"Meriwayatkan dari Abu Hurairah Radhiallahu Anhu, bahwa barangsiapa ia berziarah sekalian makam kedua orangtuanya atau salah satu dari keduanya di hari Jumat, niscaya Allah akan mengampuninya dan dia tercatat sebagai anak yang berbakti kepada kedua orangtuanya," jelasnya.
Ustaz Maulana juga menyampaikan tenggat waktu hari Jumat yang dimaksud, yakni dimulai dari Kamis sore hingga Sabtu pagi.
"Walaupun ada yang mengatakan Jumat sore sudah tidak boleh, tapi ada riwayat mengatakan sampai Sabtu pagi (masih boleh), karena hari Jumat itu kemuliaannya," ujarnya.
Hal ini dikarenakan, bahwa ada riwayat yang menyebut bahwa di bulan Ramadan yang mulia, orang yang sudah meninggal pun tidak akan ditanya di dalam kubur. Di saat itulah orang yang sudah meninggal tadi akan diistirahatkan.
Load more