LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ketua Panitia Penyelenggara Indonesia Masters 2022, Armand Darmaji (tengah) pada saat memberikan keterangan kepada media di Kota Malang, Jawa Timur, Senin (17/10/2022)
Sumber :
  • Antara

Turnamen Bulu Tangkis Indonesia Masters 2022 Super 100 di Malang akan Diikuti Ratusan Atlet yang Berasal dari 12 Negara,

Turnamen bulu tangkis Indonesia Masters 2022 Super 100 di Kota Malang, Jawa Timur akan diikuti 259 atlet yang berasal dari 12 negara.

Senin, 17 Oktober 2022 - 22:28 WIB

Malang, Jawa Timur - Turnamen bulu tangkis Indonesia Masters 2022 Super 100 di Kota Malang, Jawa Timur akan diikuti 259 atlet.

Ketua Panitia Penyelenggara Armand Darmaji mengungkapkan, turnamen tersebut bakal diikuti pebulu tangkis yang berasal dari 12 negara.

"Turnamen BWF World Tour Super 100 ini diikuti oleh 259 orang pemain dari 12 negara," kata Armand alam jumpa pers di Kota Malang, Senin, (17/10).

Dia menambahkan, pebulu tangkis yang ikut serta dalam turnamen ini berasal dari Amerika Serikat, Kanada, China, India, Jepang, dan Korea Selatan.

Kemudian, ada juga pebulu tangkis yang berasal dari Malaysia, Myanmar, Singapura, Thailand, China Taipei dan tuan rumah Indonesia.

Pebulu tangkis asal Indonesia yang berpartisipasi pada ajang ini di antaranya Lanny Tria Mayasari, dan Ribka Sugiarto.

Lalu ada juga Pramudya Kusumawardana, Rahmat Hidayat, Sabda Perkasa Belawa dan Christian Adinata.

Sementara untuk pemain luar negeri yang mengikuti turnamen tersebut, lanjutnya, antara lain adalah Wen Hong Yang dari China, Parupalli Kashyap dari India, Son Wan Ho asal Korea Selatan, Saena Kawakami asal Jepang dan pasangan He Ji Ting/Zhao Hao Dong asal China.

"Ini menjadi rangkaian terakhir event internasional di Indonesia yang berjalan pada 2022. Tahun ini ada enam event, dan ini merupakan event keenam," katanya.

Bagi para atlet yang ikut Indonesia Masters 2022 Super 100 dipastikan akan bertanding dengan motivasi.

Dia menyebut, para pebulu tangkis bakal berusaha untuk meraih kemenangan karena poin yang diperebutkan berjumlah 5.500 poin.

"Persaingan akan lebih sengit dan ketat, karena kelas lebih tinggi karena ada sejumlah pemain yang baru mengikuti turnamen ini dan tidak mengikuti Indonesia International Challenge 2022," katanya.

Sedangkan pebulu tangkis ganda putri Indonesia, Lanny Tria Mayasari bertekad untuk mempertahankan gelar.

Pada turnamen Indonesia International Challenge 2022, Lanny sukses membawa pulang gelar juara.

"Saya ingin mempertahankan kemenangan," ujarnya.

Dalam turnamen Indonesia Masters 2022 Super 100 akan memperebutkan total hadiah senilai 81.000 dolar Amerika Serikat (AS).

Juara pertama pada turnamen itu, akan mendapatkan hadiah sebesar 6.075 dolar AS. (ant/fan)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
AKP Dadang Iskandar Tetap Santai Merokok dan Tanpa Diborgol saat Diinterogasi Usai Habisi Nyawa Rekannya, Polda Sumbar Sebut Itu Sebuah Trik Supaya...

AKP Dadang Iskandar Tetap Santai Merokok dan Tanpa Diborgol saat Diinterogasi Usai Habisi Nyawa Rekannya, Polda Sumbar Sebut Itu Sebuah Trik Supaya...

AKP Dadang Iskandar tetap santai merokok dan tanpa diborgol saat diinterogasi usai menghabisi nyawa rekannya. Polda Sumbar menyebut hal itu adalah sebuah trik. 
17 Remaja Bersajam Diduga Hendak Tawuran Diamankan Polisi di Jakarta Barat

17 Remaja Bersajam Diduga Hendak Tawuran Diamankan Polisi di Jakarta Barat

Tim Patroli Perintis Presisi Polres Metro Jakarta Barat berhasil mengamankan sejumlah remaja yang diduga hendak melakukan aksi tawuran di lokasi Jakarta Barat.
Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Sarwendah Sebut Betrand Peto Suka Baper Saat Dirinya Lakukan Hal Ini: Salah Satunya...

Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Sarwendah Sebut Betrand Peto Suka Baper Saat Dirinya Lakukan Hal Ini: Salah Satunya...

