LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pelatih GS Caltex bilang kalau pemain terbaik Red Sparks bukan Megawati Hangestri
Sumber :
  • Instagram

Padahal Jadi MVP, Pelatih GS Caltex Justru Bilang Kalau Megawati Hangestri Bukan Pemain Terbaik Red Sparks, tapi...

Meskipun dinobatkan sebagai MVP di semifinal KOVO Cup 2024, namun pelatih GS Caltex menganggap pemain Red Sparks lebih bagus ketimbang Megawati Hangestri.

Minggu, 6 Oktober 2024 - 13:46 WIB

tvOnenews.com - Pelatih GS Caltex Kim Young-taek memuji performa Megawati Hangestri bersama Red Sparks saat berlaga di semifinal KOVO Cup 2024.

Menurutnya, ada satu pemain Red Sparks yang cukup menonjol saat mengalahkan GS Caltex, namun dia tidak menyebutkan Megawati Hangestri dalam komentarnya itu.

Seperti diketahui, Megawati Hangestri kembali meneruskan kariernya bersama Red Sparks dan ini menjadi tahun keduanya di kompetisi voli putri Korea.

Bukan tanpa alasan Red Sparks mau memperpanjang kontrak Megawati Hangestri. Pasalnya, Megatron mampu keluar sebagai top skor bagi tim di musim lalu.

Baca Juga :

Selain itu, Megawati Hangestri juga berkontribusi dalam pencapaian gemilang Red Sparks yang finis di peringkat ketiga Liga Korea untuk kali pertama dalam tujuh tahun.

Maka dari itu, Red Sparks akhirnya tak ragu menyodorkan kontrak baru sekaligus menawarkan kenaikan gaji bagi Megawati Hangestri.

Kendati demikian, rekan duet Megawati Hangestri di Red Sparks musim lalu yaitu Giovanna Milana dan Lee So-young memilih jalan berbeda dengan pindah ke klub lain.

Ko Hee-jin akhirnya memilih Vanja Bukilic dan Pyo Seung-ju yang akan mengambil peran dari kedua mantan rekan Megawati Hangestri tersebut di Red Sparks musim ini.

Kini, Megawati Hangestri akan terlebih dahulu membersamai Red Sparks dalam turnamen bertajuk KOVO Cup 2024 yang digelar di Tongyeong Gymnasium.

Perjalanan Red Sparks di KOVO Cup terbilang mulus karena sukses mengandaskan IBK Altos dan Pink Spiders sebelum akhirnya mentas di semifinal.

Pada babak semifinal, Red Sparks dipertemukan dengan tim unggulan GS Caltex. Laga ini berjalan cukup sengit setelah berlangsung selama lima set.

Hingga akhirnya Red Sparks mengeklaim kemenangan atas GS Caltex dengan skor 3-2 (23-25, 25-20, 23-25, 25-17, dan 15-10) sekaligus lolos ke final KOVO Cup 2024.

Megawati Hangestri dinobatkan sebagai MVP pada laga semifinal kali ini setelah mengumpulkan 21 poin dengan tingkat serangan sukses mencapai 44 persen.

Di sisi lain, pelatih GS Caltex Lee Young-taek tetap mengapresiasi perjuangan anak asuhnya meskipun tak mampu membendung keperkasaan Red Sparks.

“Saya berterima kasih kepada para pemain kami tetap menunjukkan performa yang bagus meski kalah,” ujarnya 

Menurut mantan pelatih klub Proliga Palembang Bank Sumsel Babel itu, ada satu pemain Red Sparks yang berhasil membuat GS Caltex kesulitan di laga kemarin.

Pelatih GS Caltex bilang kalau pemain terbaik Red Sparks bukan Megawati Hangestri
Pelatih GS Caltex bilang kalau pemain terbaik Red Sparks bukan Megawati Hangestri
Sumber :
  • Instagram

 

Meskipun Megawati Hangestri keluar sebagai MVP di laga itu, namun Lee Young-taek mengatakan jika Vanja Bukilic yang justru tampil luar biasa bagi Red Sparks.

“Pemain Red Sparks Vanja Bukilic melakukan receive dengan lebih baik dari yang kami harapkan,” kata Lee Young-taek dikutip dari Naver.

“Kami harus mengatakan bahwa strategi servis kami tidak dilakukan dengan benar," lanjutnya.

Di final, Red Sparks berhadapan dengan juara bertahan Liga Korea musim lalu yaitu Suwon Hyundai E&C Hillstate, Minggu siang (6/10/2024).

Tapi cukup disayangkan, Red Sparks takluk di final KOVO Cup 2024 atas Suwon Hyundai E&C Hillstate dengan skor 3-1 (25-23, 15-25, 14-25, dan 18-25).

