Jakarta, tvOnenews.com- Ustaz Adi Hidayat atau akrab disapa UAH menjelaskan seputar amalan rezeki, mudah dilakukan setiap hari.
Amalan ini mampu melancarkan rezeki hingga pengabulan doa lebih cepat, simak penjelasan di bawah ini.
Dalam agama Islam memang beragam amalan bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari untuk menyempurnakan ibadah. Salah satu sunnahnya, shalat tahajud.
Bukan hanya itu, masih ada amalan baik lainnya yaitu dzikir. Ini jadi saran baik dari Ulama Muda Indonesia itu.
Dalam ceramahnya, disampaikan amalan dzikir ini, berfungsi semakin memudahkan doa atau hajat, dan seseorang cepat dikabulkan doanya, bila dibaca setelah shalat tahajud.
Load more