tvOnenews.com - Apakah garuk-garuk saat shalat dapat menyebabkan batal shalatnya?
Rasa gatal terkadang muncul di waktu yang kurang tepat, misalnya ketika sedang shalat.
Bisa karena digigit nyamuk atau sebab lainnya, rasa gatal seolah tak tertahankan sehingga muncul keinginan untuk menggaruknya.
Lantas apakah menggaruk itu bisa menyebabkan shalat menjadi batal?
Atau justru ada batasan garukan yang diperbolehkan dalam shalat?
Seperti dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube Al Bahjah TV, berikut penjelasan Buya Yahya tentang hukum garuk-garuk saat shalat.
Load more