(han)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Dukungan dari ASEAN, Media Vietnam Optimis Timnas Indonesia Bakal Kalahkan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Karena Faktor Penting Ini

Dukungan dari ASEAN, Media Vietnam Optimis Timnas Indonesia Bakal Kalahkan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Karena Faktor Penting Ini

Timnas Indonesia mendapat dukungan penuh dari sesama negara ASEAN jelang tampil di Kualifikasi Piala Dunia 2026 kontra China, skuad Garuda diprediksi menang.
Momen Ridwan Kamil Joget Di Depan Pendukungnya saat Tiba JIExpo Kemayoran Untuk Debat Perdana Pilkada Jakarta

Momen Ridwan Kamil Joget Di Depan Pendukungnya saat Tiba JIExpo Kemayoran Untuk Debat Perdana Pilkada Jakarta

Pasangan calon (paslon) nomor 2 Ridwan Kamil-Suswono tiba di JIExpo, Kamayoran, Jakarta Pusat untuk menjalani debat perdana Pilkada Jakarta 2024. Ada momen..
Ruben Onsu, Sambil Menahan Tangis, Akhirnya Beranikan Diri Bicara kalau Sebenarnya Sawendah Selama ini...

Ruben Onsu, Sambil Menahan Tangis, Akhirnya Beranikan Diri Bicara kalau Sebenarnya Sawendah Selama ini...

Ruben Onsu beranikan diri untuk bicara mengenai kondisi Sarwendah. Sambil menahan tangis, dia mengungkapkan bahwa ibu dari anak-anaknya itu alami hal ini.
Daftar Akun Instagram Pemain Red Sparks usai KOVO Cup 2024, Megawati Hangestri Paling Banyak Punya Followers?

Daftar Akun Instagram Pemain Red Sparks usai KOVO Cup 2024, Megawati Hangestri Paling Banyak Punya Followers?

Berikut daftar akun Instagram para pemain Daejon Jung Kwan Jang Red Sparks termasuk Megawati Hangestri usai resmi menjadi runner-up di KOVO Cup 2024.
Tolong Kasih Doa kepada Orang ini, Kunci Permintaannya Seketika Dicatat Malaikat dari Langit, Kata Buya Yahya

Tolong Kasih Doa kepada Orang ini, Kunci Permintaannya Seketika Dicatat Malaikat dari Langit, Kata Buya Yahya

Buya Yahya menjelaskan rahasia doa cepat dikabulkan dan langsung diterima oleh malaikat dari langit jika memberikan kebaikan kepada orang ini setiap hari.
Jelang Debat Calon Gubernur Jakarta, Ridwan Kamil Beberkan Situasi Gen-Z Memprihatinkan

Jelang Debat Calon Gubernur Jakarta, Ridwan Kamil Beberkan Situasi Gen-Z Memprihatinkan

Calon Gubernur Jakarta, Ridwan Kamil menekankan bahwa debat perdana yang digelar KPU menjadi ajang pihaknya membuktikan keresahan dari seluruh kalangan, khususnya gen-z yang dinilai memprihatinkan.
Trending
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berbicara jujur tentang alasan mencoret Ramadhan Sananta untuk laga kontra Bahrain dan China pada Oktober 2024 ini.
Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Media Vietnam bicara soal Timnas Indonesia, ada hal yang membuat kesal media Vietnam dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, ada apa dengan Timnas Indonesia
4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

Wonderkid yang pernah disekolahkan di Uruguay supaya bisa menjadi bintang besar Timnas Indonesia ini sekarang malah gagal total memeuhi harapan, siapa dia?
Timnas Indonesia Sudah Tiba di Bahrain, Sandy Walsh dkk Disambut Meriah Suporter Garuda

Timnas Indonesia Sudah Tiba di Bahrain, Sandy Walsh dkk Disambut Meriah Suporter Garuda

Timnas Indonesia sudah tiba di Bahrain pada hari ini, Minggu (6/10/2024) dan langsung disambut meriah oleh suporter Garuda.
Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang senior asal Belanda ini tiba-tiba membicarakan soal kemungkinan Timnas Indonesia mentas di Piala Dunia 2026. Tak disangka, dia sampai bilang begini...
Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan Maarten Paes tetap berada dalam skuad Garuda dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani Laga Away Kontra China: Sistem Semakin Lebih Baik

Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani Laga Away Kontra China: Sistem Semakin Lebih Baik

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong bersyukur PSSI membantu skuad Garuda dalam menyediakan pesawat carter untuk laga away kontra China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Selengkapnya