LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Jadwal Pertandingan Wakil Indonesia di Olimpiade Paris 2024 Hari Ini: Cabor Bulutangkis dan Dayung Beraksi
Sumber :
  • WAHYU PUTRO A/Wahyu Putro A

Jadwal Pertandingan Wakil Indonesia di Olimpiade Paris 2024 Hari Ini: Cabor Bulutangkis dan Dayung Beraksi

Jadwal pertandingan wakil Indonesia di Olimpiade Paris 2024 pada hari ini, Senin (29/07/24), cabor bulutangkis dan dayung bakal tampil membela Merah Putih.

Senin, 29 Juli 2024 - 13:00 WIB

Jakarta, tvOnenews. com - Jadwal pertandingan wakil Indonesia di ajang Olimpiade Paris 2024 pada hari ini, Senin (29/07/24), cabor bulutangkis dan dayung bakal tampil membela Merah Putih.

Pada hari ketiga Olimpiade Paris 2024 hari ini, sejumlah atlet Indonesia akan kembali meneruskan perjuanganya demi raih medali juara.

Atlet dayung La Memo masih berjuang dalam nomor single sculls putra Olimpiade Paris. Dia akan melalui babak semifinal E/F1 hari ini.

Berlomba di Nautical St - Flat water, Paris, Prancis, Memo bersaing dengan atlet dayung Angola Andre Matias, atlet dayung Tunisia Mohamed Taieb, dan atlet dayung Kazakhstan Vladislav Yakovlev.

Baca Juga :

Wakil Indonesia dari cabang olahraga bulu tangkis juga akan melanjutkan perjuangannya hari ini.

Ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari akan menjalani laga ketiga sekaligus laga penentuan untuk melaju ke babak utama Olimpiade Paris 2024.

Rinov/Pitha bakal berjumpa dengan wakil tuan rumah Thom Gicquel/Delphine Delrue pada laga ketiga fase grup di Porte De La Chapelle Arena.

Dalam sektor ganda putra, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto akan berhadapan dengan wakil tuan rumah Lucas Corvée/Ronan Labar.

Saat ini, Fajar/Rian berada pada posisi kedua tepat di bawah unggulan ketiga Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty dari India dalam klasemen Grup C.

Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie yang dijadwalkan turun hari ini dipastikan tidak  bertanding karena lawannya, Kevin Cordon dari Guatemala, memutuskan untuk mundur karena cedera siku kiri.

Sementara itu, perjuangan atlet selancar ombak Indonesia Rio Waida, yang berlomba, Senin pagi WIB atau Minggu (28/7) siang waktu Tahiti, terhenti pada babak kedua Olimpiade Paris.

Berikut jadwal wakil Indonesia dalam Olimpiade Paris, Senin (29/7).

Bulu tangkis

  • 15.10 WIB Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Thom Gicquel/Delphine Delrue (Prancis)
  • 16.00 WIB Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Lucas Corvée/Ronan Labar (Prancis)

Dayung

  • 14.30 WIB La Memo Semifinal E/F1. (ant/sub)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Paul Munster Ungkap Alasan Persebaya Bisa Lakukan Comeback Luar Biasa Saat Menjamu Persija

Paul Munster Ungkap Alasan Persebaya Bisa Lakukan Comeback Luar Biasa Saat Menjamu Persija

Pelatih Persebaya Surabaya, Paul Munster, mengungkapkan dua gol yang diciptakan timnya ke gawang Persija Jakarta merupakan hasil latihan.
Tambang Ilegal Solok Seletan Tak Hanya Diduga Hilangkan Nyawa Polisi, Tapi Jadi Bencana Mengerikan Warga

Tambang Ilegal Solok Seletan Tak Hanya Diduga Hilangkan Nyawa Polisi, Tapi Jadi Bencana Mengerikan Warga

Tambang ilegal Solok Selatan, diduga jadi pemicu tewas ditembaknya Kasat Reskrim AKP Ulil Ryanto Anshari oleh Kabag Ops Polres Solok Selatan AKP Dadang Iskandar
Polres PALI Tangkap Pelaku Tindak Pidana Perdagangan Orang

Polres PALI Tangkap Pelaku Tindak Pidana Perdagangan Orang

Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Penukal Abab Lematang Ilir (PALI), Polda Sumatera Selatan, mengungkap kasus tindak pidana perdagangan orang (TTPO),
Carlos Pena Bongkar Alasan Persija Jakarta Bisa Kena Comeback Persebaya Surabaya

