LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Raih medali emas soft tennis SEA Games 2023, Dwi Rahayu seperti Flash Back
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Agung Rajasa

Rebut Medali Emas Soft Tennis, Dwi Rahayu Kenang Memori 12 Tahun Silam

Dwi Rahayu Pitri merasa seperti melakukan flash back saat ia berhasil memenangi medali emas soft tennis tunggal putri SEA Games 2023, karena ia sempat memenangi

Jumat, 12 Mei 2023 - 07:37 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Atlet soft tennis Indonesia, Dwi Rahayu Pitri, merasa seperti melakukan flash back saat ia berhasil memenangi medali emas soft tennis tunggal putri SEA Games 2023

Sebab, Dwi sempat memenangi medali yang sama pada ajang SEA Games 12 tahun silam.
 
Dwi Rahayu memastikan diri meraih medali emas setelah menaklukkan wakil Filipina Noelle Nikki Zoleta, dengan kemenangan tiebreak 7-4, setelah sebelumnya sempat tertinggal 1-3 pada Rabu (10/5).
 
"Ini tuh kayak flash back aja gitu ke SEA Games 2011 kemarin. Kayak terakhir naik podium tengah, sekarang sudah punya anak satu, udah berkeluarga, eh masih bisa. Bangga aja gitu buat diri sendiri," kata Dwi saat ditemui usai upacara penyambutan atlet SEA Games di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Kamis malam.
 
Ini merupakan kedua kalinya Dwi mengikuti SEA Games, setelah sebelumnya berpartisipasi pada SEA Games 2011. Saat itu ia sukses membawa pulang tiga medali, yakni satu medali emas dari nomor beregu putri, satu medali perak dari ganda putri, dan satu medali perunggu nomor tunggal putri. Terakhir kali ia memenangi medali di ajang multi event internasional adalah pada Asian Games 2018 saat memenangi medali perunggu dari nomor tunggal putri.
 
Prestasi ini pun semakin terasa indah bagi Dwi, yang selama mengikuti pelatihan khusus untuk SEA Games harus sering berpisah dengan anaknya yang baru berusia tiga tahun.
 
"Maksudnya ninggalin itu aku berangkat pagi, jadi kadang dia masih tidur, aku tinggalin gitu kan. Sebenarnya kita ada base camp di Puri TCnya, cuma karena rumah aku di sini dan punya anak jadi bolak-balik," ujar istri pelatih soft tennis putra Prima Simpati Aji.
 
Meski soft tennis sudah terbukti mampu mengukir prestasi di SEA Games 2023, yakni dua medali emas, dua medali perak, dan satu medali perunggu, Dwi merasa persiapan dan kompetisi bagi para atlet soft tennis masih kurang. Ia pun berharap pertandingan sotf tennis akan dapat diperbanyak pada masa yang akan datang.
 
"Kita tuh tandingnya kurang banget tahun ini. Merasa kurang banget kan. Kita lihat kemarin (tim) Filipina, itu benar-benar jam terbangnya lebih banyak. Jadi mereka jelang seminggu sebelum SEA Games kemarin, mereka baru pulang TC dari Korea. Kita batal waktu itu. Sebenarnya kita ikut juga TC ke Korea cuma batal," pungkas Dwi. (ant/mir)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bukan Main! Tak Hanya Jadi Menteri BUMN atau Ketua Umum PSSI, Ternyata Erick Thohir Keturunan Penyebar Agama Islam Indonesia

Bukan Main! Tak Hanya Jadi Menteri BUMN atau Ketua Umum PSSI, Ternyata Erick Thohir Keturunan Penyebar Agama Islam Indonesia

Pemecatan Shin Tae-yong dari kursi pelatih Timnas Indonesia disampaikan Erick Thohir mendapat perhatian berbagai pihak, terutama pecinta sepak bola Indonesia
Megawati Beri Pesan Menohok Bagi Pihak yang Mengincar Jabatan Ketum PDIP

Megawati Beri Pesan Menohok Bagi Pihak yang Mengincar Jabatan Ketum PDIP

Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri menyinggung soal ada pihak yang ingin menjadi ketua umum partainya.
Usung Ekonomi Kerakyatan, Ojol Zendo dari Muhammadiyah Bakal Saingi Grab dan Gojek: Sudah Hadir di 70 Kota

Usung Ekonomi Kerakyatan, Ojol Zendo dari Muhammadiyah Bakal Saingi Grab dan Gojek: Sudah Hadir di 70 Kota

Ojek online Zendo yang terafiliasi dengan Serikat Usaha Muhammadiyah kini semakin dikenal masyarakat dan digadang-gadang siap menjadi pesaing Gojek dan Grab.
Mees Hilgers Jadi Penyebab Shin Tae-yong Dipecat dari Posisi Pelatih Timnas Indonesia? Pemain Diaspora Itu Bilang Kalau Ia...

