleh siapa dan lainnya," terang Densu

 

 

 

"Dan juga harus ada niat di dalam hati dan ataupun keseriusannya itu (memilih agama Islam)," tuturnya lagi

 

 

 

Lantas, bagaimana pandangan Islam, cukupkah seseorang dengan bersyahadat langsung sah masuk Islam? 

 

 

Sehubungan dengan ini, Ustaz Adi Hidayat dalam ceramahnya di YouTube ceramah pendek dijelaskan.

 

 

 

Ustaz Adi Hidayat mengatakan tidak hanya membaca syahadat.

 

 

Ditegaskan Ustaz Adi Hidayat, seseorang harus ada komitmen dan niat seseorang untuk memeluk agama Islam. 

 

 

Hal ini, ia perjelas dalam bentuk 3 pertanyaan, ketika seseorang hendak masuk Islam. 

 

 

"Saya sering sekali praktikan mohon izin, ketika seseorang ingin memasuki Islam saya biasa pertanyakan 3 hal," terang Ustaz Adi 

 

 

 

 

"Pertama ini standar ini sesuai surah 2 ayat 256," jelasnya 

 

 

 

Sebagaimana disampaikan Allah SWT dalam, Al-Qur'an Surah Al-Baqarah ayat ke-256: 

 

 

لَآ اِكْرَاهَ فِى الدِّيْنِۗ قَدْ تَّبَيَّنَ الرُّشْدُ مِنَ الْغَيِّ ۚ فَمَنْ يَّكْفُرْ بِالطَّاغُوْتِ وَيُؤْمِنْۢ بِاللّٰهِ فَقَدِ اسْتَمْسَكَ بِالْعُرْوَةِ الْوُثْقٰى لَا انْفِصَامَ لَهَا ۗوَاللّٰهُ سَمِيْعٌ عَلِيْمٌ

 

 

 

Lā ikrāha fid-dīn(i), qat tabayyanar-rusydu minal-gayy(i), famay yakfur biṭ-ṭāgūti wa yu'mim billāhi fa qadistamsaka bil-‘urwatil-wuṡqā, lanfiṣāma lahā, wallāhu samī‘un ‘alīm(un).

 

 

Artinya: "Tidak ada paksaan dalam (menganut) agama (Islam). Sungguh, telah jelas jalan yang benar dari jalan yang sesat. Siapa yang ingkar kepada tagut79) dan beriman kepada Allah sungguh telah berpegang teguh pada tali yang sangat kuat yang tidak akan putus. Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui."

 

 

 

"Tidak boleh ada paksaan untuk agama. Pertama kali ini dipertanyakan, Apakah Anda masuk Islam niat, apakah terpaksa atau tidak ada, atau ada yang dorong atau keinginan pribadi," jelas Ustaz Adi

 

 

 

 

"Jadi harus dipastikan kaidah indah ini hanya ada di Islam tidak ada di agama manapun," sambungnya 

 

 

 

Sementara, untuk pertanyaan ke-2, katanya bisa melihat Surah Al-Baqarah ayat ke-208, sebagai berikut:

 

 

اَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوا ادْخُلُوْا فِى السِّلْمِ كَاۤفَّةً ۖوَّلَا تَتَّبِعُوْا خُطُوٰتِ الشَّيْطٰنِۗ اِنَّهٗ لَكُمْ عَدُوٌّ مُّبِيْنٌ

 

 

Yā ayyuhal-lażīna āmanudkhulū fis-silmi kāffah(tan), wa lā tattabi‘ū khuṭuwātisy-syaiṭān(i), innahū lakum ‘aduwwum mubīn(un).

 

 

 

Artinya: "Wahai orang-orang yang beriman, masuklah ke dalam Islam (kedamaian) secara menyeluruh dan janganlah ikuti langkah-langkah setan! Sesungguhnya ia musuh yang nyata bagimu."

 

 

 

"Jika anda nanti masuk Islam harus mengerjakan ketentuan-ketentuan, bukan hanya shalat tetapi juga lisan Anda dijaga tidak bicara kotor, tidak melihat tidak baik tangan melakukan kotor, mencuri korupsi dan lain-lain, sampaikan. kalau siap silahkan," pesan Ustaz yang akrab disapa UAH ini

 

 

 

Kemudian, pertanyaan terakhir, kata Ustaz Adi Hidayat sebut harus ada penjelasan terkait keluarganya.

 

 

 

"Apakah ayah ibunya masih agama berbeda atau Islam. Kalaupun berbeda, maka anda harus komitmen sampai Anda memuji orang tua anda tampilkan kebaikan dan akhlak yang baik," katanya lagi

 

 

 

"Tugas anda adalah mendoakan dan berjuang agar mereka berdua bisa masuk Islam, sebelum kembali kepada Allah Subhanahu Wa Ta'ala," tutur Pendakwah Indonesia ini. (klw)

 

 

 

Dengan penjelasan di atas, semoga memahami kalau memeluk agama islam, tidak hanya dengan baca syahadat, tidak bisa dipaksakan, harus ada niat dan komitmen.

