ADVERTISEMENT

LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Dialog lintas agama Indonesia-Serbia
Sumber :
  • ANTARA

Upayakan Saling Pengertian, Indonesia-Serbia Gelar Dialog Lintas Agama

Dialog lintas agama antara Indonesia dan Serbia digelar sebagai upaya penting untuk membangun hubungan saling pengertian
Sabtu, 16 November 2024 - 15:09 WIB

Jakarta, tvOnenews.com- Dialog lintas agama antara Indonesia dan Serbia digelar sebagai upaya penting untuk membangun hubungan saling pengertian, harmoni, dan toleransi di antara masyarakat kedua negara. Duta Besar RI untuk Serbia Mochammad Chandra Widya Yudha menyebut dialog untuk memperkuat upaya kolaboratif kedua negara.  “Pada akhirnya akan berkontribusi pada perdamaian dan stabilitas global,” kata Duta Besar RI untuk Serbia Mochammad.

Dialog lintas agama yang dibuka di Palace of Serbia, Beograd, pada 12 November lalu, juga sejalan dengan salah satu prioritas pemerintah Indonesia di bawah Presiden Prabowo Subianto.

“Hal ini jelas tertulis dalam visi Astacita pemerintah,” kata Siti selaku ketua delegasi Indonesia.

“Toleransi beragama diyakini sebagai fondasi untuk membangun koeksistensi yang harmonis yang pada akhirnya menciptakan rasa aman dan sejahtera,” ujar dia.

Sejumlah narasumber dari Indonesia berpartisipasi dalam dialog tersebut, antara lain Kepala Pusat Kerukunan Umat Beragama Kementerian Agama Muhammad Adib Abdushomad, Wakil Sekjen PBNU Safira Machrusah, Rektor Universitas Islam Internasional Indonesia Prof Jamhari Makruf, perwakilan Institut Agama Kristen Negeri Manado Dr Olivia Cherly Wuwung, perwakilan Sekolah Tinggi Agama Budha Negeri Sriwijaya Tangerang Dr Li Edi Ramawijaya Putra, Rektor UIN Mataram Prof Masnun Tahir, perwakilan Sekolah Tinggi Agama Hindu Negeri Mpu Kuturan Singaraja Dr I Gde Suwindia, President OIC Youth Indonesia Astrid Nadya Rizqita, serta jurnalis SEA Today Anak Agung Ngurah Ariya.

Sementara narasumber dari Serbia adalah Patriarkh Serbia Yang Mulia Porfirije, komunitas Islam di Serbia, Kardinal Katolik Kota Beograd, Refromed Church in Serbia, Dekan Fakultas Teologi Orthodox-University of Belgrade, Dekan Fakultas Hukum University of Belgrade, serta seorang mahasiswa.

Para narasumber menyoroti pentingnya penguatan dalam menjaga toleransi beragama di ruang publik.

Selain itu, semua pihak perlu memperkuat ketahanan identitas budaya serta promosi dialog antaragama dan antarbudaya. tvonenews


Mereka menegaskan bahwa untuk memelihara toleransi beragama diperlukan komitmen dari pemerintah, masyarakat, dan individu, mengingat toleransi adalah hasil upaya bersama, bukan usaha sendiri-sendiri yang parsial.

Narasumber asal Serbia menyampaikan pentingnya untuk berbagi pengalaman dan praktik terbaik dari Indonesia dalam menjaga toleransi beragama yang damai dengan menjunjung tinggi Pancasila, melanjutkan dialog antaragama, mempromosikan moderasi agama, dan keseriusan kebijakan pemerintah tentang kerukunan umat beragama.

Dialog lintas agama Indonesia-Serbia yang telah diselenggarakan untuk kelima kalinya menghasilkan pernyataan bersama (joint statement) yang menyepakati, salah satunya, tentang pertukaran mahasiswa/pelajar di bidang dialog antaragama, pendidikan agama, dan budaya keagamaan.

Disepakati pula bahwa dialog berikutnya akan dilaksanakan di Indonesia pada 2026.

Dalam dialog lintas agama yang dihadiri sedikitnya 200 orang mahasiswa berbagai universitas di Serbia, termasuk para penerima beasiswa Serbia dari asal Indonesia, juga dipamerkan foto-foto berisi dokumentasi arsip korespondensi diplomatik dan gambar berbagai kegiatan diplomatik terkait perkembangan hubungan bilateral kedua negara sejak era Yugoslavia.(ant/bwo)
 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Tak Banyak yang Tahu, Ketua PP Muhammadiyah Haedar Nashir Ternyata Fans Berat Real Madrid, sampai Kritik Los Blancos...

Tak Banyak yang Tahu, Ketua PP Muhammadiyah Haedar Nashir Ternyata Fans Berat Real Madrid, sampai Kritik Los Blancos...

