Jakarta, tvOnenews.com- Mantan Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong atau disapa STY pernah mengaku tertantang untuk belajar memahami agama Islam.
Tentunya ini sebagai penyesuaian STY waktu nahkodai Timnas Indonesia sebagai bapak dari Skuad Garuda.
STY pun secara tidak langsung, harus belajar memahami budaya Indonesia dan agama Islam. Sebab mayoritas pemain memeluk Islam.
Meskipun bukan dari negara muslim, STY ini semangat untuk memahami Agama islam dengan cepat.
Bisa jadi inilah kemampuannya bisa dengan mudah menyerap informasi. Hal ini STY sampaikan saat diwawancara salah satu media Korea.
Load more