LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Presiden Soekarno dengan arsitek F Silaban
Sumber :
  • Commons Wikimedia

Paus Fransiskus Kenang Jasa Friedrich Silaban, Arsitek yang Mendesain Masjid Istiqlal. Ternyata Begini Proses Kreatif Teknokrat Kesayangan Bung Karno

Pemimpin Gereja Katolik Dunia yang juga Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus menyebut dan mengenang Friedrich Silaban, arsitek kristiani yang mendesain masjid kebanggaan umat Islam Indonesia, Masjid Istiqlal.  

Kamis, 5 September 2024 - 14:45 WIB

Jakarta, tvOnenews.com- Pemimpin Gereja Katolik Dunia yang juga Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus menyebut dan mengenang Friedrich Silaban, arsitek kristiani yang mendesain masjid kebanggaan umat Islam Indonesia, Masjid Istiqlal.  Bagi Paus Masjid Istiqlal merupakan bukti konkret adanya moderasi beragama di Indonesia.

"Saya mengenang dengan senang hati, masjid ini dirancang oleh arsitek Friedrich Silaban seorang Kristen yang memenangkan sayembara desain. Ini membuktikan bahwa dalam sejarah bangsa ini dan dalam budaya yang berkembang, masjid, seperti tempat ibadah lainnya adalah ruang dialog, ruang untuk saling menghormati dan hidup bersama," katanya saat menghadiri pertemuan dengan para tokoh antaragama di Masjid Istiqlal, Jakarta, Kamis.

Paus Fransiskus mengatakan bukti tersebut tidak hanya letak Masjid Istiqlal yang berhadap-hadapan dengan Gereja Katedral Santa Maria Diangkat ke Surga, namun juga saling terhubung melalui Terowongan Silaturahim yang menjadi simbol moderasi beragama.

Ia menilai adanya Terowongan Silaturahim memungkinkan perjumpaan dan dialog antarumat beragama, yang bisa menjadi ruang bersama dalam berbaur dan mengambil bagian untuk bisa menjadi pengalaman nyata dalam persaudaraan antarmanusia.



"Saya mendorong anda semua untuk melanjutkan jalan ini, sehingga kita semua sama-sama bisa mengembangkan spiritualitas kita masing-masing, dalam mengamalkan ajaran agama," ujarnya.

Menurut Paus Fransiskus, adanya Masjid Istiqlal dan Gereja Katedral merupakan anugerah yang besar dari Tuhan untuk bisa menjadi titik rujukan masyarakat yang damai dan saling bersaudara, dan tidak menjadikan alasan untuk saling menutup diri dan berseteru.

Dengan adanya kedua rumah ibadah tersebut, kata dia, diharapkan seluruh umat beragama di Indonesia bisa saling berkontribusi dalam membangun masyarakat yang saling terbuka, dengan didasari sikap saling menghargai dan mengasihi, dan melindungi dari sikap kekerasan dan ekstremis yang tidak bisa dibenarkan.

"Meneguhkan umat beragama dan kemanusiaan adalah inspirasi yang harus kita ikuti dan juga menjadi judul dalam deklarasi bersama yang telah disiapkan dalam kesempatan ini," ujar Paus Fransiskus.

Silaban dan Masjid Isqlal

Silaban adalah arsitek kesayangan Bung Karno. Hampir semua proyek pemerintah kala Soekarno berkuasa melibatkan Soekarno, sejak dari Istiqlal, Stadion Gelora Bung Karno, pemugaran makam Raden Saleh, Gedung Pola, Monumen Nasional, Monumen Pembebasan Irian Barat, Gedung Bentol (bagian dari Istana Kepresidenan Cipanas), gerbang Taman Makam Pahlawan Kalibata, Gedung BNI 1945, hingga Kantor Pusat Bank Indonesia. 

