Fahry Septian
Instagram/Fahry Septian
Nama Fahry Septian menyedot perhatian dalam pentas Proliga 2023. Dia tampil apik dan sukses mengantarkan Jakarta LavAni meraih gelar juara, serta merengkuh titel MVP Proliga 2023.
Prestasi Fahry pun dilirik klub Eropa. Dia kemudian dikontrak klub SKV Montana di Liga Voli Bulgaria.
Fahry akan bermain di SKV Montana untuk musim 2023-2024.
Instagram/Doni Haryono
Load more