Jakarta, tvOnenews.com-- Melakukan shalat berjamaah bersama pasangan tentu jadi impian dan lebih baik, bagaimana kalau wudhu?.
Dalam praktiknya sering melihat video di Media Sosial (Medsos) ada yang bercanda dengan pasangan yaitu suami ataupun istri.
Bercanda dengan mengganggu setelah ambil wudhu. Ada yang bilang bisa batalkan atau tidak batalkan wudhu.
Lantas yang benar apa, apakah setelah wudhu menyentuh atau disentuh suami atau istri bisa batal?.
Hal ini pun disampaikan oleh Buya Yahya, dikutip Rabu (28/8/2024) dari YouTube Al Bahjah Tv. Disampaikan ada bagian tubuh yang tidak membatalkan wudhu jika bersentuhan.
Load more