tvOnenews.com - Meski tidak dianjurkan untuk dilaksanakan secara berjamaah, bolehkah shalat tahajud dilakukan berjamaah? Buya Yahya berikan penjelasanannya.
Ada banyak amalan yang dapat dilakukan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT, salah satunya dengan mengerjakan shalat tahajud.
Banyak umat muslim yang meluangkan waktunya untuk melaksanakan shalat tahajud, sebab memiliki keistimewaan.
Jika rutin melakukan shalat tahajud maka segala hajat serta doa yang dipanjatkan akan segera terkabul dan memudahkan segala urusan di dunia maupun akhirat.
Pada umumnya, shalat tahajud dilakukan sendiri di rumah sebelum shalat subuh.
Dalam satu kajiannya, Buya Yahya mengungkapkan hukum shalat tahajud bila dilakukan secara berjamaah.
Load more