LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ustaz Abdul Somad jelaskan hewan lalat tercampur dengan air minum dalam gelas dari ajaran agama Islam
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official

Ketika Lalat Masuk ke Air Minum Terisi dalam Gelas Jangan Langsung Dibuang, Agama Islam Ajarkan ini Kata Ustaz Abdul Somad

Ustaz Abdul Somad menyarankan saat air minum tercampur dengan hewan lalat yang terisi di dalam gelas jangan dibuang. UAS menjelaskan dari pandangan agama Islam.

Rabu, 18 September 2024 - 20:21 WIB

tvOnenews.com - Air minum memiliki fungsi sebagai sumber kehidupan untuk semua makhluk hidup.

Air minum menjadi salah satu anugerah diberikan oleh Allah SWT untuk semua makhluk-Nya.

Dari air minum membuat tidak ada orang yang berhak atas air daripada orang lain.

Air minum juga berfungsi untuk menjaga kesehatan tubuh untuk manusia dan makhluk hidup lainnya.

Baca Juga :

Namun, kebanyakan orang berpendapat air minum yang tercampur dengan hewan lalat saat terisi dalam gelas dianjurkan tidak untuk dikonsumsi.

Pendapat tersebut menimbulkan perspektif air minum dalam gelas menjadi bahaya karena kemasukan lalat.


Ilustrasi hewan lalat bercampur dengan air minum. (Istockphoto)

Sebaliknya, Ustaz Abdul Somad membahas air minum yang tercampur lalat tidak perlu dibuang karena menunjukkan ini.

Apa alasan air minum yang bercampur dengan hewan lalat tidak boleh dibuang dan tetap terisi dalam gelas? Ustaz Abdul Somad mengungkapkan alasannya dalam pandangan agama Islam.

tvOnenews.com melansir dari kanal YouTube Micka Bennoda, Rabu (18/9/2024), Ustaz Abdul Somad membahas air minum.

Mulanya Ustaz Abdul Somad menjelaskan air minum sebagai kebutuhan pokok terhadap tubuh manusia maupun makhluk hidup lainnya.

Ustaz Abdul Somad mengatakan tubuh bisa sakit karena tidak mengonsumsi air minum, seperti mengalami dehidrasi.

Penceramah asal Sumatera itu menuturkan biasanya air minum yang tercampur hewan bisa kotor.

Meski begitu, penceramah usia 47 tahun itu menegaskan Islam menganjurkan air minum yang kemasukan lalat tidak dibuang.

Ia menyampaikan anjuran air minum tercampur lalat tidak dibuang berasal dari aturan dan hukum dalam agama Islam.

"Itu diatur dalam Islam," kata Ustaz Abdul Somad.

Ustaz Abdul Somad menganjurkan lalat yang menyatu dengan air minum sebaiknya semakin dicelupkan ke dalam hingga menyentuh gelas.

Ia berpendapat air minum tidak mengandung unsur bahaya meski tercampur lalat walaupun hewan tersebut sangat jorok.

"Kalau lalat masuk ke dalam tempat air minum kamu, apa yang dilakukan? Celupkan (benamkan)," tuturnya.

Pendakwah lulusan dari Universitas Al-Azhar itu menjelaskan alasan lalat dianjurkan dicelupkan karena berasal dari rahasia sayapnya.

Ia mengatakan salah satu sayap mengandung bakteri menyebabkan untuk menyebarkan penyakit dalam air minum.

"Dari sebelah ini datang bakteri, penyakit merusak, tipes, demam, malaria," katanya.

Namun, Ustaz Abdul Somad menegaskan bagian sayap lainnya berfungsi untuk penawar bakteri agar seseorang tidak terkena penyakit.

"Salah satu sayapnya (lalat) membawa bakteri. Salah satu sayapnya membawa obat penawar," terangnya.

Ia berpendapat sayap pembawa bakteri dihantam oleh bagian sayap yang menawarkan penyakit.

Ia mencontohkan ada peristiwa yang terjadi antara bakteri dengan bakteri saat kedua sayap lalat tercampur air minum.