Masjid Istiqlal jadi Karya pria kelahiran Bonandolok, Sumatera Utara, 16 Desember 1912 yang paling masyur. Mulanya Silaban hanya mengikuti sayembara membuat desain maket pada 1955. Kala itu, Presiden Soekarno menjadi Ketua Dewan Juri sayembara. Ada 22 dari 33 arsitek yang lolos sayembara itu.

Baca Juga :

Ketika sayembara diumumkan, nama Friedrich Silaban muncul sebagai pemenang. Presiden Soekarno lalu menjuluki karya Silaban berjudul “Ketuhanan” itu sebagai “By the grace of God“. Lima tahun kemudian, penanaman tiang pancang baru dilakukan. Dan setelah 17 tahun kemudian pembangunan selesai dan resmi digunakan pada 22 Februari 1978.

Menurut anak anak Silaban proses pembuatan desain Masjid Istiqlal tidak mudah. Poltak Silaban, salah satu anak Silaban bercerita ada Koran Insulindo menyebut ide untuk menggambar Masjid Istiqlal seperti sekarang didapat begitu saja. “Ayah saya bilang ide itu datang begitu saja,” tutur anak ketiga Friedrich Silaban itu. Sementara sang adik, Panogu Silaban, adik Poltak pada 2015 mengatakan, ketika mau mengikuti sayembara desain Masjid Istiqlal, ayahnya mengunjungi banyak tempat hingga ke Cianjur. Di sana ia bertemu banyak kyai dan bertanya tentang masjid.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Prabowo Bawa Oleh-oleh Investasi Rp135 Triliun dari Inggris: Kepercayaan Dunia ke Indonesia Makin Meningkat

Prabowo Bawa Oleh-oleh Investasi Rp135 Triliun dari Inggris: Kepercayaan Dunia ke Indonesia Makin Meningkat

Presiden Prabowo Subianto membawa pulang oleh-oleh komitmen investasi senilai USD8,5 miliar atau sekitar Rp135 triliun (kurs Rp15.922) dari pertemuan di Inggris
Singgung Pemain yang Gantikan Megawati Hangestri, Pelatih Red Sparks Beberkan Alasan Timnya Kalah dari Pink Spiders, Bilang...

Singgung Pemain yang Gantikan Megawati Hangestri, Pelatih Red Sparks Beberkan Alasan Timnya Kalah dari Pink Spiders, Bilang...

Tanpa kehadiran Megawati Hangestri, Klub Voli Korea, Red Sparks, harus kembali menelan kekalahan ke-4 mereka secara beruntun setelah takluk dari Pink Spiders.
Media Thailand Bergumam, Kok Bisa Timnas Indonesia Menang Tanpa Kebobolan dari Arab Saudi, Padahal Negaranya Saja Kalau Lawan Mereka Harus...

Media Thailand Bergumam, Kok Bisa Timnas Indonesia Menang Tanpa Kebobolan dari Arab Saudi, Padahal Negaranya Saja Kalau Lawan Mereka Harus...

Keberhasilan Timnas Indonesia kandaskan Arab Saudi di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dapat reaksi dari media Thailand. Mereka merasa iri akan hal itu
Jadi Penyelenggara Debat Kedua, Debat Pamungkas Pilgub Maluku Akan Disiarkan di tvOne

Jadi Penyelenggara Debat Kedua, Debat Pamungkas Pilgub Maluku Akan Disiarkan di tvOne

Debat pamungkas calon kepala daerah Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku ini, akan disiarkan langsung oleh tvOne, sebagai penyelenggara debat kedua pada Sabtu, (23/11/2024) di Natsepa Kabupaten Maluku Tengah, Maluku
Marselino Ferdinan Samai Catatan Striker Inter Milan usai Bawa Timnas Indonesia Menang dari Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Marselino Ferdinan Samai Catatan Striker Inter Milan usai Bawa Timnas Indonesia Menang dari Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Marselino Ferdinan menyamai catatan striker Inter Milan usai jadi pahlawan kemenangan Timnas Indonesia saat menggilas Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tak Sebanding dengan Negara Lain, Kemeperin Nilai Investasi Apple Rp 1,5 T Tidak Adil: Bukan hanya Apple yang Mau Berinvestasi