Mees Hilgers Jadi Penyebab Shin Tae-yong Dipecat dari Posisi Pelatih Timnas Indonesia? Pemain Diaspora Itu Bilang Kalau Ia...

Nama Mees Hilgers ramai dibicarakan di media sosial. Ia dituding memiliki hubungan yang tak baik dengan Shin Tae-yong dan menyebabkan pelatih itu dipecat PSSI.
Kalau Gak Naik Gaji, Megawati Hangestri Disarankan Angkat Kaki dari Red Sparks, Pria Korea ini Tak Suka Kalau Megatron...

Kalau Gak Naik Gaji, Megawati Hangestri Disarankan Angkat Kaki dari Red Sparks, Pria Korea ini Tak Suka Kalau Megatron...

Agen Megawati Hangestri di Korea Selatan sempat mencuri perhatian volimania saat dirinya membahas soal masa depan dari pevoli asal Jember itu di Red Sparks.
Hasil Liga 1 2024-2025: Gol Tunggal Youssef Ezzejari Madura United Curi Poin di Kandang Malut United

Hasil Liga 1 2024-2025: Gol Tunggal Youssef Ezzejari Madura United Curi Poin di Kandang Malut United

Gol tunggal Youssef Ezzejjari di menit akhir membawa Madura United meraih poin penuh di kandang Malut United di Stadion Gelora Kie Raha Ternate, Jumat (10/1/2024). 
Trending
Baru juga Tunjuk Patrick Kluivert sebagai Pengganti Shin Tae-yong, Pelatih Bahrain Langsung Gercep Tantang Timnas Indonesia: Kami Tahu...

Baru juga Tunjuk Patrick Kluivert sebagai Pengganti Shin Tae-yong, Pelatih Bahrain Langsung Gercep Tantang Timnas Indonesia: Kami Tahu...

Belum apa-apa, pelatih Bahrain Dragan Talajic langsung tantang Timnas Indonesia di bawah asuhan Patrick Kluivert jelang lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Media Belanda Lempar Ancaman untuk Patrick Kluivert, Ungkap Risiko Gantikan Pelatih Timnas Indonesia Paling Lama Bertugas Sejak 1963

Media Belanda Lempar Ancaman untuk Patrick Kluivert, Ungkap Risiko Gantikan Pelatih Timnas Indonesia Paling Lama Bertugas Sejak 1963

Patrick Kluivert resmi diperkenalkan pada publik untuk menggantikan posisi mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. 
4 Pemain Naturalisasi Kesayangan Shin Tae-yong Diprediksi akan Didepak Patrick Kluivert dari Starting Line Up Timnas Indonesia, Siapa Saja?

4 Pemain Naturalisasi Kesayangan Shin Tae-yong Diprediksi akan Didepak Patrick Kluivert dari Starting Line Up Timnas Indonesia, Siapa Saja?

4 pemain naturalisasi kesayangan Shin Tae-yong akan didepak Patrick Kluivert dari starting line up Timnas Indonesia jelang laga kontra Bahrain dan Australia.
Jengah Terus Dituding Jadi Biang Keladi Shin Tae-yong Dipecat dari Pelatih Timnas Indonesia, Mees Hilgers Akhirnya Akui Kalau Sebenarnya…

Jengah Terus Dituding Jadi Biang Keladi Shin Tae-yong Dipecat dari Pelatih Timnas Indonesia, Mees Hilgers Akhirnya Akui Kalau Sebenarnya…

Mees Hilgers jengah terhadap tudingan yang menyebut dirinya menjadi dalang di balik keputusan PSSI memecat Shin Tae-yong dari kursi pelatih Timnas Indonesia.
Link Video Syur Kasus Pesta Seks Tukar Pasangan di Jakarta dan Bali

Link Video Syur Kasus Pesta Seks Tukar Pasangan di Jakarta dan Bali

Polda Metro Jaya mengungkap adanya jaringan pesta seks bertukar pasangan yang diselenggerakan di wilayah Jakarta hingga Bali.
Istri Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Watak Erick Thohir yang Sebenarnya, hingga Ruben Onsu Akhirnya Ungkap Jika Sarwendah Menikah Lagi

Istri Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Watak Erick Thohir yang Sebenarnya, hingga Ruben Onsu Akhirnya Ungkap Jika Sarwendah Menikah Lagi

Istri Shin Tae-yong bicara jujur soal watak Erick Thohir yang sebenarnya, hingga Ruben Onsu akhirnya ungkap soal kemungkinan Sarwendah menikah lagi, katanya...
Legenda Belanda Sebut Patrick Kluivert Tak Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Lebih Baik Jika Alex Pastoor ...

Legenda Belanda Sebut Patrick Kluivert Tak Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Lebih Baik Jika Alex Pastoor ...

Patrick Kluivert tiba dengan menggantikan Shin Tae-yong yang resmi dipecat pada awal pekan ini. 
Selengkapnya
Viral