Meski begitu, dalam ajaran agama Islam memiliki tata cara minum air Zamzam agar seseorang yang menenggaknya dapat khasiat dijelaskan langsung oleh Ustaz Abdul Somad.
Dilansir dari kanal YouTube Ustadz Abdul Somad Official, Rabu, Ustaz Abdul Somad mengingatkan bahwa khasiat air Zamzam sangat dahsyat.
Ustaz Abdul Somad (UAS) mengatakan bahwa air Zamzam salah satu air yang dibawa sebagai oleh-oleh dari para jemaah haji maupun umrah setelah beribadah di Tanah Suci.
Air Zamzam tidak akan pernah habis karena selalu terhubung terhadap air tanah yang baru.
Air ini mempunyai manfaat sebagaimana untuk membersihkan bakteri dalam tubuh. Bahkan juga menghalangi agar tidak ada jamur di tubuh.
Load more