LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Sirkuit Ancol tampak di bawah naungan awan menjelang balapan Formula E.
Sumber :
  • instagram @fiaformulae

Antisipasi Hujan, Pebalap Formula E Manfaatkan Teknologi, Bukan Pawang

Balapan bergengsi Formula E akan memanaskan Jakarta. Namun mengantisipasi hujan yang kemungkinan mengguyur lintasan, tim pebalap memanfaatkan infomasi dan teknolgi dari ahli cuaca.  

Jumat, 3 Juni 2022 - 14:44 WIB

Jakarta – Balapan bergengsi Formula E akan memanaskan Jakarta. Namun mengantisipasi hujan yang kemungkinan mengguyur lintasan, tim pebalap memanfaatkan infomasi dan teknolgi dari ahli cuaca.  

Seri balapan Formula E di Jakarta E-Prix International Circuit (JIEC) segera berputar pada Sabtu, 04 Juni 2022. Lomba mobil-mobil balap bertenaga listrik berlangsung saat ibukota Indonesia dalam musim pancaroba, kadang panas dan kadang hujan mengguyur, termasuk di kawasan Ancol, Jakarta Utara.

Laporan cuaca pun menjadi perhatian para peserta balapan Formula E yang kemungkinan akan bersaing di lintasan basah yang tertimpa hujan. Mengantisipasi situasi alam dan prediksi balapan yang sulit, tim-tim kontestan telah melakukan persiapan rutin, termasuk mempelajarai informasi dari ahli cuaca.

Juara bertahan Formula E dari tim Mercedes-EQ Formula E, Nyck De Vries, pun mengatakan kubunya telah berkoordinasi dengan "ahli cuaca" timnya yang berbasis di Jerman. Berdasarkan data-data dan prediksi ahli cuaca, tim telah melakukan rapat mengenai teknis balapan bagi pebalap berusia 27 tahun.

"Mereka memperkirakan hujan akan berangsur hilang pada Sabtu ini," kata Nyck, yang tidak menampik bahwa apa pun bisa terjadi pada saat balapan, dan lintasan basah akan sedikit menyulitkan semua pebalap sehingga ia bersama tim telah mempersiapkan segala kemungkinan dengan sangat baik.

Baca Juga :

Setelah mengalami kendala dalam memulai musim, Nyck de Vries, pria Belanda yang kakeknya berasal dari Malang, Jawa Timur, sukses memenangi balapan kedua Formula E Jerman 2022 (Berlin E-Prix II)  pada 15 Mei. De Vries berharap dapat mengulang momen naik podium di Jakarta. (ant/raw)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jawaban Berkelas Anies Baswedan Soal Jika Ditawari Jadi Menteri Hingga Blak-blakan Terkait Keputusan Tidak Maju di Pilgub Jabar

Jawaban Berkelas Anies Baswedan Soal Jika Ditawari Jadi Menteri Hingga Blak-blakan Terkait Keputusan Tidak Maju di Pilgub Jabar

Anies Baswedan memberikan jawaban berkelas jika dirinya ditanya soal apakah bakal menerima tawaran jadi menteri dalam kabinet pemerintahan Prabowo-Gibran...
Heboh Ridwan Kamil Ditolak Warga saat Kunjungan, Rano Karno: Setiap Pilihan Itu Kan Konsekuensi

Heboh Ridwan Kamil Ditolak Warga saat Kunjungan, Rano Karno: Setiap Pilihan Itu Kan Konsekuensi

Bacagub Jakarta, Ridwan Kamil melakukan kunjungan ke kantor Bamus Betawi di Jatinegara beberapa waktu lalu. Kunjungannya itu sempat diwarnai kericuhan warga
Jelang Hadapi Timnas Indonesia, Federasi Australia Pamer Pemainnya Jadi Idola dan Dicintai Suporter Tanah Air

Jelang Hadapi Timnas Indonesia, Federasi Australia Pamer Pemainnya Jadi Idola dan Dicintai Suporter Tanah Air

Akun Australia tunjukan antusiasme tinggi suporter Tanah Air yang mengidolai para pemain mereka jelang hadapi Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Viral Video Guru Gembul Singgung Polemik Habaib Baalawi buat Masyarakat Takut, PBNU Peringatkan Banyak Konten Adu Domba

Viral Video Guru Gembul Singgung Polemik Habaib Baalawi buat Masyarakat Takut, PBNU Peringatkan Banyak Konten Adu Domba

Disoroti oleh Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Bidang Keagamaan Ahmad Fahrur Rozi menyampaikan agar masyarakat tidak mudah terbawa isu. Guru Gembul..
MPR RI Serahkan Surat Tidak Berlakunya TAP MPRS No 33 Tahun 1967 ke Megawati dan Keluarga Soekarno

