LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Sebut Juniornya Belum Selevel, Eko Yuli Masih Ogah Pensiun
Sumber :
  • ANTARA/Rauf Adipati

Sebut Juniornya Belum Selevel, Lifter Eko Yuli Masih Ogah Pensiun

Eko Yuli sukses memenangi medali emas kelas 67 kilogram putra Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumatera Utara 2024, di GOR Seramoe, Banda Aceh, Kamis.

Jumat, 6 September 2024 - 16:52 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Lifter Jawa Timur, Eko Yuli Irawan menegaskan, belum mau pensiun dari kancah nasional kalau belum mampu ditandingi para juniornya.

Eko sukses memenangi medali emas kelas 67 kilogram putra Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumatera Utara 2024, di GOR Seramoe, Banda Aceh, Kamis, setelah ia mencatatkan total angkatan 309 kilogram.

Dua pesaing terdekatnya, yakni Muhammad Nur Fuad Jamal dan Harjianto, tertinggal agak jauh di belakang Eko. Fuad hanya mampu menorehkan total angkatan 287 kilogram, sedangkan Harjianto memiliki catatan total angkatan 268 kilogram.

“Jadi kami mendidik mereka, kalahkan yang nomor satu, bukan yang nomor satu pensiun baru muncul gitu. Jadi selagi saya belum dikalahkan, saya belum akan pensiun untuk di level nasional. Jadi siap-siap saja, kalau bisa mengalahkan, baru saya turun. Jadi jangan selalu mengandalkan yang senior pensiun baru mereka muncul. Kalau bisa kalahkan yang juaranya, maka level mereka akan di Olimpiade juga,” kata Eko.

Baca Juga :

Eko mengatakan bahwa sejak awal ia memang ditargetkan memenangi medali emas PON meski belum lama dililit cedera di Olimpiade. Oleh sebab itu, Eko sama sekali tidak memasang beban yang terlalu berat selama berlaga di PON kali ini.

“Jadi target di sini memang ditargetkan medali emas cuma memang dalam kondisi saya setelah pulang dari Olimpiade, di Olimpiade pun cedera di pahanya. Jadi lawan berat saya memang cederanya, kambuh tidak di sini,” ucap pria 35 tahun itu.

Ia pun menegaskan bahwa meski sudah berprestasi di level Olimpiade, Eko sama sekali tidak pernah menganggap enteng level persaingan di PON dan tetap memberikan penampilan terbaiknya.

“Jadi tetap lebih hati-hati karena memang saya sendiri tidak pernah meremehkan lawan. Mungkin masyarakat berpikirnya “Wah atlet Olimpiade, gampang lah cari medali emasnya di PON.” Tapi tidak bagi saya, saya tidak pernah seperti itu. Jadi bagaimanapun mereka punya kesempatan untuk bisa mendapatkan medali juga, bahkan medali emas,” ucap pemilik dua medali perak dan dua medali perunggu Olimpiade itu. (ant/mir)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Reaksi AFC Champions League Lihat Persib Takluk dari Port FC di Menit Akhir, Bikin Patah Hati!

Reaksi AFC Champions League Lihat Persib Takluk dari Port FC di Menit Akhir, Bikin Patah Hati!

Akun resmi AFC Champions League berikan respons setelah Persib Bandung telan kekalahan dramatis di menit terakhir saat menghadapi wakil dari Thailand, Port FC.
Telan Kekalahan di Laga Perdana ACL 2, Bojan Minta Persib Tingkatkan Level Permainan

Telan Kekalahan di Laga Perdana ACL 2, Bojan Minta Persib Tingkatkan Level Permainan

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, mengugkapkan alasan timnya bisa dikalahkan Port FC pada laga AFC Champions League Two 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat
Alfian Mawardi Makin Mantap Hadapi Pilkada Kapuas Usai Didukung Sugianto Sabran

Alfian Mawardi Makin Mantap Hadapi Pilkada Kapuas Usai Didukung Sugianto Sabran

Gubernur Kalimantan Tengah, Sugianto Sabran, secara terbuka memberikan dukungan penuh kepada M. Alfian Mawardi dalam pencalonannya sebagai Bupati Kabupaten Kapuas pada Pilkada 2024.
Pemerataan Pendidikan di Kabupaten Tangerang Jadi Target Utama Maesyal Rasyid-Intan Nurul

Pemerataan Pendidikan di Kabupaten Tangerang Jadi Target Utama Maesyal Rasyid-Intan Nurul

