LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Megawati Hangestri bersama tim Red Sparks
Sumber :
  • Viva

Fantastis! Ternyata Atlet Voli Indonesia Megawati Hangestri dapat Bayaran Segini saat Bermain di Liga Korea: Tembus Miliaran?

Atlet voli Indonesia Megawati Hangestri yang bermain di Red Sparks mendapat sorotan terkait nominal gaji yang ia terima sebagai pemain asing di Liga Korea.

Senin, 1 Januari 2024 - 16:29 WIB

tvOnenews.com - Atlet voli Timnas Indonesia Megawati Hangestri Pertiwi dikabarkan mendapat gaji yang cukup fantastis ketika bermain di Liga Korea.

Kedatangan Megawati Hangestri ke Liga Korea cukup mencuri perhatian karena sederet prestasi yang ia berikan saat memperkuat tim Daejeon Jung Kwan Jang Red Sparks.

Pemain kelahiran Jember, Jawa Timur 24 tahun silam itu saat ini menjadi pencetak skor terbanyak bagi timnya yakni Red Sparks di Liga Korea.

Tidak hanya lihai dalam mendulang poin, tetapi Megawati Hangestri juga menjadi atlet asing pertama yang mengenakan hijab saat bertanding.

Baca Juga :

Maka dari itu, segala aktivitas Megawati Hangestri dalam dunia voli menjadi sorotan publik, tak terkecuali dengan gaji yang ia terima di Liga Korea.

Dilansir dari Korea JoongAng Daily, berlakunya regulasi baru yaitu Asian Draft Quarter menjadikan kuota asing di V-League 2023-2023 bertambah.

Di musim-musim sebelumnya, liga voli putri Korea hanya mengizinkan satu tim diisi oleh maksimal satu punggawa asing dari negara manapun.

Namun, dengan dibukanya kuota Asia Quarter tersebut membuat setiap tim bisa menambahkan pemain asing dari negara-negara Asia terpilih ke skuad mereka.

Megawati Hangestri bersama tim Red Sparks

Total ada tujuh pemain dari negara Asia yang saat ini bermain di Liga Korea dan setiap tim bisa memilih atlet yang diinginkan sesuai urutan yang telah ditentukan.

Pemain-pemain itu ialah Megawati Hangestri (Red Sparks); Guedpard Pornpun (IBK Altos); Wipawee Srithong (Suwon Hyundai Hillstate); Thanacha Sooksod (Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass).

Ada juga pemain asing Asia lainnya yakni Mar-jana Phillips (Gwangju AI Peppers); Reina Tokoku (Heungkuk Pink Spiders); dan Iris Tolenada (GS Caltex Seoul).

Korea JoongAng Daily kemudian melaporkan bahwa para pemain asing dari negara Asia tersebut bakal mendapat bayaran sebesar 100 ribu dollar Amerika Serikat per tahunnya atau sekitar Rp1,579 miliar.

Nominal tersebut sebenarnya jauh lebih rendah dibandingkan dengan gaji yang diterima oleh pemain asing non-Asia yang bermain di Liga Korea musim ini.

Megawati Hangestri diberi kontrak selama satu musim yang sama dengan sembilan bulan oleh Red Sparks dan dirinya bisa mendapat sekitar Rp176 juta per bulan jika mengutip laporan Korea JoongAng Daily.

Selain itu, Megawati Hangestri juga bisa memperoleh bonus di luar gaji apabila bisa membawa timnya meraih kemenangan di setiap laga.

Bonus yang diberikan kepada tim pemenang berada di angka 500 US Dollar atau Rp7,9 juta per laga, sementara jika klubnya menjadi juara V-League bakal memperoleh 10 ribu US Dollar atau Rp158 juta.

Megawati Hangestri baru saja mengantarkan Red Sparks meraih kemenangan di laga kedua putaran keempat V-League 2023-2024 sore tadi, Senin (1/1/2024).

Red Sparks sukses mengalahkan lawannya yakni Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass dengan skor 3-1 (25-22, 20-25, 25-20, dan 25-23). (han)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Dari Jauh-jauh Hari, Mbak You Sudah Ingatkan Ruben Onsu dan Sarwendah Soal Watak Asli Betrand Peto, Ternyata Sifat Onyo Sebenarnya...

Dari Jauh-jauh Hari, Mbak You Sudah Ingatkan Ruben Onsu dan Sarwendah Soal Watak Asli Betrand Peto, Ternyata Sifat Onyo Sebenarnya...

Mantan pasangan selebriti Ruben Onsu dan Sarwendah dari jauh-jauh hari sudah diingatkan oleh mendiang Mbak You soal watak asli anak angkatnya yakni Betrand Peto
Sempat Salah Sasaran, Ini Bedanya Arkhan Fikri dan Arkhan Kaka yang Dipanggil Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Sempat Salah Sasaran, Ini Bedanya Arkhan Fikri dan Arkhan Kaka yang Dipanggil Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Dari 33 pemain yang dipanggil, ada dua pemain Timnas Indonesia beda generasi yang akhirnya bertemu di timnas senior. 
Jadi Pengisi Soundtrack Film Moana 2 Versi Bahasa Indonesia, Lyodra Mengaku Dekat dengan Karakter Moana karena Hal Ini