Sarwendah blak-blakan bilang Betrand Peto sering baper saat dirinya lakukan hal ini. Mantan istri Ruben Onsu itu tak ragu sebut kebiasaan anak asuhnya tersebut.
Gak Sengaja Nemu Uang di Jalan, Boleh Dipakai atau Disedekahkan Saja? Ustaz Adi Hidayat Bilang yang Benar itu…

Gak Sengaja Nemu Uang di Jalan, Boleh Dipakai atau Disedekahkan Saja? Ustaz Adi Hidayat Bilang yang Benar itu…

Tak sengaja nemu uang di jalan, boleh dipakai atau disedekahkan saja? Ustaz Adi Hidayat bilang sebaiknya lakukan hal ini.
AKP Dadang Iskandar Resmi Jadi Tersangka Penambakan AKP Ulil, Kapolda Sumbar Segera Pecat Tersangka

AKP Dadang Iskandar Resmi Jadi Tersangka Penambakan AKP Ulil, Kapolda Sumbar Segera Pecat Tersangka

Polda Sumatera Barat resmi menetapkan Kabag Ops Polres Solok Selatan, AKP Dadang Iskandar sebagai tersangka dalam kasus penembakan AKP Ulil di Polres Solsel.
Marselino Ferdinan Dinobatkan FIFA Jadi Wonderkid di Babak Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tak Perlu Ikut Timnas Indonesia di Piala AFF 2024?

Marselino Ferdinan Dinobatkan FIFA Jadi Wonderkid di Babak Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tak Perlu Ikut Timnas Indonesia di Piala AFF 2024?

Marselino Ferdinan kembali cetak sejarah usai jadi juru selamat di laga kontra Arab Saudi. Usai jebol dua gol, Marceng kemudian dinobatkan FIFA jadi wonderkid
Trending
Pilu, AKP Ulil Ryanto Korban Polisi Tembak Polisi Ternyata Bakal Nikahi Kekasih Tahun Depan, Namun Nasib Berkata Lain…

Pilu, AKP Ulil Ryanto Korban Polisi Tembak Polisi Ternyata Bakal Nikahi Kekasih Tahun Depan, Namun Nasib Berkata Lain…

Terungkap AKP Ulil Ryanto Anshar yang jadi korban polisi tembak polisi di Solok Selatan, Sumbar berencana untuk menikahi kekasihnya di tahun depan. Sayangnya..
Utang Langsung Lunas dan Rezeki Seketika Lancar, Baca Surat ini 21 Kali Pengganti Shalat Dhuha Kata Ustaz Maulana

Utang Langsung Lunas dan Rezeki Seketika Lancar, Baca Surat ini 21 Kali Pengganti Shalat Dhuha Kata Ustaz Maulana

Ustaz Maulana menganjurkan saat punya utang menggunung dan rezeki masih seret bisa rutin membaca surat dalam Al Quran selain rajin mengerjakan shalat Dhuha.
Kekasih Seorang Polwan, AKP Ulil Ryanto Korban Polisi Tembak Polisi akan Menikah dan Naik Pangkat pada 2025, Ini Sosok Calon Istrinya

Kekasih Seorang Polwan, AKP Ulil Ryanto Korban Polisi Tembak Polisi akan Menikah dan Naik Pangkat pada 2025, Ini Sosok Calon Istrinya

Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, AKP Ulil Ryanto Anshar korban tewas polisi tembak polisi akan menikah dengan Polwan tahun depan, ini sosok calon istrinya...
Ternyata Bukan Masjid, Shalat Qabliyah Subuh agar Raih Pahala Melebihi Seisi Dunia Kata Ustaz Adi Hidayat di Sini

Ternyata Bukan Masjid, Shalat Qabliyah Subuh agar Raih Pahala Melebihi Seisi Dunia Kata Ustaz Adi Hidayat di Sini

Keutamaan besar shalat qabliyah Subuh datangkan pahala dan kebaikan lebih dari dunia seisinya. Ustaz Adi Hidayat (UAH) membagikan tempat terbaik pelaksanaannya.
Amukan AKP Dadang Iskandar Usai Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan: Saya Makan Kau

Amukan AKP Dadang Iskandar Usai Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan: Saya Makan Kau

Instansi Polri kembali menyulut perhatian publik usai dua anggotanya kbali terlibat aksi saling tembak menembak di lingkungan Polres Solok Selatan, Sumatera Barat.
Media Vietnam Tiba-Tiba Sebut FIFA Terima Usulan Larangan Timnas Indonesia Lakukan Naturalisasi Pemain, Iri dengan Skuad Shin Tae-yong?

Media Vietnam Tiba-Tiba Sebut FIFA Terima Usulan Larangan Timnas Indonesia Lakukan Naturalisasi Pemain, Iri dengan Skuad Shin Tae-yong?

Media Vietnam tiba-tiba menyebut FIFA telah menerima usulan larangan Timnas Indonesia untuk melakukan naturalisasi pemain untuk skuad asuhan pelatih Shin Tae-yong. Kok bisa?
Polisi Tembak Mati Polisi karena Bekingi Tambang Ilegal, Penasihat Ahli Kapolri: Memalukan!

Polisi Tembak Mati Polisi karena Bekingi Tambang Ilegal, Penasihat Ahli Kapolri: Memalukan!

Peristiwa polisi tembak mati polisi di Polres Solok Selatan menjadi soratan banyak pihak. Salah satunya dari Penasihat Ahli Kapolri Aryanto Sutadi. Ini katanya.
Selengkapnya
Viral