LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Al-Quran - Tafsir Surah Al-Baqarah ayat 26
Sumber :
  • MUI

Tafsir Surah Al-Baqarah Ayat 26: Perumpamaan untuk Mengungkap Kebenaran

Tafsir Surah Al-Baqarah ayat 26 menerangkan Allah SWT memberikan perumpamaan tentang kebenaran dari ukuran hewan kecil, makhluk hidup diremehkan orang kafir.

Rabu, 7 Agustus 2024 - 22:59 WIB

tvOnenews.com - Surah Al-Baqarah menempati posisi surah ke-2 dalam Al-Quran.

Surah Al-Baqarah mempunyai arti yakni "Sapi Betina" berangkat dari kisah Bani Israil diperintahkan Nabi Musa AS mencari seekor sapi betina untuk dilakukan proses penyembelihan.

Surah Al-Baqarah memiliki 286 ayat dan masing-masing ayatnya mempunyai makna kandungan berbeda.

Surah Al-Baqarah ayat 1-5 menerangkan tentang golongan mukmin. Ayat 6-7 menjelaskan golongan kafir dan ayat 8-20 tentang golongan munafik.

Baca Juga :

Adapun ayat 21-22 dalam Surah Al-Baqarah menjelaskan perintah untuk menyembah Allah SWT.


Ilustrasi membaca Surah Al-Baqarah. (Freepik)

Kemudian, ayat 23-24 kaum musyrikin mendapat tantangan dari Allah SWT untuk membuat surah serupa termaktub dalam Al-Quran.

Terakhir, Surah Al-Baqarah ayat 25 menerangkan tentang orang beriman mendapat ganjaran yang dahsyat berupa kenikmatan dalam surga.

Terkini, Surah Al-Baqarah ayat 26 memiliki tafsir tentang berbagai perumpaan yang termaktub dalam Al-Quran beserta hikmahnya.

Dikutip tvOnenews.com dari laman resmi Quran Kementerian Agama (Kemenag) RI, tafsir Surah Al-Baqarah ayat 26 akan menjelaskan "Perumpamaan untuk Mengungkap Kebenaran".

Tafsir Surah Al-Baqarah Ayat 26

اِنَّ اللّٰهَ لَا يَسْتَحْيٖٓ اَنْ يَّضْرِبَ مَثَلًا مَّا بَعُوْضَةً فَمَا فَوْقَهَا ۗ فَاَمَّا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا فَيَعْلَمُوْنَ اَنَّهُ الْحَقُّ مِنْ رَّبِّهِمْ ۚ وَاَمَّا الَّذِيْنَ كَفَرُوْا فَيَقُوْلُوْنَ مَاذَآ اَرَادَ اللّٰهُ بِهٰذَا مَثَلًا ۘ يُضِلُّ بِهٖ كَثِيْرًا وَّيَهْدِيْ بِهٖ كَثِيْرًا ۗ وَمَا يُضِلُّ بِهٖٓ اِلَّا الْفٰسِقِيْنَۙ

Innallaaha laa yastahyii ay yadriba masalam maa ba‘uudatan famaa fauqahaa, fa'ammal- laziina aamanuu faya‘lamuuna annahul-haqqu mir rabbihim, wa ammal-laziina kafaruu fayaquuluuna maazaa araadallaahu bihaazaa masalaa, yudillu bihii kasiiraw wa yahdii bihii kasiiraa, wa maa yudillu bihii illal-faasiqiin.

Artinya: "Sesungguhnya Allah tidak segan membuat perumpamaan seekor nyamuk atau yang lebih kecil daripada itu.9) Adapun orang-orang yang beriman mengetahui bahwa itu kebenaran dari Tuhannya. Akan tetapi, orang-orang kafir berkata, “Apa maksud Allah dengan perumpamaan ini?” Dengan (perumpamaan) itu banyak orang yang disesatkan-Nya.10) Dengan itu pula banyak orang yang diberi-Nya petunjuk. Namun, tidak ada yang Dia sesatkan dengan (perumpamaan) itu, selain orang-orang fasik." (QS. Al-Baqarah, 2:26)

Tafsir ayat 26 menjelaskan Allah SWT membuat perumpamaan agar kebenaran dan hakikat dijelaskan karena bernilai luhur.