Calon Wakil Bupati Tangerang, Intan Nurul Hikmah memaparkan program utamanya saat maju sebagai kandidat Pilkada Kabupaten Tangerang 2024.
Terpaut Jauh, Elektabilitas Elly Lasut-Hanny Joost Sulit Dikejar di Pilgub Sulut 2024

Terpaut Jauh, Elektabilitas Elly Lasut-Hanny Joost Sulit Dikejar di Pilgub Sulut 2024

Pasangan calon Elly Engelbert Lasut-Hanny Joost Pajouw mendominasi elektabilitas Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulawesi Utara (Sulut) 2024. Saking kuat elektabilitas mereka, pasangan lainnya yang berada di posisi dua suara terbanyak, selisihnya hampir 20 persen dan sulit untuk dikejar.
Ridwan Kamil dan Suswono Mendadak Temui Relawan Prabowo di Jakarta Timur, Ada Apa?

Ridwan Kamil dan Suswono Mendadak Temui Relawan Prabowo di Jakarta Timur, Ada Apa?

Calon gubernur dan wakil gubernur Jakarta Ridwan Kamil (RK) dan Suswono mengunjungi kediaman Juri Ardiantoro, anggota Dewan Pengarah Relawan Jagat Prabowo.
Trending
Ungkapan Menohok Mauro Zijlstra soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026: Saya Kira Terlalu Cepat, tapi...

Ungkapan Menohok Mauro Zijlstra soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026: Saya Kira Terlalu Cepat, tapi...

Pemain keturunan Indonesia , Mauro Zijlstra memberikan tanggapan soal peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Tak Banyak yang Tahu, Justin Hubner Pernah Minta Satu Syarat Ini Saat Diminta Bela Timnas Indonesia: Jika Ingin Saya Datang, Beri Saya...

Tak Banyak yang Tahu, Justin Hubner Pernah Minta Satu Syarat Ini Saat Diminta Bela Timnas Indonesia: Jika Ingin Saya Datang, Beri Saya...

Justin Hubner bicara jujur soal satu syarat yang ia minta ke PSSI saat dirinya ditawari untuk membela Timnas Indonesia, tak disangka ternyata...
Jens Raven Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Senior Usai Bela Tim U-20 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025?

Jens Raven Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Senior Usai Bela Tim U-20 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025?

Jens Raven berpeluang dipanggil ke Timnas Indonesia senior setelah membela tim U-20 pada kualifikasi Piala Asia U-20 2025 yang diselenggarakan akhir bulan ini.
Media Vietnam Terpesona Lihat Timnas Indonesia U17 Asuhan Nova Arianto, walau Kalah Lawan Swiss tapi...

Media Vietnam Terpesona Lihat Timnas Indonesia U17 Asuhan Nova Arianto, walau Kalah Lawan Swiss tapi...

Begini reaksi media Vietnam yang memuji penampilan Timnas Indonesia U17 asuhan Nova Arianto, walaupun hasilnya Timnas Indonesia U17 kalah lawan Swiss kemarin.
Sudah jadi Legenda di Liga Indonesia dan Sempat jadi Andalan Garuda, Ternyata Segini Harta Kekayaan yang Dimiliki Cristian Gonzales, Tak Disangka Mencapai...

Sudah jadi Legenda di Liga Indonesia dan Sempat jadi Andalan Garuda, Ternyata Segini Harta Kekayaan yang Dimiliki Cristian Gonzales, Tak Disangka Mencapai...

Cristian Gonzales, legenda sepak bola Indonesia, pernah jadi andalan timnas. Harta kekayaan El Loco mencapai miliaran rupiah. Berikut perjalanan mendapatkannya!
Timnas Indonesia Melejit, Kangkangi 5 Negara Eropa dan Terbaik Ketiga ASEAN di Ranking FIFA Terbaru

Timnas Indonesia Melejit, Kangkangi 5 Negara Eropa dan Terbaik Ketiga ASEAN di Ranking FIFA Terbaru

Peringkat FIFA terbaru Timnas Indonesia setelah jalani dua pertandingan babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia bulan September 2024 ini.
12 Tahun Ditutupi, Akhirnya Sarwendah Bicara Jujur soal Alasan Dirinya Hengkang dari Cherrybelle: Aku Cuma Nanya…

12 Tahun Ditutupi, Akhirnya Sarwendah Bicara Jujur soal Alasan Dirinya Hengkang dari Cherrybelle: Aku Cuma Nanya…

Setelah 12 tahun, akhirnya Sarwendah bicara jujur soal alasan dirinya keluar dari Cherrybelle. Ternyata, Sarwendah cuma nanya hal ini. Simak ceritanya di sini!
Selengkapnya