LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Badminton
Sumber :
  • Istimewa

24 Pebulutangkis Muda Diasah 2 Legenda di Lotte Future Champions Badminton Challenge

Edukasi atau pelatihan yang tak main-main karena ngundang mantan-mantan atlet legenda.

Rabu, 23 Oktober 2024 - 21:10 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - LOTTE Group mengadakan acara sportainment yang bertajuk “LOTTE Future Champions Badminton Challenge”. Acara ini diadakan untuk mendukung bakat-bakat muda bulutangkis di Indonesia. 

Program ini diselenggarakan oleh LOTTE Group dan Daehong Communications Indonesia sebagai program Corporate Social Responsibility (CSR) yang berkontribusi dalam pembangunan dan kesejahteraan masyarakat atau komunitas di Indonesia yang dalam hal ini adalah olahraga anak muda (youth sports). Hadiah yang diperebutkan sendiri berbentuk uang tunai dengan total ratusan juta rupiah yang diharapkan dapat mendukung pendidikan atau pelatihan olahraga bulutangkis para pemenang. 

Bapak Lee Chulwong, representatif dari Daehong Communications Indonesia mengatakan, “Kita ingin membuat acara badminton yang bukan hanya seru untuk ditonton tapi juga mendukung perkembangan talenta-talenta muda Indonesia.”

Program ini sendiri diikuti oleh 24 peserta yang merupakan talenta-talenta muda terbaik hasil seleksi dari 68 anak dari 25 sekolah di area Jabodetabek. Peserta-peserta ini sendiri akan dilatih oleh 2 legenda badminton Indonesia yaitu Debby Susanto, pemenang medali emas ganda campuran All England, dan Candra Wijaya, pemenang medali emas ganda putra di Olimpik tahun 2000. 

Baca Juga :

“Excited banget untuk ngelatih anak-anak ini dan ngeliat bakat mereka. Di usia mudah, pelatihan ini ga mudah. Mereka harus tetap semangat dan disiplin karena tantangan terbesar mereka adalah proses karena pelatihan bulutangkis dari sekarang mereka kecil hingga mereka dewasa itu lama. Mudah-mudahan ada calon juara Indonesia dari program ini.” Kata Debby Susanto.

Chandra Wijaya pun menambahkan, “Harapannya anak-anak bisa nyambung, juga bisa punya antusiasme dan semangat yang baik karena program ini tujuannya memberikan edukasi atau pelatihan yang ga main-main karena ngundang mantan-mantan atlit seperti saya dan Coach Debby. Mudah-mudahan mereka bisa mengambil hal yang positif dan meneruskan untuk berprestasi di dunia bulutangkis kedepannya.”

Selama program, mereka akan mendapatkan pelatihan badminton di berbagai kategori penting untuk menjadi atlet badminton seperti pelatihan fisik, pelatihan teknik, dan pelatihan mental. Peserta juga mengikuti berbagai macam tantangan berhadiah seperti Supersmash Challenge, Physical Power Challenge, Technical Triumph Challenge, Mental Mastery Challenge, dan LOTTE Box Match Challenge sebelum pada akhirnya mereka beradu di turnamen badminton untuk menjadi juara LOTTE Future Champion Badminton Challenge di kategori tunggal putra, tunggal putri, ganda putra, dan ganda putri.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Hasil Kualifikasi Piala Asia U-17 2025: Gol Tunggal Mathew Baker Bawa Timnas Indonesia Taklukkan Kuwait 1-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia U-17 2025: Gol Tunggal Mathew Baker Bawa Timnas Indonesia Taklukkan Kuwait 1-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 antara Kuwait vs Timnas Indonesia pada Rabu (23/10/24) malam WIB, skuad Garuda Asia berhasil raih kemenangan tipis 1-0.
Tanggal Tua Jangan Makan Nasi dan Telur Goreng meski Irit dan Rasanya Enak, dr Zaidul Akbar Tegas Bilang...

Tanggal Tua Jangan Makan Nasi dan Telur Goreng meski Irit dan Rasanya Enak, dr Zaidul Akbar Tegas Bilang...

Nasi dan telur goreng adalah menu makan sederhana. Meskipun begitu, dr Zaidul Akbar mengatakan jika nasi dan telur goreng itu tidak sehat dikonsumsi, karena...
Ramalan Mbak You Soal Sarwendah dan Betrand Peto Tidak Meleset? Jauh-jauh Hari Sudah Bilang Mantan Istri Ruben Onsu itu Akan…

Ramalan Mbak You Soal Sarwendah dan Betrand Peto Tidak Meleset? Jauh-jauh Hari Sudah Bilang Mantan Istri Ruben Onsu itu Akan…

Mbak You pernah memprediksi bahwa Sarwendah akan menjadi figur yang sangat penting dalam hidup anak angkatnya, Betrand Peto. Bahkan mantan istri Ruben Onsu
Jatah Uang Skincare Sekarang Bisa Ditabung, dr Zaidul Akbar Bongkar Rahasia Wajah Glowing dan Putih Berseri Hanya dengan Bahan Alami Ini