Carlos Pena Bongkar Alasan Persija Jakarta Bisa Kena Comeback Persebaya Surabaya

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena, bongkar alasan timnya bisa dikalahkan Persebaya Surabaya pada laga pekan ke-11 Liga 1 2024-2025.
Mikel Arteta Full Senyum! 3 Pemain Kunci Arsenal telah Kembali Jelang Laga Kontra Nottingham Forest

Mikel Arteta Full Senyum! 3 Pemain Kunci Arsenal telah Kembali Jelang Laga Kontra Nottingham Forest

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, full senyum karena Bukayo Saka, Declan Rice, dan Riccardo Calafiori telah berlatih.
Arne Slot Sebut Laga setelah Jeda Internasional Selalu Sulit Buat Liverpool

Arne Slot Sebut Laga setelah Jeda Internasional Selalu Sulit Buat Liverpool

Pelatih Liverpool, Arne Slot, mengatakan laga setelah jeda internasional akan selalu menjadi tantangan tersendiri.
Trending
Lupakan Kemenangan atas Arab Saudi, Media Belanda Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia pada Maret 2025

Lupakan Kemenangan atas Arab Saudi, Media Belanda Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia pada Maret 2025

Jelang hadapi Australia di lanjutan babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia pada Maret 2025 mendatang, media Belanda sampaikan kabar buruk untuk Timnas Indonesia.
Bung Towel Sebut Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf hingga Singgung soal Krisis Kepercayaan

Bung Towel Sebut Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf hingga Singgung soal Krisis Kepercayaan

Timnas Indonesia berhasil menaklukan Arab Saudi 2-0 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (19/11/2024). 
Tanpa Shin Tae-yong, Jay Idzes Sampai Bilang Begini di Ruang Ganti Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Kapten Timnas Indonesia: Ingat Untuk Siapa Kalian Bermain

Tanpa Shin Tae-yong, Jay Idzes Sampai Bilang Begini di Ruang Ganti Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Kapten Timnas Indonesia: Ingat Untuk Siapa Kalian Bermain

Suasana ruang ganti Timnas Indonesia penuh semangat setelah Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes menyampaikan hal ini meskit tanpa Shin Tae-yong. Jay Idzes bilang
3 Legenda Sepak Bola Dunia Turun Gunung Kunjungi Indonesia Usai Laga Timnas Indonesia Kontra Arab Saudi, FIFA Sampai Beri Arahan Untuk...

3 Legenda Sepak Bola Dunia Turun Gunung Kunjungi Indonesia Usai Laga Timnas Indonesia Kontra Arab Saudi, FIFA Sampai Beri Arahan Untuk...

3 Legenda sepak bola dunia kunjungi Indonesia usai laga Timnas Indonesia kontra Arab Saudi. Dennis Wise dari Chelsea, Eric Abidal dari Barcelona, legenda Italia
Bawa-bawa Asnawi Mangkualam, Coach Justin Tegas Tak Restui Keinginan Rizky Ridho untuk Main di Liga Thailand: Lu Kalau Bisa Jangan...

Bawa-bawa Asnawi Mangkualam, Coach Justin Tegas Tak Restui Keinginan Rizky Ridho untuk Main di Liga Thailand: Lu Kalau Bisa Jangan...

Coach Justin nyatakan ketidaksetujuannya pada Rizky Ridho yang ingin berkarier di Liga Thailand. Singgung performa menurun Asnawi Mangkualam yang melempem.
Tak Perlu Dinaturalisasi, 3 Diaspora Ini Layak Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Tak Perlu Dinaturalisasi, 3 Diaspora Ini Layak Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Tampil di luar negeri dan tak perlu lagi dinaturalisasi, para diaspora ini layak dipanggil Shin Tae-yong untuk perkuat Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2024.
Anak Kesayangan Jose Mourinho Tunda Tawaran Naturalisasi Timnas Indonesia, Pilih Tunggu Dipanggil Belanda Meski Sulit

Anak Kesayangan Jose Mourinho Tunda Tawaran Naturalisasi Timnas Indonesia, Pilih Tunggu Dipanggil Belanda Meski Sulit

Punya garis darah keturunan Indonesia membuat Jayden Oosterwolde menjadi sorotan untuk bergabung membela Timnas Indonesia
Selengkapnya
Viral