LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
OnePride MMA Fight Night 56 The Mega Fight, Sambut Musim 2022 OnePride MMA Hadir Lebih Kekinian
Sumber :
  • antara

OnePride MMA Fight Night 56 The Mega Fight, Sambut Musim 2022 OnePride MMA Hadir Lebih Kekinian

OnePride MMA akan hadir dengan wajah baru pada Fight Night pembuka musim tahun 2022. OnePride MMA Fight Night 56 yang bertajuk “The Mega Fight” akan digelar pada hari Sabtu, 12 Februari 2022 pukul 22.00 WIB,

Jumat, 11 Februari 2022 - 18:46 WIB

Selanjutnya, Contender Fight Kelas Welterweight akan dilakoni Sarwo Edhi Sam VS Iman Lesmana. Sarwo Edhie Sam fighter yang juga atlet karate membuat dirinya percaya diri dengan segala kemampuan teknik strikingnya. Ia sukses menumbangkan Ramadahana Fitrah pada FN 38. Bermodal kekuatan pukulannya “The Chinyo” tak bisa dianggap remeh. Sementara Imam Lesmana telah malang melintang di berbagai kejuaraan bela diri. Menguasai teknik Wushu Sanda, Kick Boxing hingga Silat membuatnya yakin mampu berbicara banyak di Arena One Pride. Laga ini menjadi pertarungan dua fighter penuh ambisi dan kaya akan teknik. 

Terakhir, tak kalah mewah. Mantan juara kelas Light, Jeka Saragih berupaya meraih kembali sabuk juara dengan menjalani laga Contender Fight melawan Rama Sabturi. Soal teknik Jeka tak usah diragukan lagi. Pertarungannya selalu berlangsung keras dan menarik untuk disaksikan. Namun sang lawan kali ini memiliki kemampuan yang tidak bisa dianggap remeh. Rama berpostur tinggi dengan jangkauan tendangan dan pukulan yang bisa merepotkan Jeka. Belum genap berusia 20 tahun Rama menjadi talenta potensial yang akan merepotkan para seniornya di kelas Light. 

Adapun dikarenakan kondisi pandemi Covid-19 yang kembali meningkat, OnePride MMA akan digelar secara tertutup tanpa penonton. Protokol kesehatan yang ketat juga diterapkan. Semua yang terlibat mulai dari tim official, tim produksi hingga seluruh fighter dan pendamping fighter diharuskan lolos Swab Test. 

“Terobosan-terobosan baru yang OnePride MMA lakukan saat ini adalah sebagai upaya untuk memberikan sesuatu yang lebih baik lagi bagi banyak pihak. Yang paling utama tentunya untuk memberi wadah bagi para atlet MMA terbaik di tanah air sekaligus mendukung kemajuan dan perkembangan olahraga beladiri MMA di Indonesia” tutup Taufan.

Baca Juga :

Bagaimanakah keseruan aksi para fighter untuk menjadi pemenang di OnePride MMA? Saksikan pertarungan fighter terbaik tanah air hanya di OnePride MMA Fight Night 56 “The Mega Fight” LIVE hari Sabtu, 12 Februari 2022 pukul 22.00 WIB hanya di tvOne.

One Pride MMA adalah promotor MMA terbesar di Indonesia yang telah menghadirkan lebih dari 400 petarung dari 50 klub lebih yang tersebar di Indonesia. Untuk berita terbaru terkait One Pride MMA, silakan kunjungi www.onepride.net dan www.tvonenews.com, ikuti kami di Twitter @OnePrideTVOne, Instagram @OnePrideIMMA, Youtube @OnePrideMMA, FB @OnePrideIMMA dan Tiktok @OnePrideIMMA_Official.

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Liga 1: Reaksi Pelatih Persija usai Ditinggal 3 Pilarnya ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Liga 1: Reaksi Pelatih Persija usai Ditinggal 3 Pilarnya ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena buka suara usai sejumlah pemain Macan Kemayoran mendapat panggilan ke Timnas Indonesia dan harus absen di lanjutan Liga 1.
Sama-sama Main di Level Asia, Persib dan Timnas Indonesia Terjebak pada Situasi Aneh Ini, Kompak Jadi Tim Kuda Hitam

Sama-sama Main di Level Asia, Persib dan Timnas Indonesia Terjebak pada Situasi Aneh Ini, Kompak Jadi Tim Kuda Hitam