Jadi Pengisi Soundtrack Film Moana 2 Versi Bahasa Indonesia, Lyodra Mengaku Dekat dengan Karakter Moana karena Hal Ini

Jadi pengisi soundtrack film Moana 2 versi Bahasa Indonesia, Lyodra mengaku dekat dengan karakter Moana karena hal ini.
Kejujuran Ibunda Pratama Arhan, Bicara Apa Adanya soal Perjuangan Sang Anak dapat Kepercayaan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Kejujuran Ibunda Pratama Arhan, Bicara Apa Adanya soal Perjuangan Sang Anak dapat Kepercayaan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Ibunda dari bintang Timnas Indonesia, Pratama Arhan, Suratih atau Mak Tih, menceritakan bagaimana perjuangan sang anak hingga bisa sukses di dunia sepak bola.
Sambil Menahan Tangis, Paula Verhoeven Ungkap Alasan Berhijab, Bukan karena Perceraian, tapi Lantang Bilang Takut...

Sambil Menahan Tangis, Paula Verhoeven Ungkap Alasan Berhijab, Bukan karena Perceraian, tapi Lantang Bilang Takut...

Di tengah proses cerai dengan Baim Wong, Paula Verhoeven ungkap alasan berhijab. Lantas, seperti apa pengakuan Paula Verhoeven? Simak artikel selengkapnya!
Korban Tewas Kecelakaan Beruntun Slipi Bertambah jadi 2 Orang, 3 Luka-luka

Korban Tewas Kecelakaan Beruntun Slipi Bertambah jadi 2 Orang, 3 Luka-luka

Kepala Subdit Penegakan Hukum Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya, AKBP Ojo Ruslani mengatakan data terkini, korban tewas kecelakaan Slipi menjadi 2 orang.
Trending
Jurnalis Korea Selatan Akui Terkejut Ketika Meliput Pertandingan Timnas Indonesia, Tagar STY Out Sekejap Berubah Jadi Pujian

Jurnalis Korea Selatan Akui Terkejut Ketika Meliput Pertandingan Timnas Indonesia, Tagar STY Out Sekejap Berubah Jadi Pujian

Memperkenalkan diri sebagai Football Bohemian, Kim Tae-seok menceritakan atmosfer Stadion Gelora Bung Karno saat Timnas Indonesia menjamu Jepang dan Arab Saudi.
Profil Alwin Jabarti Kiemas, Jadi Tersangka Judi Online Komdigi Keponakan Megawati Ini Punya Karier yang Mentereng

Profil Alwin Jabarti Kiemas, Jadi Tersangka Judi Online Komdigi Keponakan Megawati Ini Punya Karier yang Mentereng

Kasus judi online di lingkungan Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) kini seret keponakan Megawati Soekarnoputri, Alwin Jabarti Kiemas. Ini profilnya!
Reaksi Media Vietnam Dengar Asnawi Mangkualam Sebut Timnas Indonesia Kini Lebih Mudah Kalahkan Golden Star karena Banyak Pemain Naturalisasi 

Reaksi Media Vietnam Dengar Asnawi Mangkualam Sebut Timnas Indonesia Kini Lebih Mudah Kalahkan Golden Star karena Banyak Pemain Naturalisasi 

Media Vietnam memberikan reaksi usai mendengar Asnawi Mangkualam menyebut Timnas Indonesia kini lebih mudah mengalahkan Golden Star karena diperkuat banyak pemain naturalisasi.
Mulai Sekarang Shalat Dhuha Baca Surah Ini agar Rezeki Mengalir Deras dan Keinginan Cepat Tercapai Kata Ustaz Adi Hidayat

Mulai Sekarang Shalat Dhuha Baca Surah Ini agar Rezeki Mengalir Deras dan Keinginan Cepat Tercapai Kata Ustaz Adi Hidayat

Mulai sekarang shalat dhuha baca surah ini agar rezeki mengalir deras dan keinginan cepat tercapai kata Ustaz Adi Hidayat, bukan surah Ad-Dhuha, ternyata...
Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

PDIP buka suara berita soal keponakan Megawati Soekarnoputri, yakni Alwin Jabarti Kiemas yang ditetapkan sebagai tersangka kasus judi online. Begini katanya..
Suara Hati Pelatih Red Sparks soal Kunjungannya ke Indonesia, Akhirnya Jujur Bilang Kalau Saat Itu Dia Sangat...

Suara Hati Pelatih Red Sparks soal Kunjungannya ke Indonesia, Akhirnya Jujur Bilang Kalau Saat Itu Dia Sangat...

Pelatih Red Sparks, Ko Hee-jin, akhirnya menceritakan momen saat dirinya dan tim menyambangi Indonesia setelah berakhirnya kompetisi Liga Voli Korea musim lalu.
Saat Hujan Deras Turun Baca Doa ini agar Selamat di Akhirat, Meski Bacaannya Sederhana Kata Ustaz Adi Hidayat...

Saat Hujan Deras Turun Baca Doa ini agar Selamat di Akhirat, Meski Bacaannya Sederhana Kata Ustaz Adi Hidayat...

Ustaz Adi Hidayat (UAH) menyampaikan ada satu bacaan doa memiliki kalimat sederhana menjadi amalan saat hujan deras turun terus-menerus agar selamat di akhirat.
Selengkapnya
Viral