Jatah Uang Skincare Sekarang Bisa Ditabung, dr Zaidul Akbar Bongkar Rahasia Wajah Glowing dan Putih Berseri Hanya dengan Bahan Alami Ini

Maraknya produk skincare atau perawatan kulit membuat dr Zaidul Akbar membagikan tips wajah glowing (berseri) hanya dengan bahan-bahan berikut ini. Tips wajah -
Masa Depan IKN di Pemerintahan Prabowo, Hashim Berikan Isyarat Jelas: Sarana Dulu

Masa Depan IKN di Pemerintahan Prabowo, Hashim Berikan Isyarat Jelas: Sarana Dulu

Kepastian kelanjutan pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) yang disampaikan Hashim penting untuk menegaskan arah kebijakan Prabowo Subianto terkait proyek IKN.
16 Tahun Tak Bisa Hamil, Pasien dr Zaidul Akbar Akhirnya Punya Keturunan setelah Rutin Konsumsi Buah Ini

16 Tahun Tak Bisa Hamil, Pasien dr Zaidul Akbar Akhirnya Punya Keturunan setelah Rutin Konsumsi Buah Ini

Sebelum berbicara tentang program hamil (promil) dr Zaidul Akbar mengingatkan agar semua persoalan hendaknya dikembalikan pada Al Quran dan sunnah. Terkait ini
Trending
Jika AFC dan FIFA Tolak Permintaan Bahrain, Tetap Timnas Indonesia yang akan Rugi, Ternyata Rencana Aslinya...

Jika AFC dan FIFA Tolak Permintaan Bahrain, Tetap Timnas Indonesia yang akan Rugi, Ternyata Rencana Aslinya...

Walaupun tetap main di kandang, Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong ternyata tetap dirugikan oleh Bahrain, kata mantan pelatih Liga Indonesia, Jackson F Tiago
Top 3 Bola: Wasit Ahmed Al-Kaf Diduga Tekanan Batin, Venue Indonesia vs Bahrain Diumumkan, hingga Yussa Nugraha Spill Pemain Keturunan Berikutnya

Top 3 Bola: Wasit Ahmed Al-Kaf Diduga Tekanan Batin, Venue Indonesia vs Bahrain Diumumkan, hingga Yussa Nugraha Spill Pemain Keturunan Berikutnya

Top 3 bola, wasit Ahmed Al-Kaf diduga alami tekanan batin, venue Indonesia vs Bahrain diumumkan, hingga Yussa Nugraha 'Spill' pemain keturunan berikutnya.
Tampil Memukau di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bek Timnas Indonesia Ini Disebut Masuk Daftar Incaran Raksasa Eropa Real Madrid

Tampil Memukau di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bek Timnas Indonesia Ini Disebut Masuk Daftar Incaran Raksasa Eropa Real Madrid

Timnas Indonesia belakangan kerap menjadi sorotan media asing usai penampilan apiknya dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Setelah Lawan Bahrain dan China, Calvin Verdonk Terheran-heran Kenapa Negara di Zona Asia Suka Buang Waktu: Tidak Bagus!

Setelah Lawan Bahrain dan China, Calvin Verdonk Terheran-heran Kenapa Negara di Zona Asia Suka Buang Waktu: Tidak Bagus!

Biasa diam, Calvin Verdonk memberikan komentar setelah lawan Bahrain dan China, ia mengaku heran lantaran negara di Zona Asia tersebut suka membuang waktu.
Shin Tae-yong Diprediksi Panggil 4 Wajah Baru Ini untuk Laga Timnas Indonesia Kontra Jepang dan Arab Saudi, Nomor 2 Pemain Elite

Shin Tae-yong Diprediksi Panggil 4 Wajah Baru Ini untuk Laga Timnas Indonesia Kontra Jepang dan Arab Saudi, Nomor 2 Pemain Elite

Sebayak empat pemain baru ini diprediksi bakal dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk menghadapi Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia.
Kebusukan Bahrain Bikin Satu Asia Waspada, Korea Selatan, Irak hingga China Petik Pelajaran dari Kerugian Timnas Indonesia

Kebusukan Bahrain Bikin Satu Asia Waspada, Korea Selatan, Irak hingga China Petik Pelajaran dari Kerugian Timnas Indonesia

Aksi Bahrain di laga Timnas Indonesia yang merugikan skuad Garuda di ronde ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 telah membuat negara-negara Asia lainnya waspada.
Pantas Saja Shin Tae-yong Kekeuh Merekrut Mees Hilgers, Ternyata Bek FC Twente Itu Sudah Dipantau oleh Sosok Penting Ini ...

Pantas Saja Shin Tae-yong Kekeuh Merekrut Mees Hilgers, Ternyata Bek FC Twente Itu Sudah Dipantau oleh Sosok Penting Ini ...

Bek keturunan Indonesia, Mees Hilgers menjadi sorotan bahkan sebelum bergabung dengan timnas Indonesia, hal itu berdasarkan pengamatan tenaga ahli Kemenpora.
Selengkapnya
Viral