LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Petinju Bernard Hopkins Jr saat bertanding di dalam ring
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube Jeff Jackson

Kisah Bernard Hopkins Jr, Petinju yang Mualaf Temukan Titik Hidayah sampai Masuk Islam saat Mendekap di Dalam Penjara

Petinju dunia, Bernard Hopkins Jr memiliki kisah terjerat hukuman penjara akibat kasus pembunuhan, hingga putuskan mualaf dan masuk Islam saat di sel tahanan.

Kamis, 31 Oktober 2024 - 11:09 WIB

tvOnenews.com - Petinju dunia, Bernard Hopkins Jr mempunyai kisah kelam. Sampai pada akhirnya ia memutuskan mualaf di semasa hidupnya.

Bernard Hopkins Jr menjadi salah satu petinju memiliki masa suramnya. Itu terjadi sebelum memutuskan masuk agama Islam saat mendekap di sel tahanan bertahun-tahun.

Nama Bernard Hopkins Jr mempunyai julukan khusus. Sang petinju yang kerap disebut the Executioner alias Sang Algojo berasal dari Amerika.

Dalam karirnya, Bernar Hopkins Jr pernah membuat sejumlah petinju besar dikalahkan dengan mudah. Pada 2004, ia sampai menekuk Oscar De La Hoya.

Hopkins merupakan sosok petinju lahir di Philadelphia pada 15 Januari 1965. Ia saat ini telah menginjak usia 59 tahun.

Baca Juga :

Salah satu petinju berlatar belakang linkungan tidak sehat, Hopkins merasakan kehidupan yang sangat keras. Berbagai kriminalitas harus dihadapinya saat semakin bertumbuh besar.

Masa suramnya bermula saat Hopkins mengalami kasus tindak pidana. Ia melakukan aksi penusukan sampai pencurian. Sontak, hukuman penjara selama 18 tahun harus dialaminya akibat perbuatannya.

Hakim memvonis 18 tahun memasukkan Hopkins ke dalam sel tahanan yang sangat brutal kala itu. Ia mendekap di penjara Graterdford di Philadelphia.

Dilansir dari tayangan channel YouTube Graham Bensinger, Kamis (30/10/2024), Bernard Hopkins Jr berbagai masa suramnya di dalam penjara Graterd ford di sesi wawancara eksklusif.

Penjara yang dikenal brutal, ia tidak bisa melupakan kisahnya. Kesaksiannya melihat orang saling membunuh pernah dirasakan olehnya hanya perkara satu bungkus rokok yang menjadi bahan rebutan mereka.

Meski begitu, kehidupan suramnya di dalam penjara mulai membawanya menemukan titik hidayah. Dalam suatu waktu, Hopkins sangat antusias belajar berbagai hal yang mengandung ilmu agama Islam.

Pendalaman sisi spiritualnya dilakukan oleh bersama rekan-rekan di dalam penjara. Kepribadian Hopkins seiring berjalan waktu mulai menunjukkan perubahan. Alih-alih ia mulai merasakan kehidupannya semakin baik.

Prilaku baik itulah yang membawa Sang Algojo mendapatkan remisi hukumannya. Ia hanya mendekap di penjara selama lima tahun yang semulanya sampai 18 tahun.

Hopkins Jr pun memberikan kejutan baru selepas bebas dari hotel prodeo. Ia memutuskan hidupnya yang semakin baik berpindah kepercayaan sebagai pemeluk agama Islam.

Sebagai seorang mualaf, Hopkins semakin sering meraup ilmu pengetahuan. Ia kerap kali membaca buku berisi apa pun yang mengandung ilmu agama Islam.

Selain buku, ia juga sangat antusias sering memperdalam ilmu bagaimana cara mengamalkan Al Quran dengan benar.

Keputusannya itu membawa Hopkins juga ingin latihan berbasis tinju. Salah satu alasannya untuk melindungi dirinya sendiri, karena hidup di lingkungan yang amat keras.

Kebetulan, Hopkins memiliki sosok panutan dalam profesi petinju penganut agama Islam. Muhammad Ali menjadi inspirasi baginya, karena sang algojo kental dengan spiritual.

Pada akhirnya, Bernard Hopkins Jr berhasil unjuk gigi saat mendapat kesempatan debut sebagai petinju profesional pada Oktober 1988.

Selama menjadi seorang mualaf, Hopkins tetap tidak menginginkan adanya perubahan dari namanya. Meski ritual Islam selalu menjadi kegiatan rutinitasnya setiap hari. Contohnya, shalat, berdoa, dan kegiatan ibadah lainnya yang terus berangsur sesuai dengan ajaran agama Islam.

Semua amalan dan ibadahnya pun menjadi rutinitasnya sebelum menjalani pertandingan tinju. Itulah yang membuatnya enggan mempermasalahkan perubahan nama, karena Islam juga mengajarkan bagaimana cara menjaga sikap dan perbuatannya sebagai sosok petinju Muslim.

Sebagai petinju yang menyabet gelar kelas menengah 20 kali, ia sukses mempertahankan gelar juara dunia yang terhitung dalam empat organisasi tinju. Ia pun kini telah memutuskan pensiun saat beranjak hampir 52 tahun pada Desember 2016.

