Ia berpendapat Banser merupakan ormas Islam yang memiliki tujuan utama untuk menjaga keamanan dan menyatukan Negara Kesaturan Republik Indonesia (NKRI).
Kemudian, Banser juga menjunjung tinggi keberagaman sesama anggotanya dan tidak membeda-bedakan kepentingan tertentu untuk masyarakat Indonesia.
Sebelumnya, mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas turut bangga Erick Thohir resmi menjadi bagian kehormatan di Banser saat Gus Men berstatus sebagai Ketua Umum GP Ansor.
"Bergabung bersama barisan persaudaraan demi agama, bangsa, dan negeri. Mari berkhidmat semampu kita," tukas Yaqut Cholil Qoumas.
(hap)
Load more