"Tapi dari sini datang penawar. Bakteri yang dari sini dimakan oleh bakteri. Bakteri makan bakteri," jelasnya.

Dari Abu Hurairah meriwayatkan hadits terkait sayap lalat yang tercampur dengan air minum, begini bunyinya:

حَدَّثَنَا خَالِدُ بْنُ مَخْلَدٍ، حَدَّثَنَا سُلَيْمَانُ بْنُ بِلاَلٍ، قَالَ حَدَّثَنِي عُتْبَةُ بْنُ مُسْلِمٍ، قَالَ أَخْبَرَنِي عُبَيْدُ بْنُ حُنَيْنٍ، قَالَ سَمِعْتُ أَبَا هُرَيْرَةَ ـ رضى الله عنه ـ يَقُولُ قَالَ النَّبِيُّ صلى الله عليه وسلم ‏ "‏ إِذَا وَقَعَ الذُّبَابُ فِي شَرَابِ أَحَدِكُمْ فَلْيَغْمِسْهُ، ثُمَّ لِيَنْزِعْهُ، فَإِنَّ فِي إِحْدَى جَنَاحَيْهِ دَاءً وَالأُخْرَى شِفَاءً

Artinya: Dari Abu Hurairah RA, ia berkata, Rasulullah SAW bersabda, "Apabila lalat jatuh di minuman seseorang dari kamu hendaklah ia tenggelamkan kemudian buang, karena salah satu sayapnya terdapat penyakit dan sayap lainnya terdapat penawarnya." (HR. Bukhari)

Wallahu A'lam Bishawab.

(hap)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Respons Vadel Badjideh Usai Lolly Dijemput Paksa Nikita Mirzani, Singgung Soal Kebenaran

Respons Vadel Badjideh Usai Lolly Dijemput Paksa Nikita Mirzani, Singgung Soal Kebenaran

Setelah marah-marah di akun Instagramnya, Laura Meizani atau Lolly akhirnya dijemput paksa sang ibu, Nikita Mirzani pada Kamis (19/9/2024).
Keluarga Curiga Pembunuh Nia Kurnia Sari Tak Cuma Satu Orang, Bibi Korban Beberkan Bukti Kuat Katanya...

Keluarga Curiga Pembunuh Nia Kurnia Sari Tak Cuma Satu Orang, Bibi Korban Beberkan Bukti Kuat Katanya...

Pihak keluarga gadis penjual gorengan almarhum Nia Kurnia Sari (18) mencurigai jika jumlah pelaku pembunuhan dan pemerkosaan tidak mungkin hanya satu orang.
Ternyata Lolly Masih Menstruasi, Nikita Mirzani Jujur Hasil Visum Anaknya Belum Maksimal saat Diperiksa di RSCM

Ternyata Lolly Masih Menstruasi, Nikita Mirzani Jujur Hasil Visum Anaknya Belum Maksimal saat Diperiksa di RSCM

Selebritas Nikita Mirzani menemani putri sulungnya Laura Meizani alias Lolly untuk menjalani pemeriksaan di Mapolres Jakarta Selatan. Hasil visum belum maksimal
Belum Resmi Jadi WNI, Mees Hilgers Ungkap Reaksi Teman Satu Tim Dengar Kabar Dirinya Akan Gabung Timnas Indonesia: Kamu Harus...

Belum Resmi Jadi WNI, Mees Hilgers Ungkap Reaksi Teman Satu Tim Dengar Kabar Dirinya Akan Gabung Timnas Indonesia: Kamu Harus...