(Leny Pratiwi/wnb/chm/hap)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Lupakan Kemenangan atas Arab Saudi, Media Belanda Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia pada Maret 2025

Lupakan Kemenangan atas Arab Saudi, Media Belanda Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia pada Maret 2025

Jelang hadapi Australia di lanjutan babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia pada Maret 2025 mendatang, media Belanda sampaikan kabar buruk untuk Timnas Indonesia.
Amankan Jalur Pipa Distribusi BBM, Pertamina Patra Niaga Tandatangani PKST dengan Pangdam V Brawijaya

Amankan Jalur Pipa Distribusi BBM, Pertamina Patra Niaga Tandatangani PKST dengan Pangdam V Brawijaya

percepat dan efisiensi jalur distribusi BBM, Pertamina Patra Niaga menggunakan jaringan pipa distribusi yang berada di tempat yang aman secara aspek safety.
Buya Yahya Beri Penjelasan soal Kasih Sayang Ayah ke Anak Perempuan, Apakah Boleh Peluk dan Cium dalam Islam?....

Buya Yahya Beri Penjelasan soal Kasih Sayang Ayah ke Anak Perempuan, Apakah Boleh Peluk dan Cium dalam Islam?....

Sebagai orang tua perilaku peluk dan cium anak menjadi hal wajar tapi masih pro-kontra. Bagaimana anak sudah remaja?, Menurut islam? ini kata Ustaz Buya Yahya..
Terlibat Judi Togel, Pegawai Swasta di Bantul Dicokok Polisi

Terlibat Judi Togel, Pegawai Swasta di Bantul Dicokok Polisi

Aparat kepolisian mengamankan seorang pegawai swasta inisial YB (43), warga Dusun Cangkring, Sidomulyo, Kapanewon Bambanglipuro, Kabupaten Bantul usai ketahuan terlibat tindak pidana perjudian online
Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Ditembak, Ini Kata Kabid Humas Polda Sumbar

Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Ditembak, Ini Kata Kabid Humas Polda Sumbar

Kasat Reskrim Polres Solok Selatan AKP Ryanto Ulil Anshar diduga ditembak oleh Kabag Ops Polres Selatan, kejadian penembakan itu terjadi pada Jumat (22/11/2024)
Dugaan Tak Netral, DPR RI Bakal Panggil Komisioner KPU dan Bawaslu  Jember

Dugaan Tak Netral, DPR RI Bakal Panggil Komisioner KPU dan Bawaslu Jember

DPR RI bakal memanggil penyelengara Pilkada, mulai dari KPU dan Bawsaslu Jember seiring adanya dugaan ketidaknetran penyelenggara dalam pelaksanaan Pilkada.
Trending
Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf Jadi Bukti Krisis Kepercayaan Timnas Indonesia pada Shin Tae-yong

Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf Jadi Bukti Krisis Kepercayaan Timnas Indonesia pada Shin Tae-yong

Timnas Indonesia berhasil menaklukan Arab Saudi 2-0 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (19/11/2024). 
Media Thailand Bergumam, Kok Bisa Timnas Indonesia Menang Tanpa Kebobolan dari Arab Saudi, Padahal Negaranya Saja Kalau Lawan Mereka Harus...

Media Thailand Bergumam, Kok Bisa Timnas Indonesia Menang Tanpa Kebobolan dari Arab Saudi, Padahal Negaranya Saja Kalau Lawan Mereka Harus...

Keberhasilan Timnas Indonesia kandaskan Arab Saudi di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dapat reaksi dari media Thailand. Mereka merasa iri akan hal itu
Tanpa Shin Tae-yong, Jay Idzes Sampai Bilang Begini di Ruang Ganti Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Kapten Timnas Indonesia: Ingat Untuk Siapa Kalian Bermain

Tanpa Shin Tae-yong, Jay Idzes Sampai Bilang Begini di Ruang Ganti Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Kapten Timnas Indonesia: Ingat Untuk Siapa Kalian Bermain

Suasana ruang ganti Timnas Indonesia penuh semangat setelah Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes menyampaikan hal ini meskit tanpa Shin Tae-yong. Jay Idzes bilang
Tak Perlu Dinaturalisasi, 3 Diaspora Ini Layak Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Tak Perlu Dinaturalisasi, 3 Diaspora Ini Layak Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Tampil di luar negeri dan tak perlu lagi dinaturalisasi, para diaspora ini layak dipanggil Shin Tae-yong untuk perkuat Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2024.
Terpopuler: FIFA Pastikan Timnas Indonesia Bisa Lolos Langsung Piala Dunia, hingga China yang Merasa Dicurangi Wasit Saat Lawan Jepang

Terpopuler: FIFA Pastikan Timnas Indonesia Bisa Lolos Langsung Piala Dunia, hingga China yang Merasa Dicurangi Wasit Saat Lawan Jepang

Fifa pastikan Timnas Indonesia bisa lolos langsung Piala Dunia asal memenuhi syarat ini, hingga China yang merasa dirugikan wasit, jadi dua kabar terpopuler.
Marselino Ferdinan Bikin Heboh di Inggris, Suporter Oxford United Siapkan Nyanyian Khusus untuk sang Bintang Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan Bikin Heboh di Inggris, Suporter Oxford United Siapkan Nyanyian Khusus untuk sang Bintang Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan mencuri perhatian usai membawa Timnas Indonesia mengalahkan Arab Saudi. Suporter Oxford United tak sabar menantikan debutnya di Liga Inggris.
Meski Menang dari Arab Saudi, Bung Towel Tetap Minta Shin Tae-yong Mundur

Meski Menang dari Arab Saudi, Bung Towel Tetap Minta Shin Tae-yong Mundur

Meski menang melawan Arab Saudi, Bung Towel tetap pada pendiriannya bahwa Shin Tae-yong harus mundur sebagai pelatih kepala Timnas Indonesia. 
Selengkapnya
Viral