LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Vanja Bukilic dan Megawati Hangestri pada pertandingan Red Sparks musim ini
Sumber :
  • KOVO

Pujian Setinggi Langit Kapten Red Sparks untuk Vanja Bukilic yang jadi Pahlawan Di Laga Kontra Hi Pass, Sebut Pevoli Serbia itu...

Pemain asing milk Daejeon Red Sparks, Vanja Bukilic, tampil memukau pada pertandingan menghadapi Hi pass pada laga terakhir putaran kedua V league 2024/2025.

Sabtu, 7 Desember 2024 - 00:25 WIB

tvOnenews.com - Pemain asing milk Red Sparks, Vanja Bukilic, tampil memukau pada pertandingan menghadapi Hi pass pada laga terakhir putaran kedua V league 2024/2025.

Vanja Bukilic tampil impresif dan membantu Red Sparks menutup putaran kedua V league dengan kemenangan.

Bermain di depan pendukungnya sendiri, Red Sparks berhasil meraih kemenangan atas Hi Pass 3-0 (25-22, 25-13, 25-22).

Red Sparks (sumber: Instagram.com/red_sparks)

Baca Juga :

Red Sparks berhasil melanjutkan tren kemenangan mereka setelah sebelumnya sukses menaklukan IBK Altos 3-0 (25-17, 25-13, 25-14).

Kemenangan tersebut membuat Red Sparks menempel ketat IBK Altos yang bertengger diperingkat ketiga kalsemen sementara V league 2024/2025.

Sementara Red Sparks masih berada di peringkat empat klasemen sementara dengan torehan 18 poin dari 6 kemenangan dan 6 kekalahan.

Di laga tersebut, Vanja Bukilic menjadi pendukung poin terbanyak untuk Red Sparks berkat torehan 27 poin.

Sementara Megawati Hangestri berada dibawahnya dengan torehan 17 poin untuk Red Sparks di laga kontra Hi Pass.


Vanja Bukilic (sumber: Red Sparks)

Performa impresif Vanja Bukilic pun mendapatkan pujian dari kapten tim Red Sparks, Yeum Hye-seon.

Melansir dari laman The Spike, Yeum Hye-seon mengatakan kalau Vanja Bukilic merupakan pemain yang sangat agresif saat menyerang.

"Dia adalah pemain yang sangat agresif. Bahkan saat saya melempar bola dengan salah, dialah yang pertama berkata, 'Maaf'. Tinggi badannya adalah kekuatannya. Jika dia lebih sering menggunakannya, dia akan menjadi lebih menakutkan," kata Yeum Hye-seon.

Yeum Hye-seon mengatakan kalau Chemistry dengan Bukilic sudah semakin meningkat seiring berjalannya waktu.

"Kami menyesuaikan diri sambil berbicara positif satu sama lain. Chemistry kami tampaknya telah membaik dibandingkan sebelumnya," sambungnya.


Megawati Hangestri bersama Yeum Hye-seong dan Vanja Bukilic (sumber: Instagram.com/red_sparks)

Di sisi lain, Bukilic mengatakan jika segala bola yang diberikan oleh Yeum Hye-seon merupakan tanggung jawabnya mengingat dirinya merupakan salah satu penyerang di Red Sparks.

"Apa pun bola yang diberikannya kepada saya, saya harus bertanggung jawab atasnya," kata Bukilic

Sebagai catatan, torehan 27 poin Bukilic dilaga tersebut merupakan salah satu yang tertinggi untuknya.

Sejauh ini, skor tertinggi Vanja Bukilic dalam satu pertandingan di musim ini adalah 30 poin.

(akg)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Luhut Akui Program Makan Bergizi Gratis Perlu Dievaluasi, Ketua DEN: Ada Masalah Human Capital

Luhut Akui Program Makan Bergizi Gratis Perlu Dievaluasi, Ketua DEN: Ada Masalah Human Capital

Ketua DEN Luhut Binsar Pandjaitan mengakui bahwa implementasi atau pelaksanaan program makan bergizi gratis (MBG) saat ini masih membutuhkan banyak evaluasi.
Polisi Janji Usut Tuntas Kasus Guru Lecehkan Empat Muridnya di Tangerang, Pelaku Masih Diburu

Polisi Janji Usut Tuntas Kasus Guru Lecehkan Empat Muridnya di Tangerang, Pelaku Masih Diburu

Polisi janji mengusut tuntas kasus pencabulan anak yang diduga dilakukan seorang guru berinisial W (40) di wilayah Kota Tangerang, Banten pada Desember 2024.
Jelang Pemeriksaan, Hasto Sindir Keras KPK Lewat Menyemir Rambut Hitam, Ini Artinya

Jelang Pemeriksaan, Hasto Sindir Keras KPK Lewat Menyemir Rambut Hitam, Ini Artinya

Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto berjanji akan menghadiri panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), yang berlangsung pada Senin, 13 Januari 2025.
Sah! KPU Resmi Tetapkan Pramono Anung-Rano Karni sebagai Gubernur-Wakil Gubernur Jakarta 2024

Sah! KPU Resmi Tetapkan Pramono Anung-Rano Karni sebagai Gubernur-Wakil Gubernur Jakarta 2024

KPU Provinsi Jakarta resmi menetapkan dua politisi PDIP Pramono Anung dan Rano Karno sebagai gubernur dan wakil gubernur Jakarta 2024.
Diperiksa KPK, Ahok Siap Bantu Usut Kasus Korupsi LNG Pertamina

Diperiksa KPK, Ahok Siap Bantu Usut Kasus Korupsi LNG Pertamina

Mantan Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok menjalani pemeriksaan secara singkat hanya sekitar 1,5 jam sebagai saksi saksi kasus dugaan korupsi pengadaan Liquefied Natural Gas (LNG) di PT Pertamina (Persero) Tahun 2011-2021.
Pramono Anung Bakal Bentuk Tim Transisi Sebelum Pelantikan Gubernur DKI Jakarta

Pramono Anung Bakal Bentuk Tim Transisi Sebelum Pelantikan Gubernur DKI Jakarta

Calon Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengungkapkan dirinya akan membentuk tim transisi sebelum resmi dilantik sebagai gubernur. Ini penjelasan lengkapnya.
Trending
Sebelum STY Dipecat PSSI, Istri Shin Tae-yong Pernah Bilang Kalau Erick Thohir Itu Manusia yang... 

Sebelum STY Dipecat PSSI, Istri Shin Tae-yong Pernah Bilang Kalau Erick Thohir Itu Manusia yang... 

Jauh sebelum STY dipecat oleh PSSI, istri Shin Tae-yong (Cha Young-ju) pernah menyebut Erick Thohir itu manusia yang seperti ini. Simak selengkapnya.
Coach Justin Tak Mau Tutupi Soal Patrick Kluivert, Jangan Kaget saat Timnas Indonesia Lawan Australia Nanti...

Coach Justin Tak Mau Tutupi Soal Patrick Kluivert, Jangan Kaget saat Timnas Indonesia Lawan Australia Nanti...

Coach Justin bicara soal sosok Patrick Kluivert sebagai pelatih Timnas Indonesia pengganti Shin Tae-yong, apa yang akan terjadi saat Timnas lawan Australia?
Shin Tae-yong Direkrut PSIS Semarang setelah Dipecat PSSI? Putra Sulung STY Bilang Kalau Ayahnya Itu Justru akan…

Shin Tae-yong Direkrut PSIS Semarang setelah Dipecat PSSI? Putra Sulung STY Bilang Kalau Ayahnya Itu Justru akan…

Video CEO PSIS Semarang Yoyok Sukawi ingin merekrut Shin Tae-yong, usai dipecat PSSI viral di media sosial. Di sisi lain putra STY bilang kalau ayahnya akan…
Mees Hilgers Akhirnya Buka Suara soal Pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia: Berhenti Sebarkan Kabar Bohong!

Mees Hilgers Akhirnya Buka Suara soal Pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia: Berhenti Sebarkan Kabar Bohong!

Mees Hilgers akhirnya buka suara soal pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia setelah bungkam sejak sang pelatih dibebastugaskan pada Senin (6/1/2025).
Akhirnya Mulai Jujur, Coach Justin Bicara Realistis soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Katanya...

Akhirnya Mulai Jujur, Coach Justin Bicara Realistis soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Katanya...

Coach justin kini mulai jujur dan bicara realistis soal peluang Timnas Indonesia bisa lolos ke Piala Dunia 2026, tak disangka begini katanya.
Kesaksian TikTokers yang Satu Pesawat dengan Shin Tae-yong saat Pulang ke Korea Selatan, Banyak yang Minta...

Kesaksian TikTokers yang Satu Pesawat dengan Shin Tae-yong saat Pulang ke Korea Selatan, Banyak yang Minta...

Kesaksian seorang TikTokers yang satu pesawat dengan Shin Tae-yong saat di bandara, diduga akan pulang ke Korea Selatan, banyak yang minta Coach Shin untuk...
Rival Baru Megawati Hangestri Dikritik Pedas usai Melakoni Debut di Pink Spiders dengan Cetak Hanya 3 Poin, Netizen: Terlalu Buruk

Rival Baru Megawati Hangestri Dikritik Pedas usai Melakoni Debut di Pink Spiders dengan Cetak Hanya 3 Poin, Netizen: Terlalu Buruk

Netizen Korea khususnya fans Pink Spiders ramai-ramai mengkritik rival baru Megawati Hangestri dalam laga Pink Spiders vs GS Caltex, Marta Matejko disebut ..
Selengkapnya
Viral