LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti
Sumber :
  • BWF

Final Indonesia Masters 2022: Apriyani/Fadia Harus Puas Jadi Runner-Up

Ganda Putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, harus mengakui keunggulan Ganda Putri China, Chen Qing Chen/Jia Yi Fan, pada ajang Indonesia Masters 2022 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (12/6/2022). Apri/Fadia kalah dalam pertarungan dua set langsung 21-18, 21-12.

Minggu, 12 Juni 2022 - 16:28 WIB

Jakarta - Ganda Putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, harus mengakui keunggulan Ganda Putri China, Chen Qing Chen/Jia Yi Fan, pada ajang Indonesia Masters 2022 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (12/6/2022). Apri/Fadia kalah dalam pertarungan dua set langsung 21-18, 21-12.

Saat laga baru dimulai, ganda putri andalan Indonesia itu langsung tancap gas dengan unggul 1-5. Tak tenang, Ganda China balik mengejar menjadi 6-6, bahkan berbalik unggul 12-7.

Apri/Siti berusaha mengejar sampai skor menjadi 13-15. Namun, skor akhir bertahan untuk keunggulan ganda putri nomor satu dunia, 21-18.

Selanjutnya set kedua, laga berlangsung kembali sengit dengan skor 2-2, tetapi serangan bertubi-tubi yang dilakukan ganda putri China kembali membawa mereka unggul 7-2, skor bertahan 11-5 pada saat interval pertama.

Selanjutnya, pasangan yang dikalahkan Greysia Polii/Apriyani Rahayu di laga final Olimpiade Tokyo 2020 ini semakin menjauh dengan skor 16-9, sampai akhir laga skor bertahan untuk keunggulan ganda putri China 21-12.

Diketahui, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia merupakan ganda putri yang baru dipasangkan. Apriyani sebelumnya berpasangan dengan Greysia Polii yang baru saja memutuskan pensiun, sedangkan Siti Fadia sebelumnya berpasangan dengan Ribka Sugiarto.

Baca Juga

Meski baru berpasangan, Apri/Siti sudah berhasil meraih medali emas SEA Games 2021 di Vietnam pada sektor ganda putri, pada Minggu (22/5/2022) lalu. (mg3/ebs)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
MU Punya Catatan Buruk Bermain di Kandang dalam Beberapa Laga Terakhir, Amorim Beri Penjelasan

MU Punya Catatan Buruk Bermain di Kandang dalam Beberapa Laga Terakhir, Amorim Beri Penjelasan

Pelatih Manchester United (MU), Ruben Amorim mengungkapkan alasan anak asuhnya begitu buruk di kandang sendiri ketimbang tandang.
Beredar Penipuan Pakai AI Deepfake Wajah Presiden Prabowo Modus Tawarkan Bantuan Pemerintah

Beredar Penipuan Pakai AI Deepfake Wajah Presiden Prabowo Modus Tawarkan Bantuan Pemerintah

Direktorat Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri tengah menelusuri anggota sindikat dalam kasus video deepfake yang mengatasnamakan pejabat negara.
Terdakwa Kasus Dugaan Pengancaman Bantah Tuduhan Jaksa di PN Tangerang

Terdakwa Kasus Dugaan Pengancaman Bantah Tuduhan Jaksa di PN Tangerang

Terdakwa kasus dugaan pengancaman membantah tuduhan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Alvin Adianto Siahaan dalam sidang yang digelar Pengadilan Negeri (PN) Tangerang.
Prediksi Formasi Mengerikan Timnas Indonesia U-20 di Challenge Series 2025: Jens Raven dan Welber Jardim Jadi Kunci

Prediksi Formasi Mengerikan Timnas Indonesia U-20 di Challenge Series 2025: Jens Raven dan Welber Jardim Jadi Kunci

Prediksi formasi Timnas Indonesia U-20 asuhan Indra Sjafri di turnamen mini Challenge Series 2025.
Alex Pastoor Tegaskan Posisinya di Timnas Indonesia: Saya Seorang...

Alex Pastoor Tegaskan Posisinya di Timnas Indonesia: Saya Seorang...

Alex Pastoor angkat bicara soal dirinya yang dianggap lebih pantas menjadi kepala pelatih Timnas Indonesia dibanding Patrick Kluivert. Dia tegaskan posisinya...
Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Boy William Akhirnya Jujur soal Sifat Asli Ayu Ting Tinga, Ternyata Dia Itu...

Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Boy William Akhirnya Jujur soal Sifat Asli Ayu Ting Tinga, Ternyata Dia Itu...

Dikenal dekat dan akrab dengan Ayu Ting ting, Boy William akhirnya bongkar sifat asli sang pedangdut yang tak diketahui banyak orang. Tak disangka ternyata...
Trending
Ramalan Indigo Ini Terbukti? Setelah Shin Tae-yong Didepak PSSI, Katanya Nasib Timnas Indonesia Nantinya Akan...

Ramalan Indigo Ini Terbukti? Setelah Shin Tae-yong Didepak PSSI, Katanya Nasib Timnas Indonesia Nantinya Akan...

Seorang perempuan indigo pernah meramal nasib Timnas Indonesia setelah tak dilatih lagi oleh Shin Tae-yong. Akankah Patrick Kluivert mampu membawa kemajuan?
Warga Belanda Mulai Gerah usai Patrick Kluivert dan Alex Pastoor Gabung Timnas Indonesia, Mereka Sampai...

Warga Belanda Mulai Gerah usai Patrick Kluivert dan Alex Pastoor Gabung Timnas Indonesia, Mereka Sampai...

Ternyata warga Belanda sampai bereaksi gelisah usai Patrick Kluivert dan Alex Pastoor bergabung ke Timnas Indonesia, Timnas Indonesia jadi bahasan di Belanda
Bahrain dan China Dipandang Sebelah Mata, Arab Saudi Pernah Sebut Laga Lawan Timnas Indonesia Jauh Lebih Penting: Skuad Garuda itu...

Bahrain dan China Dipandang Sebelah Mata, Arab Saudi Pernah Sebut Laga Lawan Timnas Indonesia Jauh Lebih Penting: Skuad Garuda itu...

Bahrain dan China merasa dipandang sebelah mata karena Arab Saudi pernah sebut pertandingan melawan Timnas Indonesia sebenarnya jauh lebih penting. Ternyata...
Timnas Indonesia Tak akan Lolos Piala Dunia 2026 saat Dilatih oleh Patrick Kluivert? Denny Darko: Saya Yakin...

Timnas Indonesia Tak akan Lolos Piala Dunia 2026 saat Dilatih oleh Patrick Kluivert? Denny Darko: Saya Yakin...

Dengan asuhan dari pelatih baru Patrick Kluivert, akankah Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026? Lewat kartu tarotnya, Denny Darko menerawang, bahwa...
Mantan Analis Timnas Indonesia Kim Jong-jin Kepada Marc Klok: Kamu Adalah Satu-satunya Pemain yang Berbohong...

Mantan Analis Timnas Indonesia Kim Jong-jin Kepada Marc Klok: Kamu Adalah Satu-satunya Pemain yang Berbohong...

Mantan analis Timnas Indonesia, Kim Jong-jin angkat bicara soal pemain Persib Bandung, Marc Klok yang menyebut Shin Tae-yong itu sosok pelatih yang diktator.
Naturalisasinya Terganjal Aturan FIFA, 2 Bintang Keturunan yang Sudah di Indonesia Ini Bisa Jadi Opsi Timnas Gantikan Mitchel Bakker

Naturalisasinya Terganjal Aturan FIFA, 2 Bintang Keturunan yang Sudah di Indonesia Ini Bisa Jadi Opsi Timnas Gantikan Mitchel Bakker

Proses naturalisasi Mitchel Bakker terganjal aturan FIFA, Timnas Indonesia bisa memilih 2 pemain keturunan yang sudah di Tanah Air ini sebagai opsi amunisi.
Main di Liga Spanyol, Winger Timnas Indonesia U-20 Ini Siap Bawa Garuda Nusantara Tembus Piala Dunia U-20

Main di Liga Spanyol, Winger Timnas Indonesia U-20 Ini Siap Bawa Garuda Nusantara Tembus Piala Dunia U-20

Timnas Indonesia U-20 tergabung di Grup C pada ajang Piala Asia U-20. Garuda Nusantara berada satu grup bersama Iran, Yaman serta sang juara bertahan Uzbekistan
Selengkapnya
Viral