MPR RI Serahkan Surat Tidak Berlakunya TAP MPRS No 33 Tahun 1967 ke Megawati dan Keluarga Soekarno

MPR serahkan surat tidak berlakunya lagi TAP MPRS Nomor 33 Tahun 1967 kepada Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri dan keluarga Presiden ke-1 RI Soekarno
Heboh Lolly Anak Nikita Mirzani Disebut Hamil, Cindy Claudia Unggah Buktinya hingga Potret Lebam Dianiaya Vadel

Heboh Lolly Anak Nikita Mirzani Disebut Hamil, Cindy Claudia Unggah Buktinya hingga Potret Lebam Dianiaya Vadel

Isu kehamilan di luar nikah Lolly, anak Nikita Mirzani semakin terkuak setelah beberapa bukti viral di media sosial yang diungkapkan oleh sahabatnya sendiri, Cindy Claudia
Trending
Sombongnya Pelatih Timnas Malaysia Usai Raih Gelar Juara hingga Geser Ranking FIFA Timnas Indonesia: Kami Punya Pemain Berkualitas

Sombongnya Pelatih Timnas Malaysia Usai Raih Gelar Juara hingga Geser Ranking FIFA Timnas Indonesia: Kami Punya Pemain Berkualitas

Pelatih Timnas Malaysia, Pau Marti Vicente memberikan reaksi setelah tim berjuluk Harimau Malaya itu meraih gelar juara hingga menggeser ranking FIFA Timnas Indonesia.
Media Malaysia Pamer Ranking FIFA Timnas Malaysia Lagi Usai Geser Timnas Indonesia

Media Malaysia Pamer Ranking FIFA Timnas Malaysia Lagi Usai Geser Timnas Indonesia

Sebuah media Malaysia memamerkan ranking FIFA terbaru Malaysia yang menggeser Timnas Indonesia berkat kemenangan 1-0 atas Lebanon dalam Pestabola Merdekat 2024
Pengakuan Jujur Ahmad Dhani Mengapa Menikahi Mulan Jameela dan Menceraikan Maia Estianty, Tahu Mereka adalah Teman Duet di Ratu, Saat itu...

Pengakuan Jujur Ahmad Dhani Mengapa Menikahi Mulan Jameela dan Menceraikan Maia Estianty, Tahu Mereka adalah Teman Duet di Ratu, Saat itu...

Mengapa Ahmad Dhani memilih Mulan Jameela, yang dulu merupakan teman duet Maia Estianty di Ratu? Katanya sudah tidak ada.. Simak artikel berikut selengkapnya.
Pilih Bersikap Realistis, Media Inggris Prediksi Kalau Australia akan Pesta Gol di Depan Ribuan Pendukung Timnas Indonesia

Pilih Bersikap Realistis, Media Inggris Prediksi Kalau Australia akan Pesta Gol di Depan Ribuan Pendukung Timnas Indonesia

Media olahraga Inggris ikut menyoroti laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Mereka justru memprediksi jika Australia akan mempermalukan Timnas Indonesia.
Reaksi Suporter Timnas Indonesia Usai Disinggung Fans Malaysia yang Pamer Trofi Pestabola Merdeka 2024

Reaksi Suporter Timnas Indonesia Usai Disinggung Fans Malaysia yang Pamer Trofi Pestabola Merdeka 2024

Seorang suporter Malaysia memamerkan keberhasilan Harimau Malaya meraih satu trofi di pentas Pestabola Merdeka 2024 dengan menyinggung Timnas Indonesia.
Semangat Maarten Paes Tak Sabar Bela Timnas Indonesia di GBK, Terungkap Biaya yang Harus Dikeluarkan PSSI Boyong Sang Kiper, Nilainya…

Semangat Maarten Paes Tak Sabar Bela Timnas Indonesia di GBK, Terungkap Biaya yang Harus Dikeluarkan PSSI Boyong Sang Kiper, Nilainya…

Maarten Paes mengaku tak sabar membela Timnas Indonesia di GBK. Wajar bila Paes nampak antusias di pertandingan ini, terungkap biaya yang dikeluarkan PSSI.
Sempat Heboh ASI Sarwendah untuk Onyo, Mulai Sekarang Jangan Ragu Minum, Buya Yahya Ungkap Hukum Islam Kalau Suami dengan Syarat...

Sempat Heboh ASI Sarwendah untuk Onyo, Mulai Sekarang Jangan Ragu Minum, Buya Yahya Ungkap Hukum Islam Kalau Suami dengan Syarat...

Isu ASI sempat heboh karena berkaitan artis Sarwendah, Ia menjelaskan kalau Betrand atau Onyo minta ASI karena diminta langsung oleh sang anak, picu salah paham
Selengkapnya