Ketua PP Muhammadiyah Haedar Nashir menunjukkan dirinya sebagai fans Real Madrid, bahkan mengkritik Los Blancos selalu dipecundangi FC Barcelona dan Arsenal.
Ironis, Kakek dan Ayah Tiri Perkosa Bocah SD di HSS

Ironis, Kakek dan Ayah Tiri Perkosa Bocah SD di HSS

Ironis, melihat tingkah dan kelakuan seorang kakek THD (66) dan ayah tiri ANR (35) perkosa bocah SD berusia 12 tahun di Kecamatan Angkinang, Kabupaten HSS
Timnas Indonesia U-20 Putri Gabung Grup D, Ini Hasil Drawing Kualifikasi Piala Asia U-20 Putri

Timnas Indonesia U-20 Putri Gabung Grup D, Ini Hasil Drawing Kualifikasi Piala Asia U-20 Putri

Drawing Kualifikasi Piala Asia U-20 Putri 2025 Thailand berlangsung di Kantor AFC, Kuala Lumpur pada Senin (28/4/2025).
Kepala BKDPSDM Medan Bocorkan Perkembangan Kasus Oknum ASN Tipu Warga Ratusan Juta Jadi Honorer, Korban Cerita Begini

Kepala BKDPSDM Medan Bocorkan Perkembangan Kasus Oknum ASN Tipu Warga Ratusan Juta Jadi Honorer, Korban Cerita Begini

Kepala BKDPSDM Kota Medan, Subhan saat dikonfirmasi tvOnenews.com, pada Senin (28/04/2025) mengatakan, sampai kini kasus ASN Pemko Medan, Endang Agus Susanto
Tak Mau Kalah dari Suporter Persib, Eks Pemain Timnas Indonesia Marc Klok Terang-terangan Gaungkan Kemanusiaan untuk Palestina

Tak Mau Kalah dari Suporter Persib, Eks Pemain Timnas Indonesia Marc Klok Terang-terangan Gaungkan Kemanusiaan untuk Palestina

Sebagai mantan pemain Timnas Indonesia, kapten Persib Bandung, Marc Klok mengikuti aksi suporter Persib di tribun utara mendukung kemerdekaan rakyat Palestina.
Tak Harus Olahraga Berat, Makan ini Saja Bisa Bikin Lemak Rontok, Seketika Perut Buncit Kembali Rata 

Tak Harus Olahraga Berat, Makan ini Saja Bisa Bikin Lemak Rontok, Seketika Perut Buncit Kembali Rata 

Memiliki perut buncit kerap menjadi masalah bagi banyak orang di dunia. bagi orang yang tidak punya waktu banyak untuk olahraga, ini cara membuat lemak rontok

Trending

Breaking News: Manajemen Real Madrid Akan Umumkan Pengganti Carlo Ancelotti Pekan Ini

Breaking News: Manajemen Real Madrid Akan Umumkan Pengganti Carlo Ancelotti Pekan Ini

Satu nama menjadi target Real Madrid untuk menggantikan peran Carlo Ancelotti di kursi kepelatihan tim.
Meskipun Anggap Timnas Indonesia Rival, Tapi 7 Negara Ini Diam-diam Beri Dukungan Agar Skuad Garuda Bisa Lolos Piala Dunia 2026

Meskipun Anggap Timnas Indonesia Rival, Tapi 7 Negara Ini Diam-diam Beri Dukungan Agar Skuad Garuda Bisa Lolos Piala Dunia 2026

Siapa sangka, 7 negara ini mendukung Timnas Indonesia melaju ke Piala Dunia 2026. Torehan sejarah bersama mantan pelatih Shin Tae-yong membuat level Indonesia
Ternyata Ini di Balik Alasan Utama Menteri Kebudayaan Ingin Pugar Situs Gunung Padang

Ternyata Ini di Balik Alasan Utama Menteri Kebudayaan Ingin Pugar Situs Gunung Padang

Menteri Kebudayaan, Fadli Zon mengungkapkan pihaknya akan melakukan pemugaran situs Gunung Padang di Desa Karyamukti, Kabupaten Cianjur, meski belum diketahui
Cegah Gangguan Investasi, MPR Dukung Revisi UU Ormas

Cegah Gangguan Investasi, MPR Dukung Revisi UU Ormas

Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno begitu menyambut positif usulan revisi Undang-Undang (UU) Nomor 16 Tahun 2017 tentang Organisasi Kemasyarakatan (Ormas).
Media Korea Terheran-heran dengar Tantangan Utama Megawati Hangestri Bukan karena Hijab tapi Hal....

Media Korea Terheran-heran dengar Tantangan Utama Megawati Hangestri Bukan karena Hijab tapi Hal....

Dibalik, prestasi Megawati Hangestri, tentunya ada tantangan-tantangan yang jarang diketahui orang banyak. Pernah dialami Megatron Indonesia itu.
IFAD Rencana Replikasi PHLN Kementan ke Negara Lain

IFAD Rencana Replikasi PHLN Kementan ke Negara Lain

International Fund for Agricultural Development (IFAD) mengapresiasi Program Youth Entrepreneurship and Employment Support Services (YESS) di Kabupaten Subang, Jawa Barat.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Lantik 3 Pejabat ESDM dan SKK Migas

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Lantik 3 Pejabat ESDM dan SKK Migas

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia melantik tiga (3) Pejabat Tinggi Pratama di lingkungan Kementerian ESDM dan SKK Migas.
Selengkapnya

Viral