tvOnenews.com - Ustaz Adi Hidayat jelaskan jumlah rakaat terbaik shalat tahajud sesuai dengan sunnah Rasulullah SAW.
Shalat tahajud merupakan salah satu ibadah sunnah yang sangat dianjurkan.
Pelaksanaannya pada malam hari, shalat tahajud memiliki banyak keutamaan jika dikerjakan oleh umat Muslim.
Waktu shalat tahajud adalah di sepertiga malam, sekaligus menjadi waktu mustajab untuk berdoa dan memohon ampunan kepada Allah SWT.
Shalat tahajud bisa dikerjaan minimal dua rakaat hingga semampunya, atau tidak ada batasan.
Load more