Selain itu, Dito juga menambahkan bahwa kehadiran Taufik Hidayat untuk bertugas di Kementerian Pemuda dan Olahraga akan memberikan tambahan energi yang positif.
Baca selengkapnya: Kata-kata Dito Ariotedjo usai Legenda Bulu Tangkis Taufik Hidayat Resmi Ditunjuk Jadi Wamenpora RI
Alasan Sebenarnya Tim Voli Putri Popsivo Polwan yang Mendadak Mundur dari Divisi Utama 2024
Tim voli putri Popsivo Polwan secara mengejutkan mendadak memutuskan mundur dari turnamen Livoli Divisi Utama 2024.
Saat ini turnamen voli nasional yakni Livoli Divisi Utama 2024 resmi digelar mulai Selasa (22/10/2024) pukul 11.00 WIB.
Namun jelang dimulainya ajang bergengsi ini, salah satu tim putri yakni Popsivo Polwan memutuskan untuk mundur.
Reginald Nelwan selaku Ketua III Bidang Kompetisi dan Pertandingan PP PBVSI mengungkapkan alasan tim putri itu mundur.
Load more