LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Komisi Kerukunan Antar-Umat Beragama (KAUB) MUI
Sumber :
  • ANTARA

MUI Ajak Semua Pihak Dukung Calon Menteri Prabowo-Gibran: Saatnya Membangun!

Semua pihak diminta menghormati proses pemilihan menteri yang tengah dilakukan Presiden Terpilih dan Wakil Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.

Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:31 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Semua pihak diminta menghormati proses pemilihan menteri yang tengah dilakukan Presiden Terpilih dan Wakil Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. Demikian benang merah pendapat Majelis Ulama Indonesia (MUI) dalam kegiatan "Ngopi Enak Rukun Indah Ngangenin" (Ngeriung) di Jakarta, Rabu (16/10) malam.

Menurut Wakil Ketua Umum MUI Marsudi Syuhud setelah pemilu usai kini saatnya membangun, tanpa perlu menyorot kekurangan setiap orang. "Kalau masih ada kekurangan, setiap orang ada kekurangan," ujar Marsudi dalam keterangan resmi di Jakarta, Kamis.

Pembahasan tersebut dilaksanakan dalam kegiatan Ngeriung di Kantor Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) Jakarta Pusat yang digelar Komisi Kerukunan Antar-Umat Beragama (KAUB) MUI.

Kegiatan diskusi santai yang diikuti para tokoh agama itu bertujuan mengatasi berbagai persoalan yang dihadapi bangsa Indonesia saat ini.

Marsudi mengatakan topik dalam diskusi tersebut beragam, mulai dari ekonomi hingga politik. Selain itu, terdapat pula diskusi terkait transisi pemerintahan.

"Setelah pencalonan, presiden dipilih, terpilih, dilantik, dan nanti akan memilih calon pembantunya. Mudah-mudahan ini diikuti proses yang seharusnya berjalan baik," ujarnya.

Menurut dia, obrolan ringan dalam kegiatan Ngeriung para tokoh seluruh agama membantu cara berpikir dan menyikapi permasalahan.

Untuk itu, dia berharap kegiatan bersama umat beragama lain bisa menjadi kebiasaan yang baik bagi bangsa Indonesia.

Marsudi menjelaskan kegiatan Ngeriung digagas bersama para tokoh agama ketika datang ke Kantor MUI Pusat untuk acara penyambutan Paus Fransiskus ke Indonesia beberapa waktu lalu.

"Ketika ngobrol disepakati ada diskusi ringan, tetapi sangat kita butuhkan pada detik ini, hari ini, dan situasi saat ini," kata Marsudi.

Setelah obrolan itu, disepakati adanya acara Ngeriung yang pertama kali digelar di KWI. Setelahnya kegiatan akan digelar pula di MUI, Persatuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI), Perwakilan Umat Buddha Indonesia (WALUBI), Majelis Tinggi Agama Khonghucu Indonesia (MATAKIN), dan sebagainya.(ant/bwo)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Fan Service Juara, Yugyeom Blusukan ke Bangku Penonton hingga Puji Ahgase Cantik

Fan Service Juara, Yugyeom Blusukan ke Bangku Penonton hingga Puji Ahgase Cantik

Maknae kesayangan GOT7, Yugyeom sukses menggelar konser di Jakarta, tepatnya di Balai Sarbini pada Sabtu (16/11/2024).
Yugyeom GOT7 Sukses Hibur Ahgase Jakarta hingga Dapat Kejutan Ulang Tahun

Yugyeom GOT7 Sukses Hibur Ahgase Jakarta hingga Dapat Kejutan Ulang Tahun

Member boy gruop asal Korea Selatan, Yugyeom sukses menyapa penggemarnya, Ahgase pada Sabtu (16/11/2024) di Balai Sarbini.
Timnas Indonesia MLBB Putri Tampil Gacor di Kejuaran IESF Arab Saudi, 2 Negara Dilumat Habis-habisan

Timnas Indonesia MLBB Putri Tampil Gacor di Kejuaran IESF Arab Saudi, 2 Negara Dilumat Habis-habisan

Tim Nasional (Timnas) Indonesia nomor Mobile Legends: Bang-Bang (MLBB) putri meraih dua kemenangan saat memulai laga fase grup kejuaraan esport dunia IESF World Esports Championship 2024 di Riyadh, Arab Saudi.
Statement Keras Coach Justin Usai Dituduh Salah Nilai Kualitas Rumput GBK, Langsung Bongkar Fakta Dibalik Hasil Laga: yang Bikin Gue Surprise...

