Hal ini mengingat sudah banyak umat Muslim selalu melakukan cara agar yang haram menjadi halal.
Almarhum Syekh Ali Jaber pun merasa khawatir terkait sifat tersebut, misalnya ada larangan berpakaian ini harus dihalalkan.
Sontak, almarhum kelahiran di Madinah itu menganggap tanda akhir zaman sudah mulai dekat.
Menurutnya, cara berpakaian dari budaya seseorang bisa menyebabkan yang halal menjadi haram karena punya keyakinan sendiri.
Maka, Almarhum Syekh Ali Jaber menyampaikan pakaian ini dilarang atau haram dalam Agama Islam jika dipakai saat shalat.
Ia pun membocorkan pakaian yang haram untuk shalat bagi kalangan laki-laki, yakni menggunakan bahan sutra.
Misalnya sarung memiliki bahan sutra meski menutup aurat tidak dianjurkan untuk dipakai.
Load more