LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Berdoa
Sumber :
  • Istimewa/pixabay.com

Dianjurkan Rasulullah SAW untuk Diamalkan, Ini Doa Hari Sabtu

Dianjurkan Rasulullah SAW untuk Diamalkan, Ini Doa Hari Sabtu

Sabtu, 15 Oktober 2022 - 18:50 WIB

Bismillahirrahmanirrahim. Bismillahi kalimatil mu‘tashimina wa maqolatil mutaharrizin wa a‘uzu billahi ta‘ala min jauril ja-irina wa kaidil hasidana wa baghyidz dzalimina wa ahmaduhu fauqo hamdil hamidina. Allahumma antal wahidu bila syarikin wal maliku bila tamlikin la tudhoddu fi hukmika wa la tunaza‘u fi ‎mulkika. As-aluka an tushalliya ‘ala muhammadin ‘abdika wa rasulika wa an tuzi‘ani min syukri nu‘maka ma ‎tablughu bi ghayata ridhaka wa an tu‘inani ‘ala tho‘atika wa luzumi ‘ibadatika wastihqoqi matsubatika ‎biluthfi ‘inayatika wa tarhamani bishaddi ma‘ashika abadan ma ahyaitani wa tuwaffiqoni lima yanfa‘uni ‎ma abqaitani wa an tasyraha bikitabika shodri wa tahuththa bitilawatihi wizri wa tamnahaniyas ‎salamata fi dini wa nafsi wala tuhisya li ahla unsi wa tutimma ihsanaka fima baqiya min ‘umri kama ‎ahsanta fima madha minhu ya arhamarrohimin. ‎

Artinya: 

Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Dengan nama Allah, kalimat orang-orang yang bepegang, dan ucapan mereka yang berlindung, dan aku berlindung kepada Allah Yang Maha Tinggi dari kejahatan mereka yang jahat, tipu-daya mereka yang dengki, dan kezaliman mereka yang zalim, dan aku memuji-Nya di atas mereka yang menyampaikan pujian.

Ya Allah, Engkau yang satu tanpa sekutu, raja tanpa ada yang berkuasa atas-Nya, tidak bisa ditentang hukum-Mu dan tidak bisa diruntuhkan kerajaan-Mu. Aku memohon kepada-Mu untuk Engkau curahkan salawat kepada Muhammad hamba dan rasul-Mu. Engkau ilhamkan kepadaku untuk mensyukuri karunia-Mu yang dengannya. Kau menyampaikanku kepada keridhaan-Mu, Engkau tolong aku untuk dapat mematuhi-Mu dan konsisten dalam pengabdian kepada-Mu sehingga berhak mendapatkan balasan-Mu dengan kelembutan pertolongan-Mu.

Baca Juga :

Kau sayangi aku dengan memalingkanku dari segala maksiat kepada-Mu selama Engkau hidupkan aku. Engkau mudahkan aku terhadap segala perkara yang berguna buatku selama Engkau kekalkan ak.  Engkau lapangkan dadaku dengan kitab-Mu. Kau gugurkan dosaku dengan pembacaannya, Engkau beri aku keselamatan di dalam ajaranku dan dalam diri

Engkau tidak jauhkan orang yang perhatian kepadaku dan Engkau sempurnakan kebaikan-Mu pada sisa usiaku sebagaimana Engkau telah berbuat baik pada usiaku yang telah berlalu, wahai Yang Maha Pengasih dari semua yang mengasihi. 

Doa tersebut dapat ditemukan dalam kitab Mafatihul Jinan Karya Imam Zainal Abidin. Selain itu, doa ini dapat diamalkan tidak hanya pada hari sabtu saja melainkan hari lain juga dapat diamalkan. Semoga tulisan doa ini bisa membantu anda dan dapat diamalkan serta mendapatkan ridoh, rezeki dan keselamatan dari Allah SWT. (Aag)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bernadya Sukses Sihir Penonton Synchronize Fest 2024 Day 1

Bernadya Sukses Sihir Penonton Synchronize Fest 2024 Day 1

Mengusung tema-tema putus cinta, tentang seorang perempuan yang masih dalam fase belum bisa melepas sepenuhnya pasangannya.
Gelar Konser Musik Jadi Cara DPR RI Sambut Anggota Legislatif Periode 2024 - 2029

Gelar Konser Musik Jadi Cara DPR RI Sambut Anggota Legislatif Periode 2024 - 2029

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menggelar Konser People Fest bertajuk ‘DPR Baru, Harapan Baru’ di Kompleks Parlemen, Jakarta Pusat, Jumat (4/10/2024) malam.
Kegiatan Jambore Nasional ke-19 Jadi Ajang Kolaborasi Antar Pihak Dalam Mengedukasi Asuransi

Kegiatan Jambore Nasional ke-19 Jadi Ajang Kolaborasi Antar Pihak Dalam Mengedukasi Asuransi

BRI Insurance berkolaborasi dengan Mercedes-Benz Club Indonesia dalam acara Jambore Nasional Mercedes-Benz ke-19 yang berlangsung di Peninsula Island, Nusa Dua, Bali, pada Sabtu (28/9/2024).
ambang Emas Ilegal di Lombok Barat Beromset Trilunan Rupiah Ditertibkan KPK

ambang Emas Ilegal di Lombok Barat Beromset Trilunan Rupiah Ditertibkan KPK

Komisi Pemberantasa Korupsi (KPK) menertibkan tambang emas ilegal di Kecamatan Sekotong, Lombok Barat dengan pemasangan spanduk di lokasi.
Bantah Terlibat Korupsi Timah, PT SBS Beberkan soal Transaksi Rp80 Miliar

