tvOnenews.com - Apakah yang harus dibaca saat shalat subuh jika belum hafal doa qunut?
Membaca doa qunut termasuk amalan sunnah di dalam madzhab Syafi'i.
Namun tak sedikit yang masih belum hafal bacaan doa qunut.
Lantas apa yang dibaca ketika shalat subuh jika doa qunut belum hafal?
Seperti dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube Al Bahjah TV, berikut penjelasan Buya Yahya tentang qunut subuh.
Buya Yahya mengingatkan bahwa membaca doa qunut dalam shalat subuh termasuk sunnah yang sebaiknya dikerjakan.
Load more