Megawati Hangestri (Sumber : Instagram @megawatihangestrip)
Pemain yang mendapatkan julukan Megatron itu bergabung dengan klub Surabaya Bank Jatim pada tahun 2015.
Berkat kemampuannya, ia dengan cepat berhasil naik pada level Proliga tahun 2015-2022.
Pada tahun 2021, Megawati Hangestri debut main di luar negeri lewat klub Thailand Supreme Chonburi-E Tech dan tahun 2022 ia bergabung di klub Vietnam Hà Phú Thanh Hóa.
Namanya menjadi populer di kancah Internasional berkat klub Daejeon ChengKwanJang Red Sparks di Liga Voli Korea Selatan musim 2023/2024.
Di level tim nasional, Yolla Yuliana diketahui pernah membela Timnas Voli Putri di Sea Games 2015, 2017, dan 2021.
Sementara, Megawati Hangestri baru mendapat panggilan Timnas Voli Putri Indonesia pada tahun 2017 silam untuk tampil di ajang SEA Games.
Load more