"Ini senilai pahala haji dan umroh," imbuhnya.
Waktu kedua shalat dhuha yang dijelaskan oleh Ustaz Adi Hidayat yaitu sekitar pukul 07.30 WIB, atau ketika matahari naik.
"Sekitar setengah delapan sampai jam 8, itu sudah pertengahan dhuha. Jika dikonversi sekarang sampai 10.30 itu pertengahan dhuha," kata Ustaz Adi Hidayat.
Adapun, keutamaan shalat dhuha 2 rakaat di waktu pertengahan ini bisa mengganti dzikir dari seluruh tubuh.
Jika diteruskan sampai 4 rakaat, keutamaannya bisa menghindarkan dari musibah.
Load more