Fajar/Rian yang berstatus sebagai unggulan keempat akan melawan wakil tuan rumah yakni Ong Yew Sin/Teo Ee Yi.
Kemudian Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani bakal melawan pasangan asal Denmark Rasmus Kjaer/Frederik Sogaard.
Sejatinya duel antara Sabar/Reza Vs Rasmus/Frederik akan berlangsung di hari pertama, namun dibatalkan dan dialihkan di hari kedua.
Pasalnya venue Axiata Arena, Kuala Lumpur mengalami kendala teknis yakni atap bocor saat diguyur hujan deras.
Court 1 - Match 1 mulai pukul 08.00 WIB
Match 1: Jonatan Christie (3) vs Toma Junior Popov (Prancis)
Load more