Jakarta, tvOnenews.com - Ustaz Adi Hidayat (UAH) mengingatkan bahwa mencela adalah perbuatan yang tidak sesuai dengan ajaran Islam.
“Kenapa Anda bisa mencela? Qur’an tidak pernah mengajarkan kita untuk mencela orang,” jelas UAH.
Jika memang tidak suka, Ustaz Adi Hidayat (UAH) mempersilakan untuk mengingatkan namun tetap harus fokus pada perbuatan bukan orangnya.
“Kalaupun kita tidak suka yang kita cela perbuatannya bukan orangnya. Bahkan seburuk-buruknya Firaun tidak pernah disebutkan nama aslinya,” tandas UAH.
Bahkan orang yang suka mencela dikatakan akan celaka, sebagaimana tercantum dalam surah Al Humazah ayat 1.
وَيْلٌ لِّكُلِّ هُمَزَةٍ لُّمَزَةٍۙ
Load more