Artinya: "Katakanlah kepada laki-laki yang beriman hendaklah mereka menjaga pandangannya dan memelihara kemaluannya. Demikian itu lebih suci bagi mereka. Sesungguhnya Allah Mahateliti terhadap apa yang mereka perbuat." (QS. An-Nur, 24:30)
Dari ayat di atas menunjukkan Allah SWT Maha Mengetahui apa yang telah diperbuat hamba-Nya terutama saat melakukan zina.
Kaum muslimin rahimahumullah
Demikian khutbah Jumat singkat ini khatib sampaikan soal perselingkuhan yang semakin marak bisa membuat seseorang berzina dan tindakan keji yang dibenci oleh Allah SWT.
بَارَكَ اللهُ لِي وَلَكُمْ فِي الْقُرْآنِ الْعَظِيْمِ، وَنَفَعَنِي وَاِيِّاكُمْ بِمَا فِيْهِ مِنَ الآيَاتِ وَالذِّكْرِ الْحَكِيْمِ، وَتَقَبَّلَ الله مِنِّي وَمِنْكُمْ تِلاوَتَهُ اِنَّهُ هُوَ السَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ
(hap)
Load more