 

 

 

 

 

Waallahualam 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Penghuni Lapas Lebihi Kapasitas, Ini Penjelasan Dirjen HAM

Penghuni Lapas Lebihi Kapasitas, Ini Penjelasan Dirjen HAM

Banyaknya Lapas dan Rutan di Indonesia yang jumlah warga binaannya melebihi kapasitas, Kementerian Hukum dan HAM tengah menyiapkan solusinya
Kick Off 11.30 WIB Ini Link Live Streaming Babak Semifinal KOVO Cup 2024: Red Sparks Hadapi GS Caltex, Megawati Hangestri Siap Unjuk Gigi

Kick Off 11.30 WIB Ini Link Live Streaming Babak Semifinal KOVO Cup 2024: Red Sparks Hadapi GS Caltex, Megawati Hangestri Siap Unjuk Gigi

Link live streaming babak semifinal KOVO Cup 2024 akan disematkan pada akhir artikel berikut ini. 
Kecelakaan Maut Truk Boks Tabrak Truk Dump di Tol Solo-Semarang, 1 Orang Meninggal, 1 Luka Berat

Kecelakaan Maut Truk Boks Tabrak Truk Dump di Tol Solo-Semarang, 1 Orang Meninggal, 1 Luka Berat

Polres Boyolali mengatakan kronologi kecelakaan bermula saat truk boks berjalan dari timur ke barat di Tol Solo-Semarang. Truk boks lalu menabrak truk dump.
Cerai dari Ruben Onsu Kedekatan Sarwendah dan Betrand Peto Diramal Mbak You Bakal Ada yang Tinggalkan Rumah, Ustaz Khalid Basalamah Sebut Percaya Itu Bisa...

Cerai dari Ruben Onsu Kedekatan Sarwendah dan Betrand Peto Diramal Mbak You Bakal Ada yang Tinggalkan Rumah, Ustaz Khalid Basalamah Sebut Percaya Itu Bisa...

Sehubungan dengan putusan kedua orang tua angkat Betrand Peto untu cerai. Ia pun menjadi perbincangan lantaran Ruben dan Sarwendah yang memutuskan pisah dan ..
Lolly Dijadikan ATM oleh Vadel Badjideh? Terawangan Jeng Nimas: Dimanfaatkan oleh…

Lolly Dijadikan ATM oleh Vadel Badjideh? Terawangan Jeng Nimas: Dimanfaatkan oleh…

Anak Nikita Mirzani dikabarkan dijadikan ATM oleh Vadel Badjideh, menurut terawangan Jeng Nimas. Benarkah uang Lolly turut digunakan dalam renovasi rumah Vadel?
Jokowi Sampaikan Terima Kasih ke Prabowo Subianto saat HUT ke-79 TNI

Jokowi Sampaikan Terima Kasih ke Prabowo Subianto saat HUT ke-79 TNI

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan terima kasih ke Menteri Pertahanan RI sekaligus Presiden RI terpilih 2024-2029 Prabowo Subianto yang telah meningkatkan kekuatan pertahanan dan modernisasi alutsista.
Trending
Ibu Kandung Betrand Peto Tak Kuasa Menahan Tangis Saat Ruben Onsu Bicara soal Onyo yang Selama Ini…

Ibu Kandung Betrand Peto Tak Kuasa Menahan Tangis Saat Ruben Onsu Bicara soal Onyo yang Selama Ini…

Ibu kandung Betrand Peto menangis saat Ruben Onsu mengungkapkan perjuangan mendidik dan membesarkan Onyo selama ini. Baca kisah haru penuh makna selengkapnya.
Media China Soroti Ketangguhan Lini Tengah Timnas Indonesia: Hampir Semua Gelandang Adalah Pemain Naturalisasi!

Media China Soroti Ketangguhan Lini Tengah Timnas Indonesia: Hampir Semua Gelandang Adalah Pemain Naturalisasi!

China dijadwalkan bakal berhadapan dengan menghadapi Australia yang berlanjut melakoni laga kontra Timnas Indonesia dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Betrand Peto Suka Peluk Cium, Sarwendah Akhirnya Buka-bukaan soal 'Kemesraannya' dengan Onyo: Memang Sesayang Itu...

Betrand Peto Suka Peluk Cium, Sarwendah Akhirnya Buka-bukaan soal 'Kemesraannya' dengan Onyo: Memang Sesayang Itu...

Dalam wawancara dengan Maia Estianty, Sarwendah akhirnya buka-bukaan soal perasaan sebenarnya mengenai 'kemesraannya' dengan Betrand Peto. Menurutnya hal itu...
Jadwal Babak Semifinal KOVO Cup 2024: Megawati Hangestri Tampil Siang Ini Catat Jamnya

Jadwal Babak Semifinal KOVO Cup 2024: Megawati Hangestri Tampil Siang Ini Catat Jamnya

Klub yang diperkuat Megawati Hangestri, Red Sparks pun ambil bagian dalam pramusim terakhir jelang V-League 2024/2025 ini. 
Ketar-ketir Bangun Psywar Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Jadi Inferno bagi China 

Ketar-ketir Bangun Psywar Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Jadi Inferno bagi China 

China akan bermain di Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dan menghadapi Australia dan China di FIFA Matchday edisi Oktober 2024 ini.
Terucap dari Mulut Ahmad Dhani, Ternyata Ada Penyesalan karena 'Gegabah' Ceraikan Maia Estianty: Saya Sebenarnya...

Terucap dari Mulut Ahmad Dhani, Ternyata Ada Penyesalan karena 'Gegabah' Ceraikan Maia Estianty: Saya Sebenarnya...

Musisi Ahmad Dhani rupanya memiliki penyesalam mendalam karena memilih menceraikan ibu Al, El, Dul yaitu Maia Estianty.
Di saat Timnas Indonesia Terus Berburu Pemain Keturunan Eropa, Bek Sayap Malaysia Ini Tiba-tiba Ngaku Punya Darah Jawa Timur, Siapa?

Di saat Timnas Indonesia Terus Berburu Pemain Keturunan Eropa, Bek Sayap Malaysia Ini Tiba-tiba Ngaku Punya Darah Jawa Timur, Siapa?

Bek sayap andalan Malaysia ini ngaku-ngaku kalau dirinya masih punya keturunan Jawa Timur di saat Timnas Indonesia tengah gencar berburu pemain berdarah Eropa.
Selengkapnya