Mees Hilgers buka-bukaan di hadapan media Belanda soal kepindahannya ke Timnas Indonesia, begini reaksi teman satu timnya: Kamu Harus...
Sempat Telepon Vadel, Nikita Mirzani Ungkap Detik-detik Jemput Paksa Lolly: Dia Nelepon Laki Itu, Nantangin Ngancem Juga

Sempat Telepon Vadel, Nikita Mirzani Ungkap Detik-detik Jemput Paksa Lolly: Dia Nelepon Laki Itu, Nantangin Ngancem Juga

Geram dengan aksi putri sulungnya Laura Meizani atau Lolly, aktris sensasional Nikita Mirzani akhirnya jemput paksa sang anak di apartemennya di kawasan Bintaro
Striker 100 Gol Ini Tak Bisa Curi Perhatian Shin Tae-yong, Langsung Gagal di Kriteria Pertama Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia

Striker 100 Gol Ini Tak Bisa Curi Perhatian Shin Tae-yong, Langsung Gagal di Kriteria Pertama Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia

David Da Silva akan segera mencatatkan diri sebagai pemain dengan pencetak 100 gol di Liga 1 dengan sisa dua gol lagi. 
Trending
Reaksi Para Pemain Timnas Indonesia Usai Asnawi Mangkualam Kalahkan Persib Bandung, Komentar Justin Hubner Bikin Ngakak 

Reaksi Para Pemain Timnas Indonesia Usai Asnawi Mangkualam Kalahkan Persib Bandung, Komentar Justin Hubner Bikin Ngakak 

Sejumlah pemain Timnas Indonesia memberikan reaksi usai Asnawi Mangkualam dan klubnya, Port FC mengalahkan Persib Bandung di AFC Champions League Two (ACL2) 2024/2025.
Nikita Mirzani Beberkan Hasil Visum Lolly Usai Dijemput Paksa, Hasilnya...

Nikita Mirzani Beberkan Hasil Visum Lolly Usai Dijemput Paksa, Hasilnya...

Perseteruan antara Nikita Mirzani dan Laura Meizani atau Lolly masih terus berlanjut. Kini Lolly sudah dijemput paksa oleh sang ibu.
Mees Hilgers Bicara Jujur soal Tantangan yang Dihadapinya Jelang Membela Timnas Indonesia, Ternyata Hal yang Penting dalam Sepak Bola 

Mees Hilgers Bicara Jujur soal Tantangan yang Dihadapinya Jelang Membela Timnas Indonesia, Ternyata Hal yang Penting dalam Sepak Bola 

Calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Mees Hilgers bicara jujur soal tantangan yang harus dihadapinya jelang membela skuad Garuda asuhan Shin Tae-yong.
Top 7 Pemain Timnas Indonesia dengan Followers Instagram terbanyak, Jumlahnya Mencapai Jutaan bak Selebriti

Top 7 Pemain Timnas Indonesia dengan Followers Instagram terbanyak, Jumlahnya Mencapai Jutaan bak Selebriti

Kemampuan ciamik Timnas Indonesia dalam membela negara melalui sepak bola membuatnya banyak diapresiasi, salah satunya melalui sosial media Instagram.
Belum Resmi Jadi WNI, Mees Hilgers Ungkap Reaksi Teman Satu Tim Dengar Kabar Dirinya Akan Gabung Timnas Indonesia: Kamu Harus...

Belum Resmi Jadi WNI, Mees Hilgers Ungkap Reaksi Teman Satu Tim Dengar Kabar Dirinya Akan Gabung Timnas Indonesia: Kamu Harus...

Mees Hilgers buka-bukaan di hadapan media Belanda soal kepindahannya ke Timnas Indonesia, begini reaksi teman satu timnya: Kamu Harus...
Lolly Sampai Teriak-teriak Dijemput Paksa Nikita Mirzani, Vadel Badjideh Malah Kabur Bawa Tiga Koper Sekaligus

Lolly Sampai Teriak-teriak Dijemput Paksa Nikita Mirzani, Vadel Badjideh Malah Kabur Bawa Tiga Koper Sekaligus

Nikita Mirzani sebut Vadel Badjideh sudah kabur dengan bawa tiga koper sekaligus usai mengetahui penjemputan paksa Laura Meizani alias Lolly yang menggemparkan.
Detik-detik Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap Pakai Kolor Hijau

Detik-detik Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap Pakai Kolor Hijau

Polres Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat, telah menangkap Indra Septiarman (26) yang merupakan tersangka pembunuh Nia Kurnia Sari (18) remaja penjual gorengan asal Kecamatan 2x11 Kayu Tanam yang ditemukan tewas terkubur, beberapa waktu lalu.
Selengkapnya