Tak Sebanding dengan Negara Lain, Kemeperin Nilai Investasi Apple Rp 1,5 T Tidak Adil: Bukan hanya Apple yang Mau Berinvestasi

Juru Bicara Kemenperin Febri Hendri Antoni Arief mengatakan, nilai investasi tersebut kurang berkeadilan bagi Indonesiajika dibandingkan di Vietnam dan Thailand
Trending
Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf Jadi Bukti Krisis Kepercayaan Timnas Indonesia pada Shin Tae-yong

Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf Jadi Bukti Krisis Kepercayaan Timnas Indonesia pada Shin Tae-yong

Timnas Indonesia berhasil menaklukan Arab Saudi 2-0 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (19/11/2024). 
Marselino Ferdinan Bikin Heboh di Inggris, Suporter Oxford United Siapkan Nyanyian Khusus untuk sang Bintang Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan Bikin Heboh di Inggris, Suporter Oxford United Siapkan Nyanyian Khusus untuk sang Bintang Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan mencuri perhatian usai membawa Timnas Indonesia mengalahkan Arab Saudi. Suporter Oxford United tak sabar menantikan debutnya di Liga Inggris.
Terpopuler: FIFA Pastikan Timnas Indonesia Bisa Lolos Langsung Piala Dunia, hingga China yang Merasa Dicurangi Wasit Saat Lawan Jepang

Terpopuler: FIFA Pastikan Timnas Indonesia Bisa Lolos Langsung Piala Dunia, hingga China yang Merasa Dicurangi Wasit Saat Lawan Jepang

Fifa pastikan Timnas Indonesia bisa lolos langsung Piala Dunia asal memenuhi syarat ini, hingga China yang merasa dirugikan wasit, jadi dua kabar terpopuler.
Tak Perlu Dinaturalisasi, 3 Diaspora Ini Layak Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Tak Perlu Dinaturalisasi, 3 Diaspora Ini Layak Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Tampil di luar negeri dan tak perlu lagi dinaturalisasi, para diaspora ini layak dipanggil Shin Tae-yong untuk perkuat Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2024.
Meski Menang dari Arab Saudi, Bung Towel Tetap Minta Shin Tae-yong Mundur

Meski Menang dari Arab Saudi, Bung Towel Tetap Minta Shin Tae-yong Mundur

Meski menang melawan Arab Saudi, Bung Towel tetap pada pendiriannya bahwa Shin Tae-yong harus mundur sebagai pelatih kepala Timnas Indonesia. 
FIFA Ramal Marselino Ferdinan Tampil Garang Lagi saat Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain hingga Sebut Garuda akan Lolos Piala Dunia 2026 jika...

FIFA Ramal Marselino Ferdinan Tampil Garang Lagi saat Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain hingga Sebut Garuda akan Lolos Piala Dunia 2026 jika...

FIFA memprediksi Marselino Ferdinan akan tampil bersinar lagi saat Timnas Indonesia melawan Australia dan Bahrain hingga menyebut Garuda bisa lolos ke Piala Dunia 2026.
Agar Orang Tua Selamat dari Siksa Kubur Mulai Rutinkan Dua Amalan Pamungkas ini di Waktu Shalat, Kata Buya Yahya

Agar Orang Tua Selamat dari Siksa Kubur Mulai Rutinkan Dua Amalan Pamungkas ini di Waktu Shalat, Kata Buya Yahya

Buya Yahya membagikan dua amalan paling dahsyat dilakukan anak saleh pada waktu shalat sebagai upaya menyelamatkan orang tua meninggal dunia dari siksa kubur.
Selengkapnya
Viral