Misalnya berbagai makhluk hidup mempunyai ukurannya masing-masing ada yang besar dan kecil, seperti nyamuk, semut, lebah, laba-laba dan sebagainya.

Sayangnya orang kafir selalu menjelekkan dan memandang makhluk kecil seperti semut, lalat, laba-laba dan sebagainya dikira lemah.

Pada tafsir ayat ini menegaskan Allah SWT tidak akan merasa malu perihal tuduhan makhluk ciptaan-Nya dipandang remeh oleh orang kafir.

Allah SWT terus membuat perumpamaan terkait kehadiran semut, lebah dan sebagainya memiliki kebenaran karena mempunyai hikmahnya masing-masing.

Pada dasarnya belalai nyamuk, semut dan sebagainya bisa menembus kulit gajah, unta, kerbau yang identik ukurannya lebih besar dari golongan hewan tersebut.

Belalai golongan hewan kecil dapat menyebabkan kematian terhadap hewan ukuran lebih besar yang ditempelkan oleh belalai mereka.

Bagi orang mukmin mengetahui adanya kebenaran dari hal tersebut dan sudah tidak diragukan lagi.

Adapun orang kafir menganggap kebenaran tersebut dengan sikap ingkar karena melontarkan terkait tujuaan adanya perumpaan dari Allah SWT mengenai hal tersebut.

Allah SWT merespons pertanyaan orang-orang kafir bahwasanya perumpaan tersebut untuk membedakan antara orang beriman dan orang kafir.

Maka, orang yang sudah berada dalam kesesatan akan dibiarkan oleh Allah SWT lantaran golongan kafir tidak ada keinginan mencari kebenaran.

Sebaliknya, bagi orang yang berusaha mencari melalui perumpamaan tersebut maka diberikan petunjuk oleh Allah SWT.

Meski demikian, Allah SWT tidak bisa menzalimi hamba-Nya yang selalu mencari kebenaran selain orang fasik akibat telah melanggar ketentuan dan aturan agama dari-Nya.

Wallahu A'lam Bishawab.

(hap)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Dorong Kepemimpinan Inklusif, FPMI Ajukan Gugatan ke Mahkamah Konstitusi

Dorong Kepemimpinan Inklusif, FPMI Ajukan Gugatan ke Mahkamah Konstitusi

Presidium Nasional Forum Politis Muda Indonesia (FPMI) menekankan perlunya regenerasi kepemimpinan inklusif dalam dunia politik, pemerintahan, dan demokrasi di Indonesia.
Tekan Angka Kemiskinan, Heri Koswara Ingin Ciptakan

Tekan Angka Kemiskinan, Heri Koswara Ingin Ciptakan "Satu Sarjana Tiap Keluarga" di Kota Bekasi

Jakarta, tvOnenews.com - Calon Wali Kota Bekasi, Heri Koswara ingin menciptakan program Satu Sarjana di Tiap Keluarga Kota Bekasi.
Prabowo Ucapkan Selamat ke Donald Trump, Singgung Perdamaian dan Stabilitas Global

Prabowo Ucapkan Selamat ke Donald Trump, Singgung Perdamaian dan Stabilitas Global

Trump terpilih sebagai presiden ke-47 AS berdasarkan hasil perhitungan suara elektoral. Ucapan selamat disampaikan Prabowo dalam akun X (dulu Twitter) @prabowo.
Resmi Menang Pilpres AS, Donald Trump Kembali ke Kursi Kepresidenan

Resmi Menang Pilpres AS, Donald Trump Kembali ke Kursi Kepresidenan

Donald Trump akan resmi dilantik sebagai presiden AS ke-47 pada 20 Januari 2024.
Ungkap Peredaran Narkotika Jaringan Internasional, Polda Metro Jaya Sita Ratusan Kilogram Sabu dan Puluhan Ribu Butir Pil Ekstasi