Persib Bandung bermain di ajang AFC Champions League Two 2024/2025 dan Timnas Indonesia tampil di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kemendagri Latih 80.000 Aparatur Desa Tentang Perencanaan Pembanguna Desa Secara Online

Kemendagri Latih 80.000 Aparatur Desa Tentang Perencanaan Pembanguna Desa Secara Online

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Pemerintahan Desa (Pemdes) akan melakukan pelatihan secara tatap maya (online) kepada 80,000 aparatur desa.
KPK Buka Penyidikan Baru Korupsi PBJ Pengolahan Karet di Kementan 2021-2023

KPK Buka Penyidikan Baru Korupsi PBJ Pengolahan Karet di Kementan 2021-2023

KPK membuka penyidikan baru kasus dugaan korupsi pengadaan barang dan jasa (PBJ) terkait pengolahan karet pada Kementan RI tahun anggaran 2021-2023.
Tak Lagi Bungkam, Betrand Peto Akhirnya Berani Jujur Soal Perasaannya terhadap Sarwendah: Aku…

Tak Lagi Bungkam, Betrand Peto Akhirnya Berani Jujur Soal Perasaannya terhadap Sarwendah: Aku…

Sekian lama bungkam, Betrand Peto akhirnya memutuskan untuk mengungkapkan perasaan sebenarnya terhadap Sarwendah.  Seperti apa? Simak artikel selengkapnya!
Dedi Mulyadi Siap Pimpin Jawa Barat, Usung Gaya Baru dengan 5 Kantor Wilayah

Dedi Mulyadi Siap Pimpin Jawa Barat, Usung Gaya Baru dengan 5 Kantor Wilayah

Dedi Mulyadi, calon Gubernur Jawa Barat nomor urut 4, sudah mulai menyusun langkah untuk memimpin provinsi ini selama lima tahun ke depan.
Trending
Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir full senyum usai FIFA beri kabar baik terkait timnas Indonesia. Diketahui, Indonesia kini miliki 1.135,11 poin, atau tambah 16,24 poin.
Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Bocoran nama-nama pemain keturunan yang masuk list PSSI untuk dinaturalisasi agar bisa memperkuat Timnas Indonesia PSSI harus gercep kalau tidak diambil Belanda
Omongan Jujur Erick Thohir ke Media Italia Bikin Media Vietnam Heboh, Sebut Timnas Indonesia saat Ini Masih...

Omongan Jujur Erick Thohir ke Media Italia Bikin Media Vietnam Heboh, Sebut Timnas Indonesia saat Ini Masih...

Omongan jujur Erick Thohir kepada media Italia ternyata membuat media Vietnam heboh, Erick Thohir berbicara soal Timnas Indonesia dan potensi di masa depan.
Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, secara mengejutkan menyampaikan permintaan maaf baru-baru ini soal laga Timnas Indonesia vs Jepang. Singgung para pemainnya...
Media Korea Beri Ancaman untuk Megawati Hangestri Jelang Big Match IBK Altos Vs Red Sparks, Gara-gara Lee So-young...

Media Korea Beri Ancaman untuk Megawati Hangestri Jelang Big Match IBK Altos Vs Red Sparks, Gara-gara Lee So-young...

Media Korea Selatan memberikan 'ancaman' untuk Megawati Hangestri dan kawan-kawan jelang big match antara IBK Altos Vs Red Sparks di Liga Voli Korea 2024-2025.
Reaksi Kevin Diks usai Ranking FIFA Timnas Indonesia Meroket ke Peringkat 125 Dunia, Bek FC Copenhagen Itu Bilang...

Reaksi Kevin Diks usai Ranking FIFA Timnas Indonesia Meroket ke Peringkat 125 Dunia, Bek FC Copenhagen Itu Bilang...

Bek FC Copenhagen, Kevin Diks memberikan reaksi usai ranking FIFA Timnas Indonesia naik ke peringkat 125 dunia pada edisi November 2024 ini.
Suara Hati Coach Justin Sebenarnya soal Ole Romeny yang Dinanti-nanti Gabung Timnas Indonesia: Menurut Gue....

Suara Hati Coach Justin Sebenarnya soal Ole Romeny yang Dinanti-nanti Gabung Timnas Indonesia: Menurut Gue....

Ole Romeny sempat curi perhatian saat dia terlihat menonton Timnas Indonesia vs Jepang pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Gelora Bung Karno.
Selengkapnya
Viral