Jika itu terjadi, maka kata Buya Yahya itu adalah kebodohan.
“Nah ini kan kebodohan kita, nah ini adu domba tadi babnya,” jelas Buya Yahya.
Buya Yahya sangat mewanti-wanti kepada semua agar jangan sampai berantem hanya karena beda dukungan.
“Gak usah caci maki, biasa saja, Anda dukung sudah baik, Masya Allah,” kata Buya Yahya.
“Terus temennya ngomong baik sepengetahuan dia dong. Anda tidak pernah kenal calonnya dia maka Anda tidak tahu dong kebaikannya,” sambung Buya Yahya.
Maka karena tidak mengetahui calon yang teman Anda dukung mohon tidak mencaci maki.
“Dia nggak tahu calon Anda, nggak boleh dong ngomong kejelekannya.” jelas Buya Yahya.
“Misalnya Anda berbeda dengan kami anda punya calon Syiah karena Anda sering mempelajari Anda tahu dong. Kebaikan dia saya nggak tahu, saya punya calon B saya yang tahu ya sudah selesai cukup saya sanjung ke saya tanpa harus saya mencaci orang yang Anda sanjung,” sambung Buya Yahya seraya memberikan contoh.
Jika semua begitu maka tidak akan terjadi yang namanya caci maki.
Load more