tvOnenews.com - Bulan Ramadhan adalah waktu yang penuh berkah bagi umat Muslim di seluruh dunia, termasuk di Indonesia.
Selain menjadi bulan untuk meningkatkan ibadah, Ramadhan juga menjadi momen penting untuk memperbaiki diri dan menjalani kehidupan lebih baik.
Namun, di balik berbagai amalan baik yang dilakukan, ada banyak pertanyaan yang sering muncul di masyarakat, salah satunya mengenai hal-hal yang bisa membatalkan puasa.
Salah satu topik yang kerap menjadi perbincangan hangat adalah tentang menyikat gigi saat berpuasa. Banyak yang bertanya-tanya, apakah sikat gigi bisa membatalkan puasa?
Dalam konteks puasa, banyak yang khawatir bahwa menyikat gigi bisa membatalkan puasa. Sementara itu, ada juga anggapan bahwa menyikat gigi tidak akan membatalkan puasa selama dilakukan dengan hati-hati. Lalu, mana yang benar?
Load more