Statement Keras Coach Justin Usai Dituduh Salah Nilai Kualitas Rumput GBK, Langsung Bongkar Fakta Dibalik Hasil Laga: yang Bikin Gue Surprise...

Coach Justin jadi sasaran hujatan netizen setelah dirinya meyakinkan kualitas rumput GBK sudah jauh lebih baik. Padahal di sisi lain, pemain Jepang justru...
Sinyal Jadi Ketum PPP Menguat, Mardiono: Prajurit Kalau Diberi Tugas, Jalan!

Sinyal Jadi Ketum PPP Menguat, Mardiono: Prajurit Kalau Diberi Tugas, Jalan!

Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Mardiono mengaku belum menyatakan maju atau tidak sebagai Ketum PPP.
Densus 88 Polri Cegah Terorisme di Lingkup Perusahan Pelat Merah

Densus 88 Polri Cegah Terorisme di Lingkup Perusahan Pelat Merah

Densus 88 Polri bekerja sama dengan PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) melakukan sosialisasi pencegahan terorisme kepada jajaran perusahaan pelat merah tersebut.
Trending
Statement Keras Coach Justin Usai Dituduh Salah Nilai Kualitas Rumput GBK, Langsung Bongkar Fakta Dibalik Hasil Laga: yang Bikin Gue Surprise...

Statement Keras Coach Justin Usai Dituduh Salah Nilai Kualitas Rumput GBK, Langsung Bongkar Fakta Dibalik Hasil Laga: yang Bikin Gue Surprise...

Coach Justin jadi sasaran hujatan netizen setelah dirinya meyakinkan kualitas rumput GBK sudah jauh lebih baik. Padahal di sisi lain, pemain Jepang justru...
Timnas Indonesia MLBB Putri Tampil Gacor di Kejuaran IESF Arab Saudi, 2 Negara Dilumat Habis-habisan

Timnas Indonesia MLBB Putri Tampil Gacor di Kejuaran IESF Arab Saudi, 2 Negara Dilumat Habis-habisan

Tim Nasional (Timnas) Indonesia nomor Mobile Legends: Bang-Bang (MLBB) putri meraih dua kemenangan saat memulai laga fase grup kejuaraan esport dunia IESF World Esports Championship 2024 di Riyadh, Arab Saudi.
Sinyal Jadi Ketum PPP Menguat, Mardiono: Prajurit Kalau Diberi Tugas, Jalan!

Sinyal Jadi Ketum PPP Menguat, Mardiono: Prajurit Kalau Diberi Tugas, Jalan!

Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Mardiono mengaku belum menyatakan maju atau tidak sebagai Ketum PPP.
Densus 88 Polri Cegah Terorisme di Lingkup Perusahan Pelat Merah

Densus 88 Polri Cegah Terorisme di Lingkup Perusahan Pelat Merah

Densus 88 Polri bekerja sama dengan PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) melakukan sosialisasi pencegahan terorisme kepada jajaran perusahaan pelat merah tersebut.
Fan Service Juara, Yugyeom Blusukan ke Bangku Penonton hingga Puji Ahgase Cantik

Fan Service Juara, Yugyeom Blusukan ke Bangku Penonton hingga Puji Ahgase Cantik

Maknae kesayangan GOT7, Yugyeom sukses menggelar konser di Jakarta, tepatnya di Balai Sarbini pada Sabtu (16/11/2024).
Yugyeom GOT7 Sukses Hibur Ahgase Jakarta hingga Dapat Kejutan Ulang Tahun

Yugyeom GOT7 Sukses Hibur Ahgase Jakarta hingga Dapat Kejutan Ulang Tahun

Member boy gruop asal Korea Selatan, Yugyeom sukses menyapa penggemarnya, Ahgase pada Sabtu (16/11/2024) di Balai Sarbini.
Timnas Indonesia Dapat 3 Kabar Baik Meski Kalah dari Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Garuda Bisa Jaga Asa Lolos

Timnas Indonesia Dapat 3 Kabar Baik Meski Kalah dari Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Garuda Bisa Jaga Asa Lolos

Meski baru telan kekalahan dari Jepang, namun Timnas Indonesia mendapat sejumlah kabar baik jelang hadapi Arab Saudi pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Selengkapnya
Viral