Ungkap Peredaran Narkotika Jaringan Internasional, Polda Metro Jaya Sita Ratusan Kilogram Sabu dan Puluhan Ribu Butir Pil Ekstasi

Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menyita 207 kilogram sabu dan 90.000 ribu pil ekstasi yang tergabung dalam jaringan peredaran narkotika internasional.
Bansos BPNT Rp400 Ribu Bakal Segera Cair Nih, Apakah Anda Salah Satu Penerimanya? Cek Disini

Bansos BPNT Rp400 Ribu Bakal Segera Cair Nih, Apakah Anda Salah Satu Penerimanya? Cek Disini

Begini cara mengecek apakah Anda merupakan penerima bansos BPNT sebanyak Rp400 ribu yang bakal disalurkan kepada penerimanya per awal bulan November sekarang.
Trending
Prabowo Ucapkan Selamat ke Donald Trump, Singgung Perdamaian dan Stabilitas Global

Prabowo Ucapkan Selamat ke Donald Trump, Singgung Perdamaian dan Stabilitas Global

Trump terpilih sebagai presiden ke-47 AS berdasarkan hasil perhitungan suara elektoral. Ucapan selamat disampaikan Prabowo dalam akun X (dulu Twitter) @prabowo.
Bansos BPNT Rp400 Ribu Bakal Segera Cair Nih, Apakah Anda Salah Satu Penerimanya? Cek Disini

Bansos BPNT Rp400 Ribu Bakal Segera Cair Nih, Apakah Anda Salah Satu Penerimanya? Cek Disini

Begini cara mengecek apakah Anda merupakan penerima bansos BPNT sebanyak Rp400 ribu yang bakal disalurkan kepada penerimanya per awal bulan November sekarang.
Resmi Menang Pilpres AS, Donald Trump Kembali ke Kursi Kepresidenan

Resmi Menang Pilpres AS, Donald Trump Kembali ke Kursi Kepresidenan

Donald Trump akan resmi dilantik sebagai presiden AS ke-47 pada 20 Januari 2024.
Komisi III DPR Wanti-wanti PPATK Agar Tak Bekingi Judi Online

Komisi III DPR Wanti-wanti PPATK Agar Tak Bekingi Judi Online

Anggota Komisi III DPR RI, Stevano Rizki Adranacus mewanti-wanti agar Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) tidak membekingi judi online.
Dorong Kepemimpinan Inklusif, FPMI Ajukan Gugatan ke Mahkamah Konstitusi

Dorong Kepemimpinan Inklusif, FPMI Ajukan Gugatan ke Mahkamah Konstitusi

Presidium Nasional Forum Politis Muda Indonesia (FPMI) menekankan perlunya regenerasi kepemimpinan inklusif dalam dunia politik, pemerintahan, dan demokrasi di Indonesia.
Tekan Angka Kemiskinan, Heri Koswara Ingin Ciptakan

Tekan Angka Kemiskinan, Heri Koswara Ingin Ciptakan "Satu Sarjana Tiap Keluarga" di Kota Bekasi

Jakarta, tvOnenews.com - Calon Wali Kota Bekasi, Heri Koswara ingin menciptakan program Satu Sarjana di Tiap Keluarga Kota Bekasi.
Ungkap Peredaran Narkotika Jaringan Internasional, Polda Metro Jaya Sita Ratusan Kilogram Sabu dan Puluhan Ribu Butir Pil Ekstasi

Ungkap Peredaran Narkotika Jaringan Internasional, Polda Metro Jaya Sita Ratusan Kilogram Sabu dan Puluhan Ribu Butir Pil Ekstasi

Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menyita 207 kilogram sabu dan 90.000 ribu pil ekstasi yang tergabung dalam jaringan peredaran narkotika internasional.
Selengkapnya
Viral