LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
5 Bintang Voli Indonesia Ini Punya Karier Moncer sampai ke Eropa, Sayang Nomor 3 Dicoret dari Timnas
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

5 Bintang Voli Indonesia Ini Punya Karier Moncer sampai ke Eropa, Sayang Nomor 3 Dicoret dari Timnas

Potensi atlet voli Indonesia tidak main-main, sejumlah klub luar negeri pernah merekrutnya hingga berhasil mempersemabhkan gelar juara yang cukup bergengsi.

Kamis, 11 Juli 2024 - 05:30 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Banyak klub voli luar negeri yang mencari pemain dari Indonesia. Atlet Tanah Air dianggap punya kualitas dan kompetitif untuk membantu persaingan memperebutkan gelar juara.

Setidaknya ada beberapa nama bintang voli Indonesia yang sudah merasakan atmosfer kompetisi dunia. Mereka berhasil abroad karena mempunyai karier moncer di pentas domestik.

Para pemain Indonesia ini tercatat abroad ke berbagai negara. Mulai dari Thailand, Jepang, hingga menembus Eropa.

Lantas, siapa sajakah mereka? Berikut ini adalah lima bintang voli Indonesia yang pernah mencicipi panggung kompetisi dunia.

Baca Juga :

Farhan Halim

Berposisi sebagai outside hitter, Farhan Halim merupakan andalan Timnas Indonesia di berbagai ajang. Dia pun tampil apik dan turut membawa Garuda menjuarai SEA Games 2023.

Kualitas yang dimiliki Farhan tak ayal membuat banyak klub tertarik merekrutnya. Pemain berpostur 193 sentimeter itu memulai karier profesionalnya Bersama Jakarta Pertamina Energi pada 2018.

Dua tahun berselang, Farhan abroad ke kompetisi voli Dubai untuk bermain di klub bernama Hatta. Dia kemudian kembali ke Indonesia setelah kontraknya berakhir.

Sederet klub Proliga pun pernah dibelanya seperti Jakarta Pertamina Pertamax, STIN Pasundan, Jakarta Bhayangkara Presisi, dan Jakarta STIN BIN.

Sebelum gelaran Proliga 2024, Farhan pun sempat bermain untuk klub Thailand Bernama Nakhon Ratchasima.

Fahry Septian

Nama Fahry Septian sempat mencuri perhatian dalam pentas Proliga 2023. Dia tampil apik dan sukses mengantarkan Jakarta LavAni meraih gelar juara, serta merengkuh titel MVP Proliga 2023.

Kemampuan yang dimiliki Fahry lantas diminati klub Eropa. Dia kemudian dikontrak klub SKV Montana di Liga Voli Bulgaria untuk musim 2023.

Kini Fahry bermain untuk Jakarta LavAni di Proliga 2024. Namun, dia mengatakan berencana kembali main di luar negeri seusai Proliga 2024 karena telah dipantau dua klub Eropa.

Rivan Nurmulki

Sebelum bermain untuk Surabaya STIN BIN di Proliga 2024, Rivan pernah tampil di beberapa klub luar negeri.

Tercatat pemain yang berposisi sebagai opposite hitter itu sempat merasakan kompetisi Thailand bersama Nakhon Ratchasima pada 2018.

Rivan kemudian hijrah ke Jepang dengan bermain di Nagano Tridents, sebelum akhirnya kembali ke Tanah Air.

Namun, kini Rivan tengah menjalani hukuman dari PBVSI. Dia dilarang mengikuti kompetisi internasional bersama Timnas Indonesia, terhitung mulai 1 Januari sampai 31 Desember 2024.

Ketua Komisi Disiplin PP PBVSI, Edy Sunarno, mengatakan sanksi dijatuhkan karena Rivan terbukti melanggar aturan, yakni tampil di Piala Kapolri 2023 dengan memperkuat Kalimantan Timur (Kaltim).

