“Selamat siang Para Direksi yang terhormat. Saya ingin menanyakan terkait persyaratan berpakaian di RS Medistra.
Beberapa waktu lalu, asisten saya dan juga kemarin kerabat saya mendaftar sebagai dokter umum di RS Medistra. Kebetulan keduanya menggunakan hijab
Ada pertanyaan terakhir di sesi wawancara menanyakan terkait performance dan RS Medistra merupakan RS internasional sehingga timbul pertanyaan apakah bersedia membuka hijab jika diterima?
Saya sangat menyayangkan jika di zaman sekarang masih ada pertanyaan rasis. Dikatakan RS Medistra berstandar internasional tetapi mengapa masih rasis seperti itu?.....," jelas dr Diani yang dipersingkat, dikutip Selasa (4/9/2024).
Mengutip dari tvOnenews.com, kalau dr Diani pun merasa yakin kalau soal rezeki. Hal ini pun yang membuatnya juga yakin untuk memutuskan resign atau keluar dari RS Medistra.
Load more