Namun tetap saja, Yeremia/Rahmat tidak boleh diremehkan begitu saja dan bisa memberikan kejutan di babak pertama.
Selain itu ganda putra Garuda lainnya yakni Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani juga bakal menunjukkan tajinya.
Pasangan independen yang merupakan unggulan kedua itu akan melawan wakil Jepang yakni Tori Aizawa/Daisuke Sano.
Selanjutnya, dua pasangan ganda putri Indonesia juga akan mengawali perjuangannya di ajang BWF Super 300 tersebut.
Yakni ada Jesita Putri Miantoro/Febi Setianingrum dan Arlya Nabila Thesa Munggaran/Az Zahra Ditya Ramadhani, yang akan berhadapan dengan lawan masing-masing.
Lapangan 2:
Load more