Padahal di saat bersamaan seharusnya Rivan memperkuat Timnas Indonesia di ajang internasional.

Doni Haryono

Doni Haryono sudah kenyang pengalaman bermain di kompetisi internasional. Outside hitter andalan Timnas Indonesia itu tercatat pernah tampil di tiga negara berbeda.

Pertama, suami dari pevoli putri Wilda Nurfadhilah itu merapat ke klub Bahrain, yakni Al-Nasser pada 2020.

Kemudian Doni tampil bersama klub Jepang, VC Nagano Tridents pada 2022. Setahun berselang giliran klub Kamboja bernama Bodyguard Headquarter yang jadi tempat Pelabuhan sosok kelahiran 1999 tersebut.

Rendy Tamamilang

Serupa dengan Doni Haryono, Rendy Tamamilang juga malang-melintang di kompetisi internasional.

Rendy mendapat kesempatan pertama abroad setelah menerima tawaran klub Qatar, A'Ali pada 2020.

Lalu Rendy melanjutkan kariernya ke negara Timur Tengah lain dengan membela Oman Club.

Sempat bermain dua musim bersama Surabaya Samator dan Jakarta Bhayangkara Presisi, Rendy kemudian kembali abroad setelah bergabung Hatta.

Hatta diketahui merupakan klub asal Dubai yang pernah dibela Farhan Halim pada 2020. (dwi/fan)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Persib Bandung Lawan Klub yang Diperkuat Pemain Timnas Indonesia, Nick Kuipers Antusias Debut di Kompetisi Antarklub Asia

Persib Bandung Lawan Klub yang Diperkuat Pemain Timnas Indonesia, Nick Kuipers Antusias Debut di Kompetisi Antarklub Asia

Bek Persib Bandung, Nick Kuipers antusias untuk laga pertamanya di AFC Champions League Two 2024/2025. Maung Bandung akan tampil menjamu Port FC di laga grup F.
Andai Pemain Keturunan Belanda-Sunda ini Gabung, Timnas Indonesia Bakal Punya Striker Seperti Robert Lewandowski: Saya Sedang Proses...

Andai Pemain Keturunan Belanda-Sunda ini Gabung, Timnas Indonesia Bakal Punya Striker Seperti Robert Lewandowski: Saya Sedang Proses...

Pemain keturunan Belanda-Sunda yang digadang-gadang memiliki gaya bermain seperti striker Barcelona, Robert Lewandowski akan gabung Timnas Indonesia, siapa dia?
Gara-gara Main di Timnas Indonesia, Thom Haye Jadi Turun Kasta ke Almere City? Pandit Senior Langsung Bilang Dia...

Gara-gara Main di Timnas Indonesia, Thom Haye Jadi Turun Kasta ke Almere City? Pandit Senior Langsung Bilang Dia...

Mengapa Thom Haye mau bergabung dengan Almere City? Thom Haye merupakan pemain Timnas Indonesia yang kini bermain untuk Almere City di Liga Belanda Eredivisie.
Diperkuat David Da Silva, Pelatih Persib Bandung Incar Kemenangan Kontra Klub yang Diperkuat Pemain Timnas Indonesia

Diperkuat David Da Silva, Pelatih Persib Bandung Incar Kemenangan Kontra Klub yang Diperkuat Pemain Timnas Indonesia

Persib Bandung akan memainkan laga perdana di AFC Champions League Two 2024/2025. Bojan Hodak memprediksi anak asuhnya akan menghadapi rintangan yang berat.
Terungkap, Ternyata Begini 6 Kriteria Pria Idaman Pevoli Cantik Yolla Yuliana

Terungkap, Ternyata Begini 6 Kriteria Pria Idaman Pevoli Cantik Yolla Yuliana

Pevoli cantik kebanggaan Indonesia, Yolla Yuliana ternyata memiliki selera yang tinggi, dan menyebutkan ada enam kriteria pria yang menjadi idamannya.
Belum Terima SPDP, Pakar Sebut Proses Hukum Tersangka ASDP Tidak Sah

Belum Terima SPDP, Pakar Sebut Proses Hukum Tersangka ASDP Tidak Sah

Sidang lanjutan praperadilan dari IP, tersangka kasus dugaan korupsi kerja sama usaha dan akuisisi PT Jembatan Nusantara oleh PT ASDP ndonesia Ferry Persero digelar hari ini.
Trending
Jelang Timnas Indonesia Kontra Bahrain dan China, Mees Hilgers Peringatkan Jay Idzes dkk Satu Hal Ini demi Lolos ke Piala Dunia 2026

Jelang Timnas Indonesia Kontra Bahrain dan China, Mees Hilgers Peringatkan Jay Idzes dkk Satu Hal Ini demi Lolos ke Piala Dunia 2026

Calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Mees Hilgers memperingatkan Jay Idzes dkk satu hal penting jelang melawan Bahrain dan China demi lolos ke Piala Dunia 2026.
Media Belanda Bocorkan 3 Sosok Penjegal Rafael Struick di ADO Den Haag yang Bikin Striker Timnas Indonesia Itu Minggat ke Brisbane RoarĀ 

Media Belanda Bocorkan 3 Sosok Penjegal Rafael Struick di ADO Den Haag yang Bikin Striker Timnas Indonesia Itu Minggat ke Brisbane RoarĀ 

Media Belanda mengungkapkan tiga sosok penjegal Rafael Struick di ADO Den Haag yang membuat striker Timnas Indonesia itu pindah ke klub Liga Australia, Brisbane Roar.
Timnas Indonesia Dapat Kabar Buruk, 2 Pemain Andalan Shin Tae-yong Ini Berpotensi Absen dalam Laga Lawan Bahrain dan China, Siapa?

Timnas Indonesia Dapat Kabar Buruk, 2 Pemain Andalan Shin Tae-yong Ini Berpotensi Absen dalam Laga Lawan Bahrain dan China, Siapa?

Timnas Indonesia dapat kabar buruk, 2 pemain andalan Shin Tae-yong ini berpotensi absen dalam laga melawan Bahrain dan China, siapa saja?
Meski Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Taat Beragama, Ragnar Oratmangoen Tak Malu Tunjukkan Islamnya saat Istri...

Meski Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Taat Beragama, Ragnar Oratmangoen Tak Malu Tunjukkan Islamnya saat Istri...

Winger naturalisasi Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen terus menujukkan dirinya taat agama Islam kepada sang istri di laga kualifikasi Piala Dunia 2026 ini.
Pelatih Bahrain Pandang Sebelah Mata Timnas Indonesia Jelang Laga di Round 3, Sebut Skuad Garuda itu Hanya...

Pelatih Bahrain Pandang Sebelah Mata Timnas Indonesia Jelang Laga di Round 3, Sebut Skuad Garuda itu Hanya...

Pelatih Bahrain, Dragan Talajic, memandang sebelah mata Timnas Indonesia menjelang pertemuan mereka di round 3, katanya...
Mengejutkan! Salim Nauderer Akhirnya Akui Selingkuh dengan Azizah, Bukti-buktinya Telah Diserahkan ke Polisi..

Mengejutkan! Salim Nauderer Akhirnya Akui Selingkuh dengan Azizah, Bukti-buktinya Telah Diserahkan ke Polisi..

Mantan kekasih Rachel Vennya, Salim Nauderer mengakui adanya perselingkuhan, apakah itu Azizah Salsha? Wanita ini benarkan perselingkuhan istri Pratama Arhan...
Breaking News! Gempa Terkini: Bandung Diguncang Gempa Magnitudo 5,0

Breaking News! Gempa Terkini: Bandung Diguncang Gempa Magnitudo 5,0

Gempa terkini Rabu, 18 September 2024 mengguncang Bandung dengan kekuatan Magnitudo 5,0.
Selengkapnya