Bantah Terlibat Korupsi Timah, PT SBS Beberkan soal Transaksi Rp80 Miliar

Kuasa Hukum PT Sariwiguna Binasentosa (PT SBS) Franky ST Purba membantah pihaknya terlibat transaksi terhadap perkara dugaan korupsi timah.
Alasan Kerja Sama PT Timah dengan Smelter Terungkap, Saksi Terdakwa Harvey Moeis Sebut Biaya Pemurnian Lebih Murah

Alasan Kerja Sama PT Timah dengan Smelter Terungkap, Saksi Terdakwa Harvey Moeis Sebut Biaya Pemurnian Lebih Murah

Saksi persidangan perkara dugaan korupsi timah terdakwa Harvey Moeis, Direktur Operasi dan Produksi PT Timah periode 2017-2020 Alwin Albar membongkar alasan kerja sama PT Timah dengan lima smelter.
Trending
Kasihan Murid dalam Video Syur Gorontalo Belum Masuk Sekolah Padahal Tak Dikeluarkan, Gurunya? ingatkan Kata Ustaz Adi Hidayat Penzina Lebih Kejam dari...

Kasihan Murid dalam Video Syur Gorontalo Belum Masuk Sekolah Padahal Tak Dikeluarkan, Gurunya? ingatkan Kata Ustaz Adi Hidayat Penzina Lebih Kejam dari...

Mengingat status Murid dalam video syur di Gorontalo masuk di bawah umur, secara umum dipahami sebagai korban. Hal inilah yang disoroti publik. Mengapa bisa?..
Kubu Vadel Badjideh 'Sesumbar' Ungkap Laporan Dugaan Persetubuhan dan Praktik Aborsi Anak Nikita Mirzani Tak Terbukti!

Kubu Vadel Badjideh 'Sesumbar' Ungkap Laporan Dugaan Persetubuhan dan Praktik Aborsi Anak Nikita Mirzani Tak Terbukti!

Vadel Badjideh menyambangi Polres Metro Jakarta Selatan bersama kuasa hukumnya Razman Arif Nasution pada Jumat (4/10/2024) untuk memenuhi laporan yang dilayangkan oleh Nikita Mirzani.
Betrand Peto Suka Peluk Cium, Sarwendah Akhirnya Buka-bukaan soal 'Kemesraannya' dengan Onyo: Memang Sesayang Itu...

Betrand Peto Suka Peluk Cium, Sarwendah Akhirnya Buka-bukaan soal 'Kemesraannya' dengan Onyo: Memang Sesayang Itu...

Dalam wawancara dengan Maia Estianty, Sarwendah akhirnya buka-bukaan soal perasaan sebenarnya mengenai 'kemesraannya' dengan Betrand Peto. Menurutnya hal itu...
Fakta Baru, Bapak dan Anak Pimpinan Ponpes di Kabupaten Bekasi Cabuli Santriwatinya Berulang Kali Saat Tengah Mengaji

Fakta Baru, Bapak dan Anak Pimpinan Ponpes di Kabupaten Bekasi Cabuli Santriwatinya Berulang Kali Saat Tengah Mengaji

Kepolisian terus mendalami kasus pencabulan terhadap tiga santriwati di bawah umru yang dilakukan oleh bapak dan anak selaku pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) di Karangbahagia, Kabupaten Bekasi.
Awalnya Berhubungan Badan, Pria Ini lalu Bunuh Teman Kencan Secara Sadis, Mayat Korban Disembunyikan Dalam Lemari

Awalnya Berhubungan Badan, Pria Ini lalu Bunuh Teman Kencan Secara Sadis, Mayat Korban Disembunyikan Dalam Lemari

Polisi menangkap pria pembunuh wanita yang jasadnya dimasukkan ke dalam lemari, wilayah Kota Jambi. Pelaku awalnya berhubungan badan dengan korban, lalu...
Ramai Spill Penyebab Artis Bercerai Seperti Kisah Ahmad Dhani dan Maia Estianty Juga Sarwendah, Bagaimana Pandangan Islam? Ustaz Adi Hidayat Ingatkan Konsultasi

Ramai Spill Penyebab Artis Bercerai Seperti Kisah Ahmad Dhani dan Maia Estianty Juga Sarwendah, Bagaimana Pandangan Islam? Ustaz Adi Hidayat Ingatkan Konsultasi

Mengingat mereka publik figur atau yang kerap muncul di layar gadget dan televisi tentu mudah untuk mengetahui segalanya, kaya perceraian Ahmad Dhani, Sarwendah
Kegiatan Jambore Nasional ke-19 Jadi Ajang Kolaborasi Antar Pihak Dalam Mengedukasi Asuransi

Kegiatan Jambore Nasional ke-19 Jadi Ajang Kolaborasi Antar Pihak Dalam Mengedukasi Asuransi

BRI Insurance berkolaborasi dengan Mercedes-Benz Club Indonesia dalam acara Jambore Nasional Mercedes-Benz ke-19 yang berlangsung di Peninsula Island, Nusa Dua, Bali, pada Sabtu (28/